22 Babasan Sunda dan Artinya, Contohnya "Paamprok Jonghok"

Selasa 25 April 2023, 16:00 WIB
Ilustrasi. Paamprok jonghok | Contoh Babasan Sunda Populer (Sumber : Freepik/@freepik)

Ilustrasi. Paamprok jonghok | Contoh Babasan Sunda Populer (Sumber : Freepik/@freepik)

SUKABUMIUPDATE.com - Babasan nyaeta ucapan matok nu dipaké dina harti injeuman, saperti gedé hulu, panjang leungeun, legok tapak jeung saterusna. Matok berarti tangtu atau tetap, merujuk pengertian Kamus Umum Basa Sunda karya LBBS (1976) yang dikutip via sundapedia.com.

Kata-kata babasan sunda termasuk salah satu bekal penting sebagai Urang Sunda Asli (USA), baik Anak Muda Sukabumi secara khusus maupun masyarakat tatar Sunda secara umum. Ini karena termasuk salah satu cara ngamumule budaya sunda.

Baca Juga: Gempa M3.8 Sukabumi, Guncangan Terasa di Surade hingga Ujunggenteng

Babasan biasanya terdiri atas dua kata yang menggambarkan kelakuan, perasaan, sifat atau kondisi yang dialami oleh manusia. Berbeda dengan paribasa sunda, kata-kata dalam babasan sunda umumnya lebih sedikit atau lebih pendek dibandingkan paribasa sunda.

22 Babasan Sunda dan Artinya

Sebelumnya perlu diketahui, orang Sunda biasanya tidak menyebut huruf F tetapi melafalkan huruf 'F' dengan huruf 'P'.

Baca Juga: Gempa M7.3 Guncang Kepulauan Mentawai SUMUT, Peringatan Tsunami Dikeluarkan

  1. Owah gingsir - Hanteu tetep, henteu ajeg, gunta ganti pamadegan.
    Artinya: Berubah-ubah pikiran atau plin plan.
  2. Paaing-aing - Hirup sorangan-sorangan teu akur jeung batur.
    Artinya: Masing-masing tidak rukun, tidak kompak.
  3. Paamprok jonghok - Papanggih paadu hareupan.
    Artinya: Bertemu bertatap wajah.
  4. Pacorok kokod - Pahili hanca pagawean kulantaran cul kana tugasna sewang-sewang.
    Artinya: Saling meninggalkan tugas malah mengerjakan tugas orang lain.
  5. Pahatu lalis - Geus teu boga indung bapa jeung teu boga baraya.
    Artinya: Sudah tidak punya orangtua dan tiak punya keluarga.
  6. Panjang lengkah - Lega ambahan, bisa indit-inditan jauh.
    Artinya: Luas jangkauan perjalanan, bisa pergi jauh.
  7. Panjang leungeun - Sok nyokot barang anu batur teu bebeja.
    Artinya: Mengambil barang orang.
  8. Panon hayameun - Lamun teu seukeut kahareup paninggalina.
    Artinya: Matanya tidak tajam menatap ke depan.
  9. Pareumun obor - Teu apal ka dulur kusabab langka nganjang.
    Artinya: Lupa/tidak tahu ke keluarga karena jarang silaturahmi.
  10. Patonggong tonggong - Pasalia teu akur.
    Artinya: Bertolak belakang.
  11. Paturay tineung - Papisahan.
    Artinya: Perpisahan.
  12. Peot hulu - Euweuh kawani.
    Artinya: Tidak punya keberanian.
  13. Peujit koreseun - Mineng dahar tapi babari lapar.
    Artinya: Sering makan tapi tidak kenyang-kenyang dan cepat lapar.
  14. Pindah pileumpangan - Robah adat.
    Artinya: Berubah sikap.
  15. Pinter kabalinger - Pinter tapi sok rajeun kabobodo.
    Artinya: Pintar tapi kadang dirinya celaka dengan kepintarannya.
  16. Pinter kodek - Licik cilimit hayang untung sorangan.
    Artinya: Licik ingin untung sendiri.
  17. Pipi kudaeun - Dilarapkeun kana bentuk pipi anu kebi.
  18. Pok torolong - Beres nyarita/dititah langsung dilaksanakan.
    Artinya: Selesai bicara/disuruh langsung dilaksanakan.
  19. Pondok lengkah - Hese atawa tara nyanyabaan kanu jauh.
    Artinya: Susah bepergian ke tempat yang jauh.
  20. Potol jarum - Awewe beak hartana, kari liangna.
    Artinya: Perempuan habis harta bendanya.
  21. Potol téko - Lalaki teu boga nanaon, beak hartana teu boga nanaon.
    Artinya: Laki-laki habis hartanya tidak punya apa-apa lagi.
  22. Pungsat bahan - Kurang pangaboga.
    Artinya: Kurang duit.

Baca Juga: Kisruh APH Singgung Muhammadiyah, BRIN Gelar Sidang Majelis Etik ASN

Sumber: Sundapedia.com

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Life06 Mei 2024, 17:30 WIB

Taklukkan Monster Gadget: 7 Jurus Ampuh Menjauhkan Anak dari Kecanduan!

Dengan menerapkan tips-tips ini, Anda dapat membantu anak Anda untuk menggunakan gadget dengan bertanggung jawab dan terhindar dari kecanduan.
(Foto Ilustrasi) Dengan menerapkan tips-tips ini, Anda dapat membantu anak Anda untuk menggunakan gadget dengan bertanggung jawab dan terhindar dari kecanduan. | Foto: Pexels.com
Musik06 Mei 2024, 17:00 WIB

OTW Nikah, Ini Lirik Lagu Rizky Febian feat Mahalini Bermuara!

Dikabarkan Rizky Febian dan Mahalini menikah sesuai dat Bali pada Minggu, 5 Mei 2024 dan Ijab Qobul di Jakarta pada Rabu, 8 Mei 2024.
Foto Cover Latar Biru OTW Nikah, Ini Lirik Lagu Rizky Febian feat Mahalini Bermuara. Sumber: YouTube/@Rizky Febian
Life06 Mei 2024, 16:30 WIB

Terapkan Yuk Bund! 5 Cara Mendidik Anak yang Suka Melawan Tanpa Perlu Emosi

Sifat melawan dan membantah merupakan bagian dari tumbuh kembang anak, bentuk pertahanan dirinya terhadap situasi mengancam yang tidak ia sukai.
Ilustrasi. Orang tua memberi contoh yang baik. Sumber : pexels.com/@Ketut Subiyanto
Motor06 Mei 2024, 16:00 WIB

Intip Spesifikasi dan Harga Motor Yamaha Lexi LX 155 Terbaru Mei 2024

Yamaha Lexi LX 155 tersedia dalam tiga varian: Standard, S Version, dan Connected-ABS.
Yamaha Lexi LX 155 tersedia dalam tiga varian: Standard, S Version, dan Connected-ABS. (Sumber : yamaha-motor.co.id).
DPRD Kab. Sukabumi06 Mei 2024, 15:31 WIB

Masa Sidang Terakhir, DPRD Sukabumi Kebut Finalisasi 21 Raperda: Berikut Rinciannya

Jelang masa akhir jabatan, berikut rincian 21 Raperda yang masih menjadi pekerjaan rumah DPRD Kabupaten Sukabumi periode 2019-2024.
Rapat Paripurna ke-5 DPRD Kabupaten Sukabumi beragendakan Penyampaian Penutupan Masa Sidang Kesatu Tahun Kelima Tahun Sidang 2024 dan Pembukaan Masa Sidang Kedua Tahun Kelima Tahun Sidang 2024. (Sumber : Dok. DPRD)
Life06 Mei 2024, 15:30 WIB

6 Cara Menciptakan Kebahagiaan Sendiri Tanpa Bergantung ke Orang Lain

Menciptakan kebahagiaan sendiri tanpa bergantung kepada orang lain adalah hal yang patut dicoba, karena tidak semua orang bisa melakukannya.
Ilustrasi. Cara menciptakan kebahagiaan sendiri. Sumber Foto : Pexels/Sound On
Sukabumi06 Mei 2024, 15:11 WIB

Dua Kasus Beda Cerita, Psikolog Soroti Pembunuhan Berlatar Belakang Sodomi di Sukabumi

Konsultan psikologi asal Sukabumi ikut bersuara atas kedua kasus pembunuhan ini.
(Foto Ilustrasi) Dua kasus pembunuhan berlatar belakang sodomi terjadi di Kabupaten Sukabumi. | Foto: Istimewa
Inspirasi06 Mei 2024, 15:00 WIB

Lowongan Kerja di Minimarket Sukabumi Sebagai Display, Minimal Lulusan SLTA/SMU/SMA

Apabila kamu tertarik dengan lowongan kerja ini, segera daftarkan diri sekarang juga!
Lowongan Kerja di Minimarket Sukabumi Sebagai Display, Minimal Lulusan SLTA/SMU/SMA. (Sumber : Istimewa)
Sukabumi Memilih06 Mei 2024, 14:38 WIB

Botram Bareng Ayep Zaki, Bangun Hubungan Erat Antar Calon Pemimpin dan Masyarakat

Bacalon Wali Kota Sukabumi, Ayep Zaki sosialisasikan visi dan misinya lewat botram bareng masyarakat.
Bakal Calon Wali Kota Sukabumi, H. Ayep Zaki botram bareng warga, sampaikan visi dan misinya dalam memberantas kemiskinan. (Sumber : Istimewa)
Life06 Mei 2024, 14:30 WIB

Begini 7 Cara Ampuh Melerai Pertengkaran Anak, Yuk Lakukan!

Anak-anak perlu mengetahui bahwa mereka dicintai secara setara dan istimewa, terlepas dari bagaimana mereka bertindak.
Ilustrasi. Cara ampuh memisahkan pertengkaran anak. Sumber : pexels.com/@Vika Glitter