Buruh Sukabumi Demo Lagi: Titiknya di Lingsel, SPSI Tuntut Kenaikan Skala Upah

Jumat 03 Desember 2021, 09:05 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Massa buruh di Kabupaten Sukabumi Jawa Barat hari ini Jumat (3/12/2021) kembali turun ke jalan. Dari informasi yang beredar, buruh yang akan unjuk rasa kali ini adalah dari SP TSK SPSI.

Video gelombang massa buruh dari wilayah utara, timur dan selatan menuju Sukabumi beredar di media massa sejak Jumat pagi tadi. Menggunakan truk, mobil kecil dan motor, massa mengalir menuju Sukabumi.

Rencana awal massa buruh akan berunjuk rasa di Pendopo Sukabumi, namun kekinian diarahkan ke Jalur Lingkar Selatan (Lingsel) Cibolang Cisaat. Ketua Serikat Pekerja Tekstil, Sandang dan Kulit Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (SP TSK SPSI) Mochamad Popon isu utama aksi adalah mendesak untuk mengembalikan Rekomendasi kenaikan UMK 2022 sebesar 5 persen, karena pada rekomendasi kedua tidak mencabut rekomendasi yang pertama.

"Awalnya kita mau menggelar akai ke Pendopo tapi tidak boleh atau ada larangan dari Musyawarah Pimpinan Daerah (Muspida) jadi dialihkan ke Jalur Lingsel dekat masjid Cibolang yang nantinya kita Shalat Jumatan di situ, dan rencananya Bupati akan hadir," ujarnya.

photoRekayasa arus lalin di sekitar masjid Cibolang lingkar selatan Sukabumi. Titik aksi buruh tolak UMK 2022 - (istimewa)</span

Menurut Popon jika Bupati Sukabumi tidak bisa mengembalikan rekomendasi UMK 2022 karena kuatnya desakan pemerintah pusat dan gubernur sebagaimana diatur dalam formula PP 36/2021 maka masih ada jalan lain.  SPSI akan mendesak Bupati Sukabumi untuk memastikan semua perusahaan menaikkan struktur dan skala upah.

Baca Juga :

Temui Buruh Soal UMK 2022 Tidak Naik, Bupati Sukabumi Upayakan Tambahan Upah

Baca Juga :

Kepung Pendopo Sukabumi, Buruh Tolak UMK 2022: Minta Naik

"Besarannya dikonversi dari rekomendasi bupati yang pertama atau setidak-tidaknya sesuai usulan pemerintah di dewan pengupahan kabupaten Sukabumi yang mengusulkan kenaikan 2,5 - 3 persen," tuturnya. 

"Kami tidak menuntut insentif, karena rata-rata di perusahaan yang karyawannya berafiliasi dengan FSP TSK SPSI sudah menjalankan insentif. Beberapa atau banyak insentif, dan ingat insentif itu bisa dibayar atau tidak. Sehingga kami lebih kepada tuntutan yang berdampak pada kenaikan pada komponen upah tetap, seperti struktur dan skala upah," Jelasnya.

Video Lainnya:

Meninggal, Buruh Peserta Demo UMK 2022 Kecelakaan di Jalan Lingsel Sukabumi

Cerita di Balik Viralnya Anak Penjual Kue di Sagaranten Sukabumi

Euis Menampakan Diri, Buaya Sungai Cikaso Sukabumi Punya Nama

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkini
Life26 April 2024, 15:30 WIB

6 Didikan Orang Tua yang Membuat Pola Pikir Anak Semakin Dewasa, Ini Rahasianya

Anak akan memiliki pola pikir dewasa ketika orang tuanya mengajarkan beberapa hal penting sudah semenjak belia. Ini penting untuk pertumbuhan seorang anak kelak.
Ilustrasi. Didikan yang membuat pola pikir anak dewasa. Sumber Foto : Pexels/RDNE Stock Project
Musik26 April 2024, 15:15 WIB

Konser Dua Hari di Indonesia, Berikut Profil dan Daftar Lagu Milik Penyanyi IU

IU akan menggelar konser bertajuk H.E.R selama dua hari di Indonesia. Penggemar menyambut antusias kedatangan penyanyi tersebut sampai tiketnya langsung sold out dan menambah kursi.
IU yang akan menggelar konser H.E.R selama dua hari pada tanggal 27-28 April 2024 di ICE BSD, Tangerang. (Sumber Foto: Instagram /@ dlwlrma)
Sukabumi26 April 2024, 15:02 WIB

BPJS Ketenagakerjaan Sukabumi Hadiri Podcast Perlindungan Sosial di Radio Swara Perintis

Program BPJS Ketenagakerjaan ini memberikan perlindungan sosial kepada pekerja.
BPJS Ketenagakerjaan Sukabumi di acara podcast Radio Swara Perintis Sukabumi, Kamis, 25 April 2024. | Foto: Istimewa
Inspirasi26 April 2024, 15:00 WIB

Lowongan Kerja Sebagai Mechanic dengan Penempatan di Sukabumi, Cek Kualifikasinya

Apabila kamu tertarik dengan lowongan kerja ini, segera daftarkan diri sekarang juga!
Ilustrasi - Lowongan Kerja Sebagai Mechanic dengan Penempatan di Sukabumi, Cek Kualifikasinya. (Sumber : Freepik.com/@Drazen Zigic).
Life26 April 2024, 14:19 WIB

Jangan Bandingkan Anak, 9 Trik Pengasuhan Umum yang Harus Dihindari Orang Tua

Hanya karena beberapa nasihat dan taktik tertentu telah ada selama beberapa generasi, bukan berarti nasihat tersebut bagus.
Ilustrasi pengasuhan yang harus dihindari. | Foto: Pexels.com/@Sonam Prajapati
Sukabumi26 April 2024, 14:10 WIB

Kerugian Rp 928 Juta! Polisi Bongkar Investasi Bodong Berkedok Koperasi di Sukabumi

YK diduga melakukan penipuan dan penggelapan dengan modus mencari dan membujuk korban untuk menginvestasikan sejumlah uang dan sewa hunian.
YK (53 tahun) saat diperiksa di Mapolres Sukabumi Kota. YK adalah ketua koperasi Murni Berkah Jaya yang diduga melakukan penipuan dalam kasus investasi bodong. | Foto: Humas Polres Sukabumi Kota
Sehat26 April 2024, 14:00 WIB

Berapa Seharusnya Kadar Kolesterol Normal? Simak Kisarannya Berdasarkan Usia

Penting untuk mengetahui pedoman kadar kolesterol normal agar Anda siap hidup sehat.
Ilustrasi - Penting untuk mengetahui pedoman kadar kolesterol normal agar Anda siap hidup sehat. (Sumber : Freepik.com/@wirestock)
Sehat26 April 2024, 13:30 WIB

8 Manfaat Bawang Putih untuk Kesehatan yang Jarang Diketahui

Inilah Sejumlah Manfaat Bawang Putih untuk Kesehatan yang Jarang Diketahui.
Ilustrasi - Manfaat Bawang Putih untuk Kesehatan yang Jarang Diketahui. (Sumber : Freepik.com/jcomp)
Produk26 April 2024, 13:21 WIB

Simak Cara Mencairkan Saldo BPJS Ketenagakerjaan Peserta yang Meninggal Dunia

Saldo JHT peserta dapat diklaim oleh ahli warisnya yang sah.
Ilustrasi dari BPJS Ketenagakerjaan. | Foto: BPJS Ketenagakerjaan
Bola26 April 2024, 13:00 WIB

Persis Solo vs Persita Tangerang di Liga 1, Pendekar Cisadane Terancam Degradasi!

Persita Tangerang diambang ancaman degradasi apabila kala di laga melawan Persis Solo.
Persita Tangerang diambang ancaman degradasi apabila kala di laga melawan Persis Solo. (Sumber : X/@persisofficial/@Persitajuara).