Akun yang Nobatkan Lesti Kejora Wanita Tercantik di Dunia Palsu, Kok Bisa?

Jumat 25 Desember 2020, 11:55 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Pedangdut Lesti Kejora kena tipu. Akun Top Beauty World yang menobatkannya sebagai wanita tercantik ke-5 di dunia rupanya akun palsu.

Penulusuran SuaraJakarta.id - grup Suara.com - Jumat (25/12/2020), akun media sosial itu di Twitter @DTopbeautywolrd bahkan menghilang.

TC Candler, akun populer yang sering menilai kecantikan artis dunia, pernah mengklaim bahwa Top Beauty World mencuri ide mereka. Tak hanya itu, TC Candler juga menyebut bahwa akun @DTopbeautyworld merupakan akun Twitter palsu.

"Attention please-read-fake account-@DTopbeautyworld, @dtopbeautyworld on Twitter is fake," tegas akun Twitter TC Candler tahun 2018 silam.

Melihat sekilas, logo Top Beauty World tampak sangat mirip dengan TC Candler. Pihak TC Candler meminta para warganet untuk meng-unfollow akun Top Beauty World.

"Mereka mencuri logo kami, branding kami, foto-foto kami, dan konsep kami. Mereka menipu fans hingga mempercayai bahwa mereka bagian dari kami. Tolong report dan unfollow mereka! Thank you-TC Candler," tulis TC Candler.

Melihat kabar tersebut, Inul Daratista merasa prihatin. Ia mengkhawatirkan Lesti Kejora karena akun palsu tersebut.

"Itu kan salah, ternyata Dedek nggak masuk di situ, karena itu punya kriteria khusus kan. Kemarin udah ditegur dari pihak Beauty World, jadi Dedek tidak ada di jajaran itu," kata Inul dilansir dari KH Infotainment. Inul begitu menyesalkan keberadaan akun tersebut. Dengan kabar yang terlanjur heboh, Inul Daratista merasa prihatin karena tentu merugikan Lesti Kejora.

Sudah senang

Lesti Kejora menanggapi soal dirinya masuk dalam daftar perempuan tercanik di posisi kelima versi Top Beauty World. Di sini, Lesti mengalahkan nama-nama besar seperti Raisa, Natasha Wilona, hingga penyanyi asal Korea Selatan Lisa Blapckpink.

Lesti Kejora mengaku kaget saat mengetahui namanya masuk dalam jajaran wanita tercantik di dunia.

"Iya pas awalnya, ini kok kenapa pada riweh ya ngomongin Dede (sapaan Lesti). Terus pas dilihat dari kiriman orang ternyata ada kabar itu," ujar Lesti Kejora, saat dijumpai di kawasan Kemang, Jakarta Selatan, Selasa (22/12/2020).

Lesti Kejora sempat tak percaya namanya masuk dalam daftar Top Beauty World. Bahkan kekasih Rizky Billar ini sempat cuek dengan kabar tersebut.

"Terus ada yang ngucapin selamat masuk lima besar wanita tercantik di dunia. Nih apaan sih, bohongan ah. Dede kemarin cuek aja gitu," tutur perempuan 21 tahun ini.

Namun setelah semakin banyak orang yang memberi selamat, pemilik nama asli Lesti Andryani ini pun mulai menerimanya dan mengucapkan rasa syukur.

"Pas besok paginya, ada juga teman-teman yang ngucapin selamat dan bilang ini beneran bukan bohongan. Ya alhamdulillah aja," imbuh Lesti Kejora.

Lesti Kejora pun semakin senang setelah kedua orang tuanya bangga dengan kabar putrinya masuk 5 besar Top Beauty World. "Kalau mamah sama papah sih mereka menjadi orang pertama yang bangga dengan apa yang dede capai," kata Lesti Kejora.

Sumber: Suara.com

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkini
Life01 Mei 2024, 16:23 WIB

6 Alasan Kenapa Marahnya Orang Pendiam Lebih Menakutkan, Ini Faktanya

Sesungguhnya ada beberapa alasan kenapa orang yang pendiam ketika marah sangat menakutkan dari marahnya orang yang biasa-biasa saja atau sering marah
Alasan marahnya orang pendiam menakutkan | Foto : Pexels/Andrea Piacquadio
Life01 Mei 2024, 16:05 WIB

Bisa Disesuaikan Bund, Berikut Jenis Disiplin yang Bisa Diterapkan Pada Anak

Jenis disiplin yang bisa diterapkan didalam keluarga sangatlah beragam. Namun cobalah menerapkan jenis disiplin dibawah ini
Jenis disiplin yang bisa diterapkan pada anak | Foto : pexels.com/@Kampus Production
Life01 Mei 2024, 16:00 WIB

Ajarkan Minta Maaf, 9 Cara Mendidik Anak yang Suka Memukul

Orang Tua Wajib Tahu Bahwa Mengajarkan Bagaimana Minta Maaf yang Benar Termasuk Salah Satu Cara Mendidik Anak yang Suka Memukul.
Ilustrasi. Mendidik Anak yang Suka Memukul dengan Mengajarkan Cara Minta Maaf. (Sumber : Pexels/ElinaFairytale)
Sukabumi01 Mei 2024, 15:00 WIB

Tasyakuran Hari Jadi Desa Jayanti: Ketua Apdesi Sukabumi Bicara Sinergi Membangun Desa

Ketua Asosiasi Pemerintah Desa Seluruh Indonesia (Apdesi) Kabupaten Sukabumi, Deden Deni Wahyudin menghadiri puncak acara tasyakuran Hari Jadi Desa Jayanti ke-12
Ketua Apdesi Kabupaten Sukabumi, Deden Deni Wahyudin saat menghadiri acara puncak Hari Jadi Desa Jayanti ke 12, Selasa (30/4/2024) | Foto : Dok Desa Jayanti
Inspirasi01 Mei 2024, 15:00 WIB

Lowongan Kerja Sebagai QC Staff dengan Penempatan di Pabrik Sukabumi

Apabila kamu tertarik dengan lowongan kerja ini, segera daftarkan diri sekarang juga!
Ilustrasi lowongan kerja - Lowongan Kerja Sebagai QC Staff dengan Penempatan di Pabrik Sukabumi. | (Sumber : Foto: Freepik.com)
Sehat01 Mei 2024, 14:30 WIB

3 Kunci Sukses Mengobati Diabetes Tipe 2 dengan Perubahan Gaya Hidup Sehat

Ada banyak pilihan untuk mengelola diabetes tipe 2, salah satunya dengan perubahan gaya hidup seperti pola makan, olahraga dan berhenti merokok.
Ilustrasi. Ada banyak pilihan untuk mengelola diabetes tipe 2, salah satunya dengan perubahan gaya hidup seperti pola makan, olahraga dan berhenti merokok. Sumber: Freepik/freepik
Life01 Mei 2024, 14:00 WIB

6 Didikan Orang Tua yang Membuat Anak Keras Kepala, Ini Penyebabnya!

Beberapa didikan akan menjadi penyebab anak menjadi sosok pribadi yang keras kepala saat tumbuh dewasa nanti.
Ilustrasi. Didikan yang membuat anak keras kepala. Sumber foto : Pexels/Joel Santos
Sukabumi01 Mei 2024, 13:32 WIB

MCF Sukabumi Kena Tipu Modus Kredit Motor Pakai Data Palsu, Satu Karyawan Dilaporkan

PT Mega Central Finance (MCF) Cabang Sukabumi yang bergerak di bidang pembiayaan khususnya kredit sepeda motor mengaku alami kerugian hingga ratusan juta rupiah karena adanya tindak tipu gelap yang dilakukan karyawan
Kantor PT Mega Central Finance (MCF) Cabang Sukabumi di Jl. Siliwangi, Cikole, Kec. Cikole, Kota Sukabumi, Jawa Barat | Foto : Asep Awaludin
Bola01 Mei 2024, 13:30 WIB

Daftar Lengkap Tim Terdegradasi ke Liga 2 dan Tim yang Promosi ke Liga 1 Musim Depan

Ada beberapa tim yang promosi ke Liga 1 musim depan dan tim yang harus turun kasta ke Liga 2.
Ada beberapa tim yang promosi ke Liga 1 musim depan dan tim yang harus turun kasta ke Liga 2. (Sumber : Freepik.com/fwstudio/Ist).
Jawa Barat01 Mei 2024, 13:28 WIB

BMKG: Gempabumi Dangkal di Kabupaten Bandung Dipicu Sesar Garut Selatan

Bandung Jawa Barat kembali diguncang gempabumi pada Rabu (1/5/2024) dengan kekuatan 4,2 magnitudo. Gempa M4,2 Bandung Jawa Barat itu terjadi sekira pukul 10.06 WIB.
Gempabumi terletak pada koordinat 7.0° LS ; 107,57° BT. Titik Gempa M4,2 di Bandung berjarak sekitar 20 km Tenggara dari Kabupaten Bandung, Jawa Barat dengan kedalaman 4 km | Foto : BMKG