5 Ide Mix and Match Rok Denim Dengan Pakaian Santai, Makin Stylish

Selasa 29 Agustus 2023, 19:00 WIB
Ilsutrasi - 5 Ide Mix and Match Rok Denim Dengan Pakaian Santai, Makin Stylish. (Sumber : Freepik.com.)

Ilsutrasi - 5 Ide Mix and Match Rok Denim Dengan Pakaian Santai, Makin Stylish. (Sumber : Freepik.com.)

SUKABUMIUPDATE.com – Rok denim atau denim skirt merupakan item fashion favorit yang dikenakan oleh banyak orang, karena mudah dikenakan dan dapat dipakai sehari-hari.

Rok denim memiliki warna biru khas dan desain sederhana yang mudah untuk di mix and match dengan berbagai pakaian. Sehingga penampilan menjadi lebih modis, stylish, dan trendy.

Bahkan, dengan pakaian sederhana sekalipun rok denim dapat membuat penampilan pemakainya terlihat kasual tapi terlihat nyaman.   

Baca Juga: 12 Tips Bahagia Meskipun Hidup Sendirian, Dijamin Tak Kesepian!

Untuk membantu dalam mix and match rok denim dengan pakaian sederhana, kamu bisa simak lima ide gaya di bawah ini yang dikutip dari beberapa sumber.

1.  Sweatshirt dan Rok Denim ala Korea Style

Seperti diketahui jika perempuan Korea Selatan memiliki penampilan menarik tapi sederhana saat memakai rok denim. Salah satunya dengan oversized sweatshirt.

Mengkombinasikan rok denim dengan sweatshirt akan memperlihatkan style ala perempuan korea yang menggemaskan. Agar lebih terlihat semakin gemas bisa pakai shoulder bag dan sneakers warna putih.

Baca Juga: 10 Cara Membahagiakan Diri Sendiri dan Tidak Tergantung Kepada Orang Lain

2. Kaos dan Rok Denim

Kombinasi rok denim dan kaos polos akan memperlihatkan gaya kasual sekaligus santai pada pemakainya. Biar tambah kece bisa gunakan sandal boots dan warna tas warna hitam.

Pakailah juga aksesoris seperti kalung, ikat pinggang, anting, dan kacamata hitam agar gaya dari kaos dan rok denim lebih modis dan trendi.

3. turtleneck dan rok denim

Mix and match rok denim pertama dan mendapat kesan modis bisa gunakan pakaian turtleneck atau pakaian yang menutup leher untuk mendapatkan kesan modis.

Baca Juga: 8 Sikap Agar Tetap Bahagia Meski Banyak yang Tidak Suka, Jangan Lemah!

Mengenakan turtleneck dengan rok denim pendek akan membuat pemakainya terlihat stand out dan sederhana. Pakai juga knee high boots coklat buat penampilan lebih chic.

4. Blazer dan Rok Denim

Kalau ingin terlihat chic saat mengenakan rok denim bisa mix and match dengan blazer. Biar kesan chic lebih menonjol bisa tambahkan aksesoris dan kacamata hitam.

Jika ingin lebih ke sentuhan kasual bisa pakai kaos polos di dalam blazer dan sneakers warna putih.

Baca Juga: 12 Cara Menjadi Perempuan Elegan yang Disukai Banyak Orang, Yuk Dicoba

5. Kemeja dan rok denim

Kemeja dan rok denim kalau di mix and matcha akan menonjolkan gaya sederhana sekaligus chic. Selain itu, penampilan dengan kombinasi ini cocok digunakan untuk aktivitas seperti ke kantor.

Pakailah kemeja warna putih dan maxi denim skirt, tambahkan juga paperbag waist hem untuk mengeluarkan detail modis. Biar kesan chic terlihat jelas lengkapi penampilan dengan ankle boots warna hitam.

 

Writer: Okta

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Sukabumi18 Mei 2024, 21:43 WIB

Tertimpa Bangunan Akibat Longsor, Kronologi Tewasnya Penjaga Ponpes di Sukabumi

Meninggalnya Jaenudin pertama kali diketahui oleh tenaga pengajar dan santri.
Petugas di lokasi longsor Ponpes Yaspida, Desa Cipetir, Kecamatan Kadudampit, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (18/5/2024). | Foto: Istimewa
Nasional18 Mei 2024, 21:07 WIB

Sempat Dirawat, Tokoh Pers Salim Said Meninggal Dunia

Kabar meninggalnya Prof Salim Said dikonfirmasi oleh istrinya, Herawaty.
Salim Said meninggal dunia. | Foto: Istimewa/Ranahriau.com
Sehat18 Mei 2024, 21:00 WIB

Nyeri Dada, 7 Gejala Tak Biasa Kolesterol Tinggi Pada Pria di Malam Hari

Gejala tak biasa kolesterol tinggi bisa muncul pada pria di malam hari.
Ilustrasi - Gejala tak biasa kolesterol tinggi bisa muncul pada pria di malam hari. (Sumber : Freepik.com/@Lifestylememory)
Sukabumi18 Mei 2024, 20:53 WIB

Jumat Berbagi, Srikandi PLN dan YBM PLN Sukabumi Bagikan 100 Porsi Makanan

Yuniar Budi Satrio menekankan pentingnya berbagi dengan sesama.
Kegiatan Jumat Berbagi Srikandi PLN dan YBM PLN Sukabumi. | Foto: PLN
Sehat18 Mei 2024, 20:00 WIB

Galau Asam Urat Sering Kambuh? Cobain 6 Makanan Ini untuk Mengobatinya

Asam urat yang menyerang tubuh akan membuat si penderitanya merasa terganggu dan tersiksa.
Ilustrasi. Beberapa makanan ini ampuh untuk mengatasi asam urat. (Sumber : Freepik/lifeforstock)
Life18 Mei 2024, 19:00 WIB

9 Cara Terbaik Mendisiplinkan Anak Agar Menjadi Penurut dan Tidak Berontak

Mendisiplinkan anak adalah cara terbaik agar mereka dapat patuh dan menjadi penurut.
Ilustrasi - Mendisiplinkan anak adalah cara terbaik agar mereka dapat patuh dan menjadi penurut. (Sumber : Pexels.com/@Kampus Production)
Sukabumi Memilih18 Mei 2024, 18:56 WIB

Koalisi Harapan Baru Sukabumi, Relawan Deklarasi Iyos Somantri untuk Pilkada 2024

Iyos mengatakan komunikasi dengan beberapa partai politik terus dilakukan.
Iyos Somantri dimintai keterangan oleh wartawan setelah deklarasi di salah satu hotel di Kabupaten Sukabumi, Sabtu (18/5/2024). | Foto: SU/Asep Awaludin
Bola18 Mei 2024, 18:30 WIB

Link Live Streaming Persib Bandung vs Bali United, Siapakah yang Lolos ke Final?

Berikut adalah link live streaming Persib Bandung vs Bali United di Leg 2 Semifinal Championship Series Liga 1 2023/2024.
Berikut adalah link live streaming Persib Bandung vs Bali United di Leg 2 Semifinal Championship Series Liga 1 2023/2024. (Sumber : Instagram/@std.sijalakharupat/Ist).
Sukabumi18 Mei 2024, 18:04 WIB

Penjaga Ponpes di Kadudampit Sukabumi Tewas Akibat Longsor

Polisi berkoordinasi dengan pengurus RT/RW setempat dan Ponpes Yaspida.
Petugas dan warga di lokasi longsor di Kampung Renged RT 10/03 Desa Cipetir, Kecamatan Kadudampit, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (18/5/2024). | Foto: Istimewa
Life18 Mei 2024, 18:00 WIB

5 Doa untuk Membolak Balikan Hati Seseorang, Bisa Bikin Luluh!

Doa membolak balikan hati seseorang ini dapat diamalkan kepada orang yang kita cintai atau kepada mereka yang memiliki hati yang keras.
Ilustrasi berdoa. - Doa membolak balikan hati seseorang ini dapat diamalkan kepada orang yang kita cintai atau kepada mereka yang memiliki hati yang keras. | (Sumber : Foto: Freepik.com)