Dirum Budiarkah: Peningkatan SDM, Ikhtiar Perumdam TJM Sukabumi Tingkatkan Pelayanan

Kamis 06 April 2023, 20:57 WIB
Budiarkah, Direktur Umum Perumdam TJM Sukabumi | Foto : SU

Budiarkah, Direktur Umum Perumdam TJM Sukabumi | Foto : SU

SUKABUMIUPDATE.com - Dalam ikhtiar meningkatkan pelayanan terbaik bagi pelanggan, Perusahaan Daerah Air Minum Tirta Jaya Mandiri (Perumdam TJM) Kabupaten Sukabumi untuk kali kedua menyelangarakan pelatihan pengendalian air tak berekening bagi 30 karyawan di kantor Perumdam TJM Kabupaten Sukabumi, Kamis (6/4/2023).

Menurut Direktur Umum Perumdam TJM, Budiarkah pelatihan tersebut merupakan upaya peningkatan sumber daya manusia (SDM) dijajaran pegawai Perumdam TJM Kabupaten Sukabumi. Kegiatan tersebut dengan tujuan agar pengetahuan para pegawai yang ada disetiap cabang agar lebih profesional baik secara teknis maupun non teknis serta mampuh mengatasi kebocoran air terutama pengadilan air tanpa rekening yang pada akhirnya akan merugikan perusahaan.

"Tentunya dengan harapan konsumen mendapatkan pelayan yang baik dengan kualitas dan kuantitas serta kontinuitas air lebih terkendali dengan baik" jelas Budiarkah.

Baca Juga: Perumdam TJM Sukabumi Atasi Kebocoran Jaringan Air di Wilayah Cikembar

Pelatihan yang diikuti 30 orang pegawai Perumdam TJM yang terdiri dari Kepala Bagian, Kepala Urusan dan Staf Pelaksana Bagian Teknik baik pusat maupun utusan dari setiap cabang. Adapun kegiatan pelatihan itu menghadirkan pembicara dari bandung yakni Hari Sundana, BE.S.Sos (Staff Ahli Bidang Operasional Perumda Tirta Raharja Kabupaten Bandung).

Salah satu peserta perwakilan dari Perumdam TJM cabang Sukalarang, Adi Munajat, berharap pelatihan ini seluruh peserta mendapatkan ilmu dan keterampilan baru terutama dalam menangani dalam hal penekanan angka kehilangan air dan pengendalian air tak berekening.

"Insyallah, pelatihan ini tentu sangat berguna serta menambah ilmu baru, dalam hal menekan angka kilangan air dan pengendalian air tanpa rekening" jalas Adi.

Baca Juga: Pakai Alat Ini, Cara Perumdam TJM Parungkuda Sukabumi Permudah Pembayaran

Humas Perumdam Syarifah menambahkan dengan pelatihan tersebut diharapkan dapat memberikan manfaat bagi peserta, perusahaan dan pelanggan secara keseluruhan. "terutama dalam menjaga ketersediaan air minum yang cukup dan terjamin kualitasnya," tandas Syarifah.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Life29 April 2024, 19:53 WIB

7 Cara Membuat Anak yang Keras Kepala Jadi Patuh kepada Orang Tuanya

Anak yang keras kepala terkadang tidak patuh saat diperintah, dinasihati atau dimintai tolong orang tuanya. Maka penting mengubahnya menjadi patuh.
Ilustrasi. Cara membuat anak keras kepala menjadi patuh kepada orang tua. | Sumber foto : Pexels/ Gustavo Fring
DPRD Kab. Sukabumi29 April 2024, 19:28 WIB

Sodikin Optimis Timnas Indonesia Menang Lawan Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23

Terkait prediksi skor, Wakil Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi Sodikin sebut yang paling penting adalah timnas Indonesia bisa meraih kemenangan.
Wakil Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi, M Sodikin (Sumber : akun fb PKS Kabupaten Sukabumi)
Keuangan29 April 2024, 19:00 WIB

7 Gaya Hidup Orang Miskin yang Membuatnya Sulit Kaya

Hati-hati, Jangan Tiru Gaya Hidup Orang Miskin yang Membuatnya Sulit Kaya Ini!
Ilustrasi. Orang Miskin Banyak Gaya (Sumber : Pexels/LizaSummer)
Keuangan29 April 2024, 18:54 WIB

Awal Triwulan II 2024, Realisasi Belanja di KPPN Sukabumi Capai Rp6,4 Triliun

Realisasi belanja negara yang disalurkan melalui KPPN Sukabumi berhasil mencapai Rp6,4 triliun di awal Triwulan II 2024.
Kepala KPPN Sukabumi, Abdul Lutfi. (Sumber : Istimewa)
Life29 April 2024, 18:30 WIB

6 Kebiasaan Penting yang Membuat Mental Semakin Kuat dan Matang, Yuk Terapkan!

Menerapkan kebiasaan tertentu akan membantu diri memiliki mental yang kuat dan tidak mudah rapuh dalam menjalani kehidupan yang keras.
Ilustrasi. Memiliki kebiasaan yang membuat mental kuat. Sumber foto : Pexels/ Nothing Ahead
Bola29 April 2024, 18:00 WIB

Baca Doa Ini Agar Timnas Indonesia Menang Melawan Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23 2024

Mari kita doakan bersama agar Timnas Indonesia dapat meraih kemenangan dan mengharumkan nama bangsa di kancah internasional.
Mari kita doakan bersama agar Timnas Indonesia dapat meraih kemenangan dan mengharumkan nama bangsa di kancah internasional. (Sumber : pssi.org).
Sukabumi Memilih29 April 2024, 17:40 WIB

PKB, Demokrat dan PKS Sepakat Berkoalisi untuk Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024

Deklarasi koalisi PKB, Demokrat dan PKS untuk Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024 ini rencananya digelar pada 4 Mei 2024 mendatang.
Hasil pertemuan di teras muara Palabuhanratu, PKB, Demokrat dan PKS sepakat untuk berkoalisi di Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024. (Sumber : SU/Ilyas)
Life29 April 2024, 17:30 WIB

6 Cara Berkelas Menghadapi Orang Licik Agar Tidak Diremehkan dan Direndahkan

Menghadapi orang licik harus dengan cara berkelas. Ini langkah supaya orang licik tidak sembarangan menipu daya demi keuntungannya sendiri.
Ilustrasi. Cara berkelas menghadapi orang licik. Sumber Foto : Pexels/Yan Krukau
Musik29 April 2024, 17:00 WIB

Lirik Lagu Semoga Maliq & D'Essentials yang Viral di Medsos

Inilah Full Lirik Lagu Semoga Maliq & D'Essentials yang Sedang Viral di Medsos. Sudah Dengar?
Video Lirik Lagu Semoga Maliq & D'Essentials yang Viral di Medsos. Foto: YouTube/ORGANICessentials
Sukabumi29 April 2024, 16:41 WIB

Viral Video Aksi Tawuran Bersajam di Palabuhanratu Sukabumi, Satu Pelajar Terkapar

Sebuah video viral di media sosial aksi tawuran antar kelompok pelajar dengan menggunakan senjata tajam, diduga berlokasi di Jalan Patuguran, Kecamatan Palabuhanratu, Kabupaten Sukabumi.
Tangkapan layar video tawuran antar pelajar di Palabuhanratu Sukabumi | Foto : Ist