6 Kunci Menghindari Perceraian dalam Rumah Tangga, Suami Istri Wajib Tahu Ini!

Minggu 05 Mei 2024, 17:30 WIB
Ilustrasi - Menghindari perceraian dalam rumah tangga memang keharusan yang harus dipahami masing-masing pasangan. (Sumber : Pexels/ Timur Weber).

Ilustrasi - Menghindari perceraian dalam rumah tangga memang keharusan yang harus dipahami masing-masing pasangan. (Sumber : Pexels/ Timur Weber).

SUKABUMIUPDATE.COM  - Untuk membangun rumah tangga yang langgeng, masing-masing pasangan harus komitmen untuk menghindari perceraian.

Jika tidak, keretakan akan menjadi petaka yang berujung perpisahan. Itulah kenapa menghindari perceraian adalah kewajiban.

Lantas, bagaimana kunci menghindari perceraian dalam rumah tangga? Yuk simak penjelasan berikut!

1. Saling Mendengarkan Satu Sama Lain

Komunikasi adalah kunci kelanggengan suatu hubugan, terutama pasangan suami istri selama menjalani rumah tangga.

Salah satu bentuk komunikasi yang mesti dirawat, jadilah pendengar yang baik kepada pasangan sendiri. Jangan sekali-kali acuh, menyepelekan apalagi tidak mau mendengarkan sama sekali.

Artinya, satu sama lain harus mau mendengarkan, tidak boleh ada yang egois. Karena egoisme itu yang memicu keretakan.

2. Luapkan Segala Perasaan Hati

Komunikasi yang baik di antaranya berani mengungkapkan apa yang dirasakana tanpa menutupinya. Sekali ada masalah, uneg-uneg dan keluh-kesah, langsung sampaikan dan carikan solusi sebaik mungkin.

Hal ini harus dilakukan agar satu sama lain memahami berdasarkan sudut pandangnya masing-masing. Juga, bisa membuat hubungan menjadi awet.

3. Kompromi Satu Sama Lain

Namanya berbeda kepala, tentu beda pemikiran dan kemauan. Alhasil, ego terkadang menjadi peretak bagi suatu hubungan.

Adapun penengah yang bisa mengatasinya adalah rasa kompromi antara satu sama lain sebagai solusi kedua belah pihak.

Semakin mau berkompromi dengan pasangan, maka kelanggengan hubungan bisa sampai dunia akhirat.

4. Hindari Saling Menyalahkan

Kebiasaan saling menyalahkan akan membuat hubungan tidak sehat. Kecewa, sedih dan sakit hati akan mengakar di dalam hati masing-masing.

Oleh karena itu, hindari selalu menyalahkan pasangan. Baiknya, jika ada kekeliruan cukup bicarakan baik-baik dan cari solusi menyudahinya.

5. Belajar Memaafkan Dan Melupakan

Merawat hubungan menjadi awet itu adalah harus tenggang rasa yang dipupuk dengan jiwa yang besar, yaitu bisa memaafkan dan melupkan.

Karena namanya manusia tidak akan lepas dari kesalahan, sehingga hal itu pasti akan dirasakan oleh pasangan.

Maka dari itu, penting agar menjadi pasangan yang pandai memaafkan dan melupakan kesalahan pasangan.

Lantas, apa jadinya jika satu sama lain tidak memiliki dua kunci itu. yang ada, justru hanya ego yang berujung perpisahan.

6. Memiliki Waktu Sendiri

Setiap manusia pasti merasakana kebosanan, termasuk kepada pasangan. Hal ini yang mesti diatasi dengan bijak, bukan meninggalkan selamanya.

Untuk mengatasinya, carilah waktu untuk sendiri, merasakan kesendirian untuk melepas penat dan hiruk-pikuk dunia.

 

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Nasional18 Mei 2024, 21:07 WIB

Sempat Dirawat, Tokoh Pers Salim Said Meninggal Dunia

Kabar meninggalnya Prof Salim Said dikonfirmasi oleh istrinya, Herawaty.
Salim Said meninggal dunia. | Foto: Istimewa/Ranahriau.com
Sehat18 Mei 2024, 21:00 WIB

Nyeri Dada, 7 Gejala Tak Biasa Kolesterol Tinggi Pada Pria di Malam Hari

Gejala tak biasa kolesterol tinggi bisa muncul pada pria di malam hari.
Ilustrasi - Gejala tak biasa kolesterol tinggi bisa muncul pada pria di malam hari. (Sumber : Freepik.com/@Lifestylememory)
Sukabumi18 Mei 2024, 20:53 WIB

Jumat Berbagi, Srikandi PLN dan YBM PLN Sukabumi Bagikan 100 Porsi Makanan

Yuniar Budi Satrio menekankan pentingnya berbagi dengan sesama.
Kegiatan Jumat Berbagi Srikandi PLN dan YBM PLN Sukabumi. | Foto: PLN
Sehat18 Mei 2024, 20:00 WIB

Galau Asam Urat Sering Kambuh? Cobain 6 Makanan Ini untuk Mengobatinya

Asam urat yang menyerang tubuh akan membuat si penderitanya merasa terganggu dan tersiksa.
Ilustrasi. Beberapa makanan ini ampuh untuk mengatasi asam urat. (Sumber : Freepik/lifeforstock)
Life18 Mei 2024, 19:00 WIB

9 Cara Terbaik Mendisiplinkan Anak Agar Menjadi Penurut dan Tidak Berontak

Mendisiplinkan anak adalah cara terbaik agar mereka dapat patuh dan menjadi penurut.
Ilustrasi - Mendisiplinkan anak adalah cara terbaik agar mereka dapat patuh dan menjadi penurut. (Sumber : Pexels.com/@Kampus Production)
Sukabumi Memilih18 Mei 2024, 18:56 WIB

Koalisi Harapan Baru Sukabumi, Relawan Deklarasi Iyos Somantri untuk Pilkada 2024

Iyos mengatakan komunikasi dengan beberapa partai politik terus dilakukan.
Iyos Somantri dimintai keterangan oleh wartawan setelah deklarasi di salah satu hotel di Kabupaten Sukabumi, Sabtu (18/5/2024). | Foto: SU/Asep Awaludin
Bola18 Mei 2024, 18:30 WIB

Link Live Streaming Persib Bandung vs Bali United, Siapakah yang Lolos ke Final?

Berikut adalah link live streaming Persib Bandung vs Bali United di Leg 2 Semifinal Championship Series Liga 1 2023/2024.
Berikut adalah link live streaming Persib Bandung vs Bali United di Leg 2 Semifinal Championship Series Liga 1 2023/2024. (Sumber : Instagram/@std.sijalakharupat/Ist).
Sukabumi18 Mei 2024, 18:04 WIB

Penjaga Ponpes di Kadudampit Sukabumi Tewas Akibat Longsor

Polisi berkoordinasi dengan pengurus RT/RW setempat dan Ponpes Yaspida.
Petugas dan warga di lokasi longsor di Kampung Renged RT 10/03 Desa Cipetir, Kecamatan Kadudampit, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (18/5/2024). | Foto: Istimewa
Life18 Mei 2024, 18:00 WIB

5 Doa untuk Membolak Balikan Hati Seseorang, Bisa Bikin Luluh!

Doa membolak balikan hati seseorang ini dapat diamalkan kepada orang yang kita cintai atau kepada mereka yang memiliki hati yang keras.
Ilustrasi berdoa. - Doa membolak balikan hati seseorang ini dapat diamalkan kepada orang yang kita cintai atau kepada mereka yang memiliki hati yang keras. | (Sumber : Foto: Freepik.com)
Sukabumi18 Mei 2024, 17:48 WIB

Dijanjikan Kerja ke Malaysia Lewat Facebook, Tujuh Orang Malah Telantar di Sukabumi

Pelaku beralasan akan menyimpan mobil dan meminta korban menunggu di bandara.
Kondisi para korban yang telantar di rumah warga di Kampung Cihaur, Desa Ridogalih, Kecamatan Cikakak, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (18/5/2024). | Foto: SU/Ilyas Supendi