8 Cara Mengungkapkan Cinta, Tidak Harus Lewat Kata!

Senin 07 Maret 2022, 12:15 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Biasanya orang selalu menganggap bahwa cinta perlu diungkapkan dengan kata-kata. Tapi ada banyak juga orang yang selalu gengsi untuk mengungkapkan rasa tersebut, terutama laki-laki.

Nah untuk kamu yang memiliki pasangan cuek dan tidak pernah mengatakan secara langsung bahwa dia mencintai mu, coba lihat cara-cara dibawah ini.

photoIlustrasi Menghabiskan Waktu Bersama Pasangan - (Unplash.com)</span

Jika salah satu dari cara ini dilakukan oleh pasangan mu berarti kamu tidak perlu khawatir lagi, karena dia sudah pasti mencintaimu.

Apa saja caranya? Melansir dari tempo.co, inilah delapan cara mengungkapkan rasa cinta, tanpa harus lewat kata-kata.

Baca Juga :

1. Memberikanmu Hadiah Spesial

Terkadang dia akan mengejutkan dengan hadiah yang dipikirkan dengan matang dan diteliti dengan baik yang mewakili kualitas jangka panjang untuk hubungan tersebut. 

Dia mengenal kamu dan tahu apa yang dibutuhkan dan apa yang tidak kamu butuhkan. 

2. Memberimu Pujian

Ini adalah salah satu cara yang lebih jelas bagi pria untuk memberi tahu bahwa dia mencintaimu. Karena dengan begitu dia merasa aman dan akrab sehingga dia akan mengungkapkan cintanya lewat sebuah pujian.

Bahkan dia akan selalu memperlakukanmu dengan sangat baik dan membuat mu mencintai dirimu sendiri. 

3. Selalu Mendukungmu Menjadi Orang yang Lebih Baik

Memiliki pasangan yang selalu mendukung dan memahami kamu adalah hal yang luar biasa. 

Bahkan dia bisa saja membuatmu keluar dari zona nyaman sebagai ekspresi cinta dan kepercayaan agar kamu dapat lebih maju dan menjadi orang lebih baik.

4. Selalu Bangga dengan Kesuksesan yang Kamu Capai

Jika ada pria yang tidak suka dengan kesuksesan dan pencapaian kamu, itu tandanya dia tidak mencintaimu. 

Tapi jika dia selalu bahagia dengan apa yang kamu capai dan menjadi pendukung terbesar untuk karir mu berarti dia sangat mencintai kamu.

5. Bersedia Merubah Dirinya

Jika dia mau berubah menjadi lebih baik karena kamu, sudah pasti dia mencintaimu dan ingin memantaskan dirinya untuk terus bersama kamu.

6. Menghormati

Contoh menghormati disini adalah, jika dia mengajukan sebuah ajakan yang serius namun kamu menolaknya karena berbagai alasan dan dia tidak memaksakan apapun yang dia ajukan berarti dia benar-benar mencintai kamu.

Dia menghormati keputusan mu, sehingga dia akan menunggumu dan berdiskusi untuk kelangusngan hubungan.

7. Selalu Bekerja Keras

Pasanganmu akan rela bekerja keras untuk membahagiakan kamu. dia mau memberikan apapun yang kamu inginkan dan butuhkan.

Namun, bukan berarti kamu harus memaksakan kehendak mu, cobalah untuk berusaha memahaminya juga.

8. Mengajak Berpergaian 

Dia akan selalu memperhatikan kamu, sehingga dia akan tau ingin jika kamu ingin pergi ke suatu tempat dan akan mengajakmu kesana.

Bukan sebuah liburan mewah dan mahal, dia hanya menunjukan jika dia peduli dan mencintai mu dengan tindakan.

source: tempo.co

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Tags :
Berita Terkini
Sukabumi08 Mei 2024, 21:16 WIB

Banyak Kasus Kriminal Libatkan Anak, Bupati Sukabumi Soroti Dampak Medsos hingga Ekonomi

Bupati Sukabumi, Marwan Hamami menyebut pengawasan perserta didik harus diperketat mulai dari pengawasan orang tua, lembaga pendidikan hingga lingkungan sosial
Bupati Sukabumi, Marwan Hamami | Foto : Asep Awaludin
Sehat08 Mei 2024, 21:00 WIB

Tanaman Jelatang: Nutrisi dan 5 Khasiatnya untuk Mengobati Beragam Penyakit

Jelatang adalah tanaman kurus dari keluarga jelatang yang disebut Urticaceae.
Ilustrasi - Jelatang adalah tanaman kurus dari keluarga jelatang yang disebut Urticaceae. (Sumber : pexels.com/@Simon Gough).
Sukabumi08 Mei 2024, 20:59 WIB

Kamboja Belajar soal Pencegahan Perkawinan Anak ke Pemkab Sukabumi

Kabupaten Sukabumi jadi tempat belajar soal pencegahan perkawinan anak bagi delegasi Kamboja.
Bupati Sukabumi Marwan Hamami saat berbagi cenderamata dengan delegasi pemerintah Kamboja. (Sumber : Diskominfosan Kab. Sukabumi)
Sukabumi08 Mei 2024, 20:14 WIB

Kebakaran Rumah di Lengkong Sukabumi Diduga Akibat Korsleting Listrik, Penghuni Mengungsi

Kerugian akibat kebakaran rumah di Lengkong Sukabumi ini capai Rp65 Juta. Penyebab diduga akibat korsleting listrik.
Kondisi rumah di Lengkong Sukabumi yang hangus terbakar. (Sumber : Istimewa)
Sukabumi Memilih08 Mei 2024, 20:09 WIB

Pleno DPD Nasdem Putuskan Ayep Zaki Bacalon Wali Kota/Wakil Wali Kota Sukabumi

DPD Partai Nasdem Kota Sukabumi menetapkan Ayep Zaki sebagai satu-satunya nama bakal calon wali kota / wakil wali kota Sukabumi yang lolos penjaringan.
Pleno DPD Partai Nasdem Kota Sukabumi memutuskan H Ayep Zaki satu-satunya yang lolos penjaringan dan akan diusulkan ke DPW Nasdem Jabar, Rabu (8/5/2024) | Foto : Syams
Sehat08 Mei 2024, 20:00 WIB

12 Bahan Alami untuk Mencegah Asam Lambung Naik di Malam Hari

Selain mengonsumsi bahan alami, penderita asam lambung juga penting untuk menghindari makanan dan minuman yang dapat memicu refluks asam, seperti makanan pedas, berlemak, kafein, dan minuman berkarbonasi.
Ilustrasi. Beberapa bahan alami dapat membantu mencegah asam lambung naik dan meredakan gejalanya (Sumber : Freepik/diana.grytsku)
Sukabumi08 Mei 2024, 19:37 WIB

Mau Jadi Duta Baca Kabupaten Sukabumi 2024, Cek Syaratnya di Sini

Pendaftaran Duta Baca Kabupaten Sukabumi tahun 2024 dibuka, berikut kriteria dan syaratnya.
Finalis Duta Baca Kabupaten Sukabumi tahun 2023. (Sumber : Istimewa)
Gadget08 Mei 2024, 19:30 WIB

Sering Dapat Telepon dari Nomor Tidak Dikenal? Begini Cara Blokirnya di HP Android atau iPhone

Anda dapat memblokir nomor tidak dikenal secara otomatis atau manual di Android dan iPhone.
Ilustrasi - Anda dapat memblokir nomor tidak dikenal secara otomatis atau manual di Android dan iPhone. (Sumber : Freepik.com/@vecstock).
Life08 Mei 2024, 19:15 WIB

7 Langkah yang Bisa Dilakukan Orang Tua Untuk Menghindari Memanjakan Anak

Membesarkan anak yang tidak manja berarti kita menikmati kebersamaan dengan mereka dengan lebih sedikit konflik dan lebih banyak kesenangan.
Ilustrasi menghindari memanjakan anak (Sumber : pexels.com/ @PolesieToys)
Sehat08 Mei 2024, 19:00 WIB

Mengenal Apa Itu Penyakit Jantung: 5 Gejala, Penyebab dan Cara Mengobatinya

Penyakit jantung tidak boleh dianggap sepele, karena sangat mengancam jiwa.
Ilustrasi seseorang terkenan serangan jantung - Penyakit jantung tidak boleh dianggap sepele, karena sangat mengancam jiwa.. (Sumber : Freepik/jcomp)