Menhub Kaget Ada Warga Cicurug Sukabumi Hibahkan Lahan untuk Double Track

Kamis 04 April 2019, 14:50 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Menteri Perhubungan RI, Budi Karya Sumadi kembali berkunjung ke area pembangunan double track atau jalur ganda kereta api Sukabumi - Bogor, Kamis (4/4/2019). Kali ini, Budi menyambangi Kampung Cibeubeur Girang, Desa Tenjoayu, Kecamatan Cicurug, Kabupaten Sukabumi.

BACA JUGA: Longsor Cicurug dan Tantangan Kemenhub Bangun Double Track di Sukabumi

Di lokasi tersebut, Budi menerima lahan hibah dan sertifikat seluas 300 meter persegi dari salah seorang tokoh masyarakat setempat, Fauzi Suparman. Lahan tersebut dihibahkan secara cuma-cuma untuk pembangunan jalur ganda kereta api. Lahan hibah berikut sertifikat kemudian diserahkan kepala Kepala Desa Tenjoayu, Asnawi.

"Saya atas nama pemerintah mengucapkan terima kasih atas hibah tanah dari Haji Suparman. Ibu Dewi Asmara menelepon saya, katanya ada warga menyerahkan lahan. Enggak pernah ada warga menyerahkan lahan begitu. Saya juga kaget, kok bisa? Saya tanyakan langsung, karena masih enggak percaya," ujar Budi saat diwawancarai awak media di lokasi.

"Setelah dibuktikan, ternyata benar. Saya lalu ngomong ke Pak Dirjen. Kalau kita bangun itu masyarakat seperti ini, jadi contoh. Makannya langsung kita datangi," lanjutnya.

Budi menilai, tanah hibah tersebut tidak hanya akan memperlancar pekerjaan double track, tapi juga sebagai wujud kepedulian dan tanggung jawab masyarakat Kabupaten Sukabumi terhadap proyek pemerintah.

BACA JUGA: Ini Progres Proyek Pekerjaan Double Track Sukabumi - Bogor

"Hibah ini sebagai wujud kepedulian dan tanggung jawab warga Kabupaten Sukabumi terhadap proyek pemerintah. Saya mengapresiasi tinggi kepada Haji Suparman. Semoga ini menjadi contoh bagi warga lain dalam menyambut kehadiran proyek pemerintah," tandas Budi.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Keuangan07 Mei 2024, 20:45 WIB

Antusiasme Tinggi, Pendaftaran Tahara di BPR Kalapanunggal Sukabumi Diperpanjang

Pendaftaran rekening Tahara di Perumda BPR Sukabumi cabang Kalapanunggal telah diperpanjang hingga tanggal 15 Mei 2024.
Kepala Seksi Umum Administrasi dan Keuangan BPR Sukabumi cabang Kalapanunggal, Susan Irawati, menunjukan brosur Tahara. (Sumber : SU/Ibnu)
Bola07 Mei 2024, 20:30 WIB

Misi Raih Tiket Olimpiade Paris 2024: Shin Tae-yong Berharap Kebugaran Pemain Terjaga

Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong ingin kebugaran pemain terjaga jelang lawan Guinea.
Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong ingin kebugaran pemain terjaga jelang lawan Guinea. (Sumber : pssi.org).
Sukabumi07 Mei 2024, 20:24 WIB

Perumdam TJM Perbaiki Pipa Bocor akibat Terlilit Akar Pohon di Parungkuda Sukabumi

Perumdam TJM Sukabumi Cabang Parakansalak melakukan perbaikan pada pipa distribusi utama berukuran 4 inci yang bocor akibat terlilit akar pohon.
Perbaikan pipa milik Perumdam TJM yang bocor akibat terlilit akar pohon mahoni di Parungkuda Sukabumi, Selasa (7/5/2024). (Sumber : Istimewa)
Sukabumi07 Mei 2024, 20:07 WIB

Tak Diberi Minuman Gratis, 2 Pemuda Mabuk Aniaya Penjual Jamu di Sukaraja Sukabumi

Berikut kronologi dan motif dua pemuda mabuk aniaya pria tua penjual jamu di Sukaraja Sukabumi. Kedua pelaku kini sudah diringkus polisi.
Tempat kejadian perkara dua pemuda mabuk aniaya pria tua penjual jamu yang berada di Sukaraja Sukabumi (Sumber : Istimewa)
Life07 Mei 2024, 20:00 WIB

7 Cara Menagih Hutang dengan Baik Agar Tidak Memutus Silaturahmi, Ampuh!

Begini Cara Menagih Hutang dengan Baik Agar Tidak Memutus Silaturahmi. Yuk Praktekkan!
Ilustrasi - Cara Menagih Hutang dengan Baik Agar Tidak Memutus Silaturahmi. (Sumber : Pexels/fauxels)
Sehat07 Mei 2024, 19:45 WIB

Teh Hijau: Manfaatnya untuk Meningkatkan Umur Panjang, Kolesterol dan Mengelola Gula Darah

Antioksidan dalam teh hijau mungkin memberikan manfaat, seperti melindungi kesehatan tulang, otak, dan jantung Anda.
Ilustrasi - Antioksidan dalam teh hijau mungkin memberikan manfaat, seperti melindungi kesehatan tulang, otak, dan jantung Anda. (Sumber : Freepik.com).
Life07 Mei 2024, 19:30 WIB

Bisa Bunda Terapkan,Inilah 5 Alasan Orang Tua Membesarkan Anak Tanpa Hukuman

alasan orang tua membesarkan anak tanpa hukuman, orang tua membesarkan anak tanpa hukuman, membesarkan anak tanpa hukuman.
Ilustrasi membesarkan anak tanpa hukuman (Sumber : pexels.com/@Harrison Haines)
Life07 Mei 2024, 19:15 WIB

Terapkan Yuk Bund, 5 Aktivitas Fisik Untuk Balita Yang Bisa Dilakukan Dirumah

Menjaga balita Anda tetap aktif secara fisik dan terhibur bukanlah hal yang mudah.
Ilustrasi aktivitas fisik balita (Sumber : pexels.com /@Tatiana Syrikova)
Keuangan07 Mei 2024, 19:00 WIB

10 Cara Menghindari Perilaku Konsumtif yang Membuat Hidup Sulit Kaya

Dengan menerapkan strategi-strategi ini, Anda dapat menghindari perilaku konsumtif yang dapat menghambat kemampuan Anda untuk membangun kekayaan dan mencapai tujuan keuangan Anda.
Ilustrasi. Suka belanja. Cara Menghindari Perilaku Konsumtif yang Membuat Hidup Sulit Kaya. (Sumber : Pixabay)
Sehat07 Mei 2024, 18:45 WIB

7 Penyebab Munculnya Ketombe di Kepala yang Jarang Diketahui

Ketombe adalah kondisi umum pada kulit kepala yang ditandai oleh pengelupasan kulit yang berlebihan.
ilustrasi ketombe di kepala (Sumber : pixabay.com /@mythjj1)