Harapan Bek Asal Sukabumi Eriyanto di Hari Ulang Tahun Persib Bandung ke-90

Selasa 14 Maret 2023, 20:30 WIB
Bek Persib Bandung asal Sukabumi Eriyanto turut mendoakan yang terbaik untuk tim Maung Bandung di hari jadinya yang ke-90 | Foto: Persib.co.id/Amandeep Rohimah

Bek Persib Bandung asal Sukabumi Eriyanto turut mendoakan yang terbaik untuk tim Maung Bandung di hari jadinya yang ke-90 | Foto: Persib.co.id/Amandeep Rohimah

SUKABUMIUPDATE.com - Tepat hari ini, Selasa, (14/3/2023) Persib Bandung merayakan hari jadinya yang ke-90 tahun. Momen kebahagiaan Pangeran Biru (julukan Persib) ini pun turut dirasakan bek Persib asal Sukabumi, Eriyanto.

Eriyanto turut mendoakan tim kebanggaan warga Jawa Barat itu agar bisa terus berprestasi dan membuat publik sepakbola Jawa Barat bangga.

“Yaa semoga persib semakin kompak dan berprestasi kedepannya semoga targetnya selalu tercapai”. kata Eriyanto saat dihubungi tim Sukabumiupdate.com, Selasa, (14/3/2023).

Baca Juga: Persib Bandung Rayakan Ultah ke-90 dengan Doa Bersama dan Berbagi Anak Panti

Pemain yang baru saja merayakan ulang tahun ke-27 itu pun berharap kedepan dirinya bisa lebih memberikan kontribusi untuk Persib Bandung.

“Semoga saya kedepannya bisa lebih banyak berkontribusi untuk kejayaan persib”. kata pemain bernomor punggung 3 itu.

Persib Bandung sendiri kini tengah berjuang untuk bisa menjuarai kompetisi Liga 1 musim 2022/23. Meski raihan poin saat ini terpaut jauh dengan PSM Makassar yang berada di puncak klasemen Liga 1, namun Maung Bandung masih memiliki harapan meskipun tipis.

Saat ini Persib Bandung menempati posisi dua klasemen sementara Liga 1 dengan raihan 53 poin terpaut 13 poin dari PSM Makassar yang telah mengumpulkan 66 poin.

Baca Juga: 5 Laga Sisa PSM Makassar, Jalan Menuju Gelar Juara Liga 1?

Di laga selanjutnya anak asuh Luis Milla akan menghadapi Dewa United pada hari Senin, 20/3/2023) mendatang. Laga tersebut dipercaya akan menjadi untuk bangkit setelah dalam tiga laga terakhir Persib selalu gagal meraih hasil maksimal.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Sehat28 Maret 2024, 15:39 WIB

Air Rebusan vs Air Galon untuk Minum Lebih Sehat Mana? Simak Penjelasannya!

Updaters harus mengetahui plus minus meminum air rebusan dan air galon agar tidak salah memilih untuk konsumsi rumah tangga.
Ilustrasi. Air minum. Perbedaan air rebusan dan air galon. Sumber foto : Pixabay/Pexels
Sehat28 Maret 2024, 15:30 WIB

5 Infused Water Untuk Mengatasi Asam Urat yang Mudah Dibuat di Rumah

Berikut ini berbagai infused water yang bisa membantu mengatasi serangan asam urat
Ilustrasi - 5 Infused Water Untuk Mengatasi Asam Urat yang Mudah Dibuat di Rumah (Sumber : Freepik/picoftasty)
Keuangan28 Maret 2024, 15:15 WIB

Ramai Pajak THR 2024, Benarkah Tunjangan Hari Raya yang Diterima Pekerja jadi Lebih Kecil?

Warganet ramai membahas pajak penghasilan (PPh) pasal 21 dengan skema terbaru khususnya yang diterapkan pada bulan diterimanya THR 2024
Ilustrasi - Ramai Pajak THR 2024, Benarkah Tunjangan Hari Raya yang Diterima Pekerja jadi Lebih Kecil? (Sumber : Freepik)
Inspirasi28 Maret 2024, 15:00 WIB

Lowongan Kerja Staff/Crew di Gerai Es Krim, Penempatan Baros Sukabumi

Apabila kamu tertarik dengan lowongan kerja ini, segera daftarkan diri sekarang juga!
Ilustrasi - Lowongan Kerja Staff/Crew di Gerai Es Krim, Penempatan Baros Sukabumi. (Sumber : Freepik.com/@freepic.diller)
Sehat28 Maret 2024, 14:51 WIB

Kolang-kaling Bisa Bikin Awet Muda? Ini 7 Manfaat Caruluk untuk Kesehatan!

Kolang Kaling atau buah Atap, juga disebut Caruluk oleh orang Sunda Sukabumi. Caruluk seringkali memang dijadikan penganan manis, terutama saat bulan puasa. Padahal, Kolang Kaling penuh manfaat jika dikonsumsi sehari-hari hingga mencegah penuaan dini.
Manfaat buah Kolang Kaling untuk kesehatan tubuh. Sumber foto : YouTube / Galeri Rasa Channel
Life28 Maret 2024, 14:34 WIB

5 Alasan Posisi Tidur Telentang Bikin Awet Muda Menurut Kesehatan

Posisi tidur dengan gaya telentang bisa membuat awet muda pada wajah. Maka dari itu, yuk coba membiasakan diri tidur dengan posisi telentang.
Ilustrasi. Posisi tidur telentang bikin awet muda. Sumber foto : Pexels/cottonbro studio
Sehat28 Maret 2024, 14:30 WIB

Baik Untuk Penderita Hipertensi, 7 Air Rebusan Ini Bisa Bantu Turunkan Tekanan Darah

Berikut ini berbagai air rebusan yang dinilai bisa membantu menurunkan tekanan darah sehingga baik untuk penderita hipertensi
Ilustrasi - Baik Untuk Penderita Hipertensi, 7 Air Rebusan Ini Bisa Bantu  Turunkan Tekanan Darah (Sumber : Freepik/azerbaijan_stockers)
Food & Travel28 Maret 2024, 14:23 WIB

Manis dan Segar Banget! Intip Resep Es Kolang Kaling Cocopandan Untuk Takjil Puasa Ini

Kolang Kaling merupakan salah satu buah yang sering jadi olahan takjil puasa. Contohnya seperti resep Es Kolang Kaling Cocopandan ini.
Resep minuman manis dan segar, Es Kolang Kaling Cocopandan | Foto :  YouTube / Frisian Flag Indonesia
Sukabumi28 Maret 2024, 14:12 WIB

Paripurna DPRD: Bahas LKPJ Bupati Sukabumi 2023 dan Rencana Pembangunan Daerah

LKPJ yang disampaikan merupakan laporan penyelenggaraan urusan pemerintahan.
Bupati Sukabumi Marwan Hamami menyampaikan LKPJ tahun anggaran 2023 pada Rapat Paripurna DPRD di Ruang Rapat Paripurna DPRD, Palabuhanratu, Kamis (28/3/2024). | Foto: Dokpim Kabupaten Sukabumi
Sehat28 Maret 2024, 14:00 WIB

Mengenail Gamaphobia: Ketakutan untuk Menikah dan Berkomitmen dengan Seseorang

Gamaphobia, juga dikenal sebagai gamophobia atau penophobia, merujuk pada ketakutan yang berlebihan atau fobia terhadap pernikahan.
Ilustrasi - Gamaphobia, juga dikenal sebagai gamophobia atau penophobia, merujuk pada ketakutan yang berlebihan atau fobia terhadap pernikahan. (Sumber : Pixabay.com/@trx555)