Persija Jakarta vs PSS Sleman: Rekor Pertemuan, Susunan Pemain dan Prediksi Skor

Sabtu 15 April 2023, 14:00 WIB
Persija Jakarta vs PSS Sleman: Rekor Pertemuan, Susunan Pemain dan Prediksi Skor. | (Sumber : Twitter/@Persija_Jkt/@PSSleman.)

Persija Jakarta vs PSS Sleman: Rekor Pertemuan, Susunan Pemain dan Prediksi Skor. | (Sumber : Twitter/@Persija_Jkt/@PSSleman.)

SUKABUMIUPDATE.com - Persija Jakarta bakal melakoni laga terakhirnya di Liga 1 pekan ke-34 pada Sabtu (15/4/2023) melawan PSS Sleman. Pertandingan ini bakal di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), mulai pukul 20.30 WIB.
 
Persija Jakarta saat ini masih bertengger di posisi kedua klasemen Liga 1 dengan raihan 63 poin dari 33 laga dimainkan, 19 kemenangan, 6 imbang dan 8 kali kalah.
 
Posisi Persija Jakarta sebenarnya sangat rawan di geser Persib yang menguntit tepat di bawahnya dengan perbedaan satu poin saja. Oleh karenanya, Macan Kemayoran wajib menang di pertandingan melawan PSS Sleman.
 
 
Sedangkan PSS Sleman, berada di urutan 16 dengan koleksi 34 poin dari 33 laga dimainkan, 10 menang, 8 imbang dan 16 kali kalah. Elang Jawa di putaran kedua ini memang tampil mengecewakan dan tidak konsisten.
 
Sengitnya persaingan membuat Persija tidak boleh terpeleset apabila ingin memastikan finis runner-up yang bakal membuka peluang mereka untuk tampil di Piala AFC 2023-2024.
 
Kans Persija memenangi laga ini cukup besar. Pasalnya, Andritany Ardhiyasa dan kawan-kawan bakal mendapat dukungan dari puluhan ribu Jakmania yang memadati SUGBK.
 
 
Selain itu, Mengutip Suara.com, Persija juga punya modal bagus di tiga pertandingan terakhir dengan sapu bersih kemenangan. Adapun dua diantaranya mengalahkan rival mereka Persib Bandung dan Persebaya Surabaya.
 
Rekor Pertemuan Persija Jakarta vs PSS Sleman
 
PSS Sleman 0-2 Persija Jakarta: 23/12/2022
Persija Jakarta 0-2 PSS Sleman: 31/03/2022 
PSS Sleman 1-1 Persija Jakarta: 05/09/2021 
PSS Sleman 0-0 Persija Jakarta: 24/10/2019 
Persija Jakarta 1-0 PSS Sleman: 03/07/2019 
 
 
5 Laga Terakhir Persija Jakarta
 
Dewa United 0-1 Persija Jakarta: 10/04/2023 
Persebaya Surabaya 0-1 Persija Jakarta: 05/04/2023
Persija Jakarta 2-0 Persib Bandung: 31/03/2023
Persita Tangerang 1-0 Persija Jakarta: 28/03/2023
Persija Jakarta 1-0 PSIS Sleman: 16/03/2023 
 
5 Laga Terakhir PSS Sleman
 
PSS Sleman 2-0 Bali United: 07/04/2023
PSIS Semarang 5-2 PSS Sleman: 02/04/2023 
PSS Sleman 2-1 Borneo FC: 18/03/2023 
Madura United 2-1 PSS Sleman: 11/03/2023 
PSS Sleman 0-1 Bhayangkara FC: 06/03/2023
 

Baca Juga: Sinopsis Oshi no Ko, Kisah Seorang Dokter yang Reinkarnasi Jadi Anak Idol

 
Susunan Pemain Persija Jakarta vs PSS Sleman
 
Persija Jakarta (3-4-3): 
 
Andritany Ardhiyasa; Hansamu Yama Pranata, Ondrej Kudela, M Ferarri; Firza Andika, Resky Fandi, Hanif Sjahbandi, Dony Tri Pamungkas; Witan Sulaeman, Michael Krmencik, Riko Simanjuntak.
 
Pelatih: Thomas Doll.
 
PSS Sleman (4-2-3-1): 
 
Try Hamdani; Derry Rachman, Ifan Nanda, Marckho Merauje, Bagus Nirwanto; Kim Jeffrey Kurniawan, Wahyu Sukarta; Haris Tuharea, Todd Rivaldo Ferre, Ricky Cawor; Riki Dwi Saputro.
 
Pelatih: Seto Nurdiyantoro
 
Prediksi Skor: Persija 3-1 PSS Sleman
 
Sumber: Suara.com
 
 
 
 
Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Inspirasi27 April 2024, 06:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 27 April 2024, Yuk Cek Dulu Sebelum Jalan-jalan di Akhir Pekan

Prakiraan cuaca hari ini wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya Sabtu 26 April 2024.
Prakiraan cuaca hari ini wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya Sabtu 26 April 2024. (Sumber : Freepik/@wirestock)
Sukabumi26 April 2024, 23:14 WIB

Marwan Belum Terima 2 Partai Tambahan yang Akan Dukung Asjap di Pilkada Sukabumi, Kenapa?

Ketua DPD Partai Golkar Kabupaten Sukabumi, Marwan Hamami menyebut ada dua partai lagi yang ingin turut hadir pada acara deklarasi koalisi tiga partai dalam pengusungan pasangan bakal calon untuk maju di Pilkada 2024.
Marwan Hamami, Ketua DPD Partai Golkar Kabupaten Sukabumi | Foto : Asep Awaludin
Sukabumi26 April 2024, 23:09 WIB

Tiga Partai Resmi Berkoalisi, Marwan Beberkan Alasan Usung Asep Japar di Pilkada Sukabumi

Tiga partai yakni Golkar, Gerindra, dan PPP secara resmi berkoalisi untuk mengusung Asep Japar di Pilkada 2024
Ketua DPD Partai Golkar Kabupaten Sukabumi, Marwan Hamami menandatangani kesepakatan koalisi tiga partai Golkar, PPP dan Gerindra, Jumat (26/4/2024) | Foto : Asep Awaludin
Sukabumi26 April 2024, 21:49 WIB

Akibat Banjir, Toko Alat Listrik di Cidahu Sukabumi Alami Kerugian hingga Belasan Juta

Banjir yang terjadi di Kampung Pasirdoton, Desa Pasirdoton, Kecamatan Cidahu, Kabupaten Sukabumi, pada Kamis, 25 April 2024 membuat beberapa pihak mengalami kerugian yang cukup besar.
Sejumlah warga dan karyawan toko memindahkan barang yang sebelumnya terendam banjir di Kampung Pasirdoton, Desa Pasirdoton, Kecamatan Cidahu, Kabupaten Sukabumi | Foto : Ibnu Sanubari
Life26 April 2024, 21:05 WIB

6 Mental Miskin yang Membuat Hidup Anda Melarat di Masa Depan, Yuk Hindari!

Orang yang memelihara mental miskin tentu akan berpengaruh terhadap masa depannya, melarat atau berjaya. Itulah pentingnya hal ini.
Ilustrasi. Mental miskin yang wajib dijauhi. | Sumber foto : Pexels/Mehmet Turgut Kirkgoz
Life26 April 2024, 21:00 WIB

8 Sikap Baik Orang Sopan yang Membuatnya Dihargai dan Dihormati

Inilah Contoh Sikap Baik Orang Sopan yang Membuatnya Dihargai dan Dihormati. Apa Kamu Salah Satunya?
Ilustrasi - Sikap Baik Orang Sopan yang Membuatnya Dihargai dan Dihormati . (Sumber : Freepik.com)
Sukabumi26 April 2024, 20:57 WIB

Jelang Kongres, PAN Kabupaten Sukabumi Pastikan Dukung Zulhas Tiga Periode

DPD PAN Kabupaten Sukabumi menyatakan sikapnya untuk mendukung kembali Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan kembali melanjutkan kepemimpinan di periode ketiga pada masa jabatan 2025-2030.
Mansurudin, Ketua DPD PAN Kabupaten Sukabumi | Foto : Sukabumi Update
Life26 April 2024, 20:30 WIB

Kamu Akan Tetap Miskin Jika 10 Kebiasaan Ini Masih Terus Dilakukan!

Kebiasaan buruk dapat menghambat kemajuanmu dan membuatmu terjebak dalam jurang kemiskinan.
Ilustrasi - Kebiasaan buruk dapat menghambat kemajuanmu dan membuatmu terjebak dalam jurang kemiskinan. (Sumber : Freepik)
Inspirasi26 April 2024, 20:24 WIB

5 Kebiasaan Orang China yang Membuat Hidupnya Gampang Kaya dan Jauh dari Kemiskinan

Orang China memiliki kebiasaan yang membuat hidupnya selalu kaya dan jauh dari kehidupan miskin di masa depannya, apalagi di hari tuanya.
Ilustrasi. Kebiasaan orang china yang membuatnya hidup kaya. | Sumber foto : Pexels/Pixabay
Sukabumi26 April 2024, 20:09 WIB

Kades Ungkap Penyebab Banjir hingga Rendam Jalan dan 18 Rumah Warga di Cidahu Sukabumi

Data sementara terdampak banjir yang melanda Kampung Pasirdoton Desa Pasirdoton Kecamatan Cidahu Kabupaten Sukabumi, pada Kamis, 25 April 2024 bertambah
Kondisi jalan raya Cidahu dan rumah warga yang terendam banjir. (Sumber : Istimewa)