Apakah Pasangan Anda Orang yang Tepat? Cek Tanda Berikut

Minggu 19 September 2021, 23:00 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Saat jatuh cinta, banyak orang merasa tersanjung meski sebenarnya hal tersebut tidak sepenuhnya benar. Meski sedang dimabuk cinta, ada beberapa tanda yang harus diwaspadai dari pasangan, mulai dari selingkuh hingga kekerasan dalam hubungan.

Anda harus menyadari mungkin saja jatuh cinta pada orang yang tidak seharusnya. Selain masalah besar, sebenarnya ada tanda-tanda kecil yang terkadang luput dari perhatian. Berikut empat tanda yang membuktikan jatuh cinta dengan orang yang salah.

Selalu harus meminta waktu

Pasangan sering mengucapkan pernyataan, "Saya akan menelepon nanti", "Saya sibuk hari ini, kita bicara besok," atau "Aku terlalu lelah untuk berbicara." Jika semua kalimat ini terdengar akrab, Anda perlu mengevaluasi hubungan. Meskipun hal itu biasa, ada garis tipis yang membuat perbedaan. Jika Anda merupakan orang yang terus-menerus meminta waktu ke pasangan dan tidak berhasil, ingatlah waktu Anda juga berharga.

Kurang komunikasi

Meskipun ini merupakan tanda yang sangat jelas, ada kalanya dia berpura-pura. Kurangnya komunikasi dimulai dari pasangan selalu menghindar untuk sementara waktu. Salah satu alasan karena dia tidak percaya berbagi masalah. Inilah saatnya Anda perlu masuk dan bertanya mengapa? Jika jawabannya selalu seperti itu, inilah saat untuk memahami segala sesuatu mungkin tidak berjalan seperti yang diinginkan. Jadi, sebelum menguras terlalu banyak emosi, duduklah dengan rileks dan pikirkan apakah itu sepadan dengan pengorbanan.

photoIlustrasi pasangan. - (Freepik/Yanalya)

Tergantung suasana hati

Jika Anda dan pasangan melakukan percakapan hanya saat suasana hatinya sedang baik, kemungkinan besar ia tidak serius. Apakah Anda yang akhirnya menunggu suasana hatinya menjadi lebih baik sehingga dapat berbicara? Bahkan, hal itu berlangsung berhari-hari dan berminggu-minggu. Pikirkan dua kali sebelum berkomitmen dengan orang seperti itu.

Tindakan tidak sesuai kata-kata

Apakah pasangan mengungkapkan Anda prioritasnya? Namun, pada hari berikutnya Anda dibiarkan bertanya-tanya apakah hal tersebut benar atau dia hanya bermulut manis? Hubungan membutuhkan kepercayaan, komitmen, dan dua orang yang terlibat untuk tetap berpegang pada kata-kata. Jika salah satu tidak melakukannya, bicarakan dengannya tentang hal itu. Jika tidak berhasil juga, jauhi dia.

SUMBER: TEMPO

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Tags :
Berita Terkini
Life02 Mei 2024, 15:23 WIB

6 Sikap yang Membuat Anda Sulit Dipercaya Orang Lain di Masyarakat

Beberapa sikap dalam hidup rupanya berpengaruh terhadap penilaian orang lain, salah satunya menjadi patokan apakah dipercaya apa tidak di mata orang
Sikap yang membuat orang sulit dipercaya | Foto : Pexels/Liza Summer
Sukabumi02 Mei 2024, 15:15 WIB

Bejat, Gadis 13 Tahun Digilir 8 Remaja di Kosan Usai Dicekok Miras di Sukabumi

Berawal dari status di media sosial, gadis dibawah umur berinisial R (13 tahun) warga Salabintana, Kecamatan Sukabumi, Kabupaten Sukabumi, menjadi korban pencabulan dan digilir delapan orang.
Ilustrasi, Gadis inisial R (13 tahun) asal Selabintana menjadi korban pencabulan 8 remaja di kosan di Cicantayan Kabupaten Sukabumi | Foto: : Freepik/raybon
Sukabumi02 Mei 2024, 15:15 WIB

Pernah Jadi Korban, Pengakuan Pembunuh dan Pelaku Sodomi Bocah SD di Sukabumi

Polisi akan memeriksa secara medis kejiwaan S dan wilayah lubang anusnya.
(Foto Ilustrasi) Terduga pelaku pembunuhan dan sodomi di Kecamatan Kadudampit, Kabupaten Sukabumi, berinisial S (14 tahun), mengaku pernah menjadi korban. | Foto: Pixabay
Inspirasi02 Mei 2024, 15:00 WIB

Lowongan Kerja di Sukabumi Sebagai Barista, Minimal Lulusan SMA/SMK

Apabila kamu tertarik dengan lowongan kerja ini, segera daftarkan diri sekarang juga!
Lowongan Kerja di Sukabumi Sebagai Barista, Minimal Lulusan SMA/SMK (Sumber : pexels.com/Wendy Wei)
Sukabumi02 Mei 2024, 14:50 WIB

Lewat E-Lapor, Empat Aduan Diterima Pemkot Sukabumi Selama April 2024

Keempat aduan ini paling banyak disampaikan untuk DPUTR Kota Sukabumi.
(Foto Ilustrasi) Pemkot Sukabumi melalui Diskominfo mencatat selama April 2024 empat aduan masuk ke E-Lapor. | Foto: Istimewa
Sukabumi02 Mei 2024, 14:37 WIB

Hardiknas, Pemkot Sukabumi: Momentum Melanjutkan Gerakan Merdeka Belajar

Hardiknas yang diisi penampilan kesenian para pelajar merupakan bukti tingkat pendidikan di Kota Sukabumi sudah cukup baik.
Disdikbud Kota Sukabumi pada Kamis (2/5/2024) menggelar Upacara Peringatan Hardiknas Tingkat Kota Sukabumi di Lapang Merdeka. | Foto: Website Pemkot Sukabumi
Life02 Mei 2024, 14:35 WIB

7 Cara Mendidik Anak agar Hidup Hemat Sampai Dewasa, Yuk Terapkan!

Mendidik anak agar hidup hemat harus terus dilakukan oleh orang tua. Sebab hal ini membantunya bisa pandai dalam mengelola keuangan di masa depan
Cara mendidik anak hidup hemat | Foto : Pexels/Annushka Ahuja
Life02 Mei 2024, 14:30 WIB

Picu Serangan Kambuh, 5 Alasan Gangguan Tidur Tidak Baik untuk Asam Urat

Meskipun tidak ada bukti langsung yang menunjukkan bahwa gangguan tidur secara langsung menyebabkan asam urat, namun ada hubungan antara gangguan tidur dan kondisi yang mempengaruhi asam urat.
Ilustrasi. Picu Serangan Kambuh, Ketahui Sederet Alasan Gangguan Tidur Tidak Baik untuk Asam Urat. (Sumber : Pexels/CraigAdderley)
Sukabumi02 Mei 2024, 14:23 WIB

Puluhan Siswa SD di Ciracap Sukabumi Ikuti Seleksi O2SN Tingkat Kabupaten

Sebanyak 4 gugus, terdiri dari 30 sekolah dasar yang ada di Kecamatan Ciracap, Kabupaten Sukabumi, ikut bertanding dalam Olimpiade Olahraga Siswa Nasional (O2SN) tingkat Kecamatan Ciracap,
Pertandingan bola voli dalam seleksi O2SN tingkat SD di Ciracap Sukabumi | Foto : Ragil Gilang
Sukabumi02 Mei 2024, 14:21 WIB

Kronologi Sadisnya Siswa SMP di Kadudampit Sukabumi Sodomi dan Bunuh Bocah SD

Kasus ini mulai terungkap saat MA ditemukan meninggal misterius di kebun warga.
Proses ekshumasi makam MA (7 tahun) di Kecamatan Kadudampit, Kabupaten Sukabumi, pada 25 Maret 2024 oleh tim forensik Polda Jawa Barat. | Foto: Humas Polres Sukabumi Kota