#erupsi
Nasional04 Januari 2024, 21:43 WIB

Gunung Lewotobi Laki-laki Erupsi, Sejumlah Desa Terdampak Abu Vulkanik

Balai Pemantauan Gunung Api dan Mitigasi Bencana Gerakan Tanah Nusa Tenggara menyebut Kabupaten Nagekeo di Nusa Tenggara Timur menjadi salah satu kabupaten yang terdampak erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki di Flores Timur.
Erupsi gunung Lewotobi laki-laki di NTT pada 1 Januari 2024 | Foto : Ist
Nasional18 Desember 2023, 12:13 WIB

Zhafirah Zahrim Febrina Meninggal Dunia, Korban Erupsi Gunung Marapi yang Viral

Zhafirah Zahrim Febrina meninggal dunia pada Minggu (17/12/2023), sekitar pukul 17.50 WIB. Ia menjadi mahasiswa PNP ke-9 yang dinyatakan meninggal dunia usai erupsi Gunung Marapi.
Zhafirah Zahrim Febrina Meninggal Dunia, Korban Erupsi Gunung Marapi yang Viral | Foto: X(Twitter)/@InfoFPMKI
Science13 Mei 2023, 09:42 WIB

Gunung Anak Krakatau Erupsi, Tinggi Kolom Abu Vulkanik 2.000 Meter

Letusan abu vulkanik teramati sekitar 2.157 meter di atas permukaan laut.
Rekaman CCTV yang memperlihatkan Gunung Anak Krakatau mengalami erupsi pada Sabtu, 13 Mei 2023. | Foto: PVMBG
Nasional11 Maret 2023, 14:24 WIB

12.12 WIB Gunung Merapi Erupsi, Cek Daerah Rawan Guguran Awan Panas

BPPTKG mengamati status kegempaan meliputi jumlah guguran terpantau 9, amplitudo 4-11 mm dan durasi 43.9-96.6 detik.
Gunung Merapi kembali erupsi pada Sabtu (11/3/2023) pukul 12.12 WIB (Sumber: medsos bnpb)
Science15 Desember 2022, 21:56 WIB

Gunung Anak Krakatau Kembali Erupsi,Terjadi 3 Kali Letusan Pada 15/12

Gunung Anak Krakatau kembali erupsi pada Kamis 15 Desember 2022
Gunung Anak Krakatau kembali erupsi pada Kamis 15 Desember 2022 | Foto: esdm.go.id
Science06 Desember 2022, 08:48 WIB

Semeru Erupsi Lagi, Ketahui 21 Istilah Tentang Bencana Gunung Api!

Erupsi Gunung Semeru kembali terjadi, Selasa (6/12/2022) pukul 05:02 WIB. Ketahui 21 Istilah Bencana Gunung Api yang sering digunakan!
Ilustrasi Erupsi Gunung Semeru | Foto : Freepik
Science26 Oktober 2022, 19:42 WIB

Gunung Anak Krakatau Erupsi, Masyarakat Diminta Menjaga Jarak 5 Km dari Kawah

Masyarakat dilarang mendekati Gunung Anak Krakatau atau beraktivitas dalam radius 5 km dari kawah aktif