#basarnas
Sukabumi11 April 2024, 20:57 WIB

Liburan di Pantai Sukabumi Tetap Waspada! Basarnas: Ombak Cukup Tinggi

Pantauan Basarnas melaporkan pada kamis (11/4/2024) ombak di kawasan teluk palabuhanratu mencapai ketinggian 1,5 hingga 2 meter.
para petugas bersiaga Sar Siaga di objek wisata pantai Citepus Istiqomah, Kecamatan Palabuhanratu, Kabupaten Sukabumi (Sumber: su/ilyas)
Nasional29 Juli 2023, 00:12 WIB

Brigjen Asep Guntur Mengundurkan Diri dari Dirdik KPK, Buntut Polemik OTT Basarnas

Brigjen Asep Guntur Rahayu dikabarkan mengundurkan diri dari jabatan Direktur Penyidikan sekaligus Plt. Deputi Penindakan dan Eksekusi KPK.
Brigjen Asep Guntur Rahayu dikabarkan mengundurkan diri dari Dirdik KPK, Buntun polemik OTT di Basarnas | Foto : Tempo
Nasional29 Juli 2023, 00:00 WIB

TNI Sebut KPK Salah Prosedur Soal Kabasarnas Jadi Tersangka Kasus Korupsi Proyek

TNI melayangkan protes gegara Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menangkap Kepala Basarnas atau Kabasarnas Henri Alfiandi atas kasus korupsi proyek.
TNI Sebut KPK Salah Prosedur Soal Kabasarnas Jadi Tersangka Kasus Korupsi Proyek | Foto : Ist
Nasional27 Juli 2023, 10:20 WIB

Kepala Basarnas Jadi Tersangka Korupsi, Ini Respons Jokowi

Sebelumnya, Wakil Ketua KPK Alexander Marwata mengatakan Kepala Basarnas Marsekal Madya Henri Alfiandi diduga menerima suap senilai Rp 88,3 miliar.
Kepala Basarnas Marsekal Madya TNI Henri Alfiandi ditetapkan jadi tersangka kasus suap oleh KPK. (Sumber : IG Basarnas)
Jawa Barat28 November 2022, 14:08 WIB

Basarnas Salurkan 1 Ton Lebih Logistik untuk Korban Gempa Cianjur Pakai Helikopter

Ada dua helikopter yang dikerahkan Basarnas untuk menyalurkan logistik kepada korban gempa Cianjur pada hari ini.
Basarnas melakukan penyaluaran logistik untuk korban gempa Cianjur dengan helikopter. | Foto: Istimewa