Ketahui Penyebab Kulkas Bau dan Cara Mencegahnya

Sabtu 12 Februari 2022, 09:45 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Selain mengganggu indera penciuman, bau pada kulkas juga dapat mengakibatkan penurunan kualitas makanan serta minuman tersimpan didalamnya.

Ada berbagai produk pewangi kulkas dan penyegarnya yang sudah beredar dipasaran. Namun, lebih baik jika kita mencegahnya dengan mengetahui penyebabnya.

photoIlustrasi Kulkas - (Freepik)</span

Melansir dari suara.com, berikut ini lima penyebab kulkas menjadi bau serta cara untuk mencegahnya

Baca Juga :

1. Bagian Dalam Kulkas Kotor

Tumpahan makanan atau minuman yang tidak segera dibersihkan bisa menjadi sumber bau dari dalam kulkas. 

Oleh karena itu, lakukan deep cleansing pada kulkas untuk mengetahui apakah ada tumpahan.

Keluarkan semua makanan yang ada dan rak atau laci yang bisa dilepas dan dibersihkan. Tunggu sampai kering sebelum memasukkan semuanya kembali.

2. Saluran  Air Tersumbat

Pada bagian belakang kulkas, ada baki serta pipa pembuangan kondensasi dari kulkas. Bau tidak sedap pada lemari kulkas juga bisa berasal dari sini. 

Namun, untuk pembersihannya kau mungkin perlu lebih hati-hati, atau panggil teknisi jika memungkinkan.

3. Cara Menyimpan Makanan yang Salah

Makanan berbau tajam bisa menjadi penyebab kulkas berbau tidak sedap. Jadi, sebelum menyimpannya ke dalam kulkas, tempatkan makanan yang berbau tajam ke dalam wadah tertutup.

4. Tangki Air Kulkas Harus Dibersihkan

Jika kulkas kau berbau kimia dan ada dispenser airnya, bisa jadi filternya perlu diganti. Untuk melakukannya, sebaiknya lakukan sesuai buku anjuran, atau langsung undang petugas servis supaya tidak mengakibatkan kerusakan.

5. Bukan Berasal dari Kulkasnya

Jika empat cara di atas sudah kau lakukan namun bau menyengat masih tercium dari kulkas, ada kemungkinan bau itu berasal dari sumber lain

Saluran air yang tersumbat, tempat sampah bekas makanan, pisang yang mungkin busuk di mangkuk buah dapur juga bisa menjadi penyebabnya.

Cara Menyimpan Makanan Agar Kulkas Tidak Bau

photoIlustrasi Menyimpan Makanan dalam Kulkas - (Freepik)</span

1. Masukan Dalam Kemasan

Jangan biasakan langsung menyimpan makanan ke dalam kulkas. Salah satu cara ampuh menghindari bau menyengat dari kulkas adalah dengan menempatkan makanan ke dalam wadah.

2. Menyimpan Bumbu dengan Benar

Tidak semua bumbu harus disimpan di kulkas. Kecap asin, saus tomat, dan saus cokelat merupakan beberapa bumbu yang bisa kau simpan di kulkas. 

Jangan tempatkan mereka di bagian rak pintu kulkas untuk menghindari tumpahan.

3. Menyimpan Makanan Sesuai Anjuran

Pada beberapa kulkas, terdapat petunjuk bagaimana cara menyimpan makanan yang tepat. Misalnya, telur biasanya diletakkan di bagian rak pintu. 

Kemudian, daging diletakkan di freezer atau bagian bawahnya, karena membutuhkan suhu yang lebih dingin.

source: suara.com

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Tags :
Berita Terkini
Musik06 Mei 2024, 17:00 WIB

OTW Nikah, Ini Lirik Lagu Rizky Febian feat Mahalini Bermuara!

Dikabarkan Rizky Febian dan Mahalini menikah sesuai dat Bali pada Minggu, 5 Mei 2024 dan Ijab Qobul di Jakarta pada Rabu, 8 Mei 2024.
Foto Cover Latar Biru OTW Nikah, Ini Lirik Lagu Rizky Febian feat Mahalini Bermuara. Sumber: YouTube/@Rizky Febian
Life06 Mei 2024, 16:30 WIB

Terapkan Yuk Bund! 5 Cara Mendidik Anak yang Suka Melawan Tanpa Perlu Emosi

Sifat melawan dan membantah merupakan bagian dari tumbuh kembang anak, bentuk pertahanan dirinya terhadap situasi mengancam yang tidak ia sukai.
Ilustrasi. Orang tua memberi contoh yang baik. Sumber : pexels.com/@Ketut Subiyanto
Motor06 Mei 2024, 16:00 WIB

Intip Spesifikasi dan Harga Motor Yamaha Lexi LX 155 Terbaru Mei 2024

Yamaha Lexi LX 155 tersedia dalam tiga varian: Standard, S Version, dan Connected-ABS.
Yamaha Lexi LX 155 tersedia dalam tiga varian: Standard, S Version, dan Connected-ABS. (Sumber : yamaha-motor.co.id).
DPRD Kab. Sukabumi06 Mei 2024, 15:31 WIB

Masa Sidang Terakhir, DPRD Sukabumi Kebut Finalisasi 21 Raperda: Berikut Rinciannya

Jelang masa akhir jabatan, berikut rincian 21 Raperda yang masih menjadi pekerjaan rumah DPRD Kabupaten Sukabumi periode 2019-2024.
Rapat Paripurna ke-5 DPRD Kabupaten Sukabumi beragendakan Penyampaian Penutupan Masa Sidang Kesatu Tahun Kelima Tahun Sidang 2024 dan Pembukaan Masa Sidang Kedua Tahun Kelima Tahun Sidang 2024. (Sumber : Dok. DPRD)
Life06 Mei 2024, 15:30 WIB

6 Cara Menciptakan Kebahagiaan Sendiri Tanpa Bergantung ke Orang Lain

Menciptakan kebahagiaan sendiri tanpa bergantung kepada orang lain adalah hal yang patut dicoba, karena tidak semua orang bisa melakukannya.
Ilustrasi. Cara menciptakan kebahagiaan sendiri. Sumber Foto : Pexels/Sound On
Sukabumi06 Mei 2024, 15:11 WIB

Dua Kasus Beda Cerita, Psikolog Soroti Pembunuhan Berlatar Belakang Sodomi di Sukabumi

Konsultan psikologi asal Sukabumi ikut bersuara atas kedua kasus pembunuhan ini.
(Foto Ilustrasi) Dua kasus pembunuhan berlatar belakang sodomi terjadi di Kabupaten Sukabumi. | Foto: Istimewa
Inspirasi06 Mei 2024, 15:00 WIB

Lowongan Kerja di Minimarket Sukabumi Sebagai Display, Minimal Lulusan SLTA/SMU/SMA

Apabila kamu tertarik dengan lowongan kerja ini, segera daftarkan diri sekarang juga!
Lowongan Kerja di Minimarket Sukabumi Sebagai Display, Minimal Lulusan SLTA/SMU/SMA. (Sumber : Istimewa)
Sukabumi Memilih06 Mei 2024, 14:38 WIB

Botram Bareng Ayep Zaki, Bangun Hubungan Erat Antar Calon Pemimpin dan Masyarakat

Bacalon Wali Kota Sukabumi, Ayep Zaki sosialisasikan visi dan misinya lewat botram bareng masyarakat.
Bakal Calon Wali Kota Sukabumi, H. Ayep Zaki botram bareng warga, sampaikan visi dan misinya dalam memberantas kemiskinan. (Sumber : Istimewa)
Life06 Mei 2024, 14:30 WIB

Begini 7 Cara Ampuh Melerai Pertengkaran Anak, Yuk Lakukan!

Anak-anak perlu mengetahui bahwa mereka dicintai secara setara dan istimewa, terlepas dari bagaimana mereka bertindak.
Ilustrasi. Cara ampuh memisahkan pertengkaran anak. Sumber : pexels.com/@Vika Glitter
Inspirasi06 Mei 2024, 14:22 WIB

Media Lokal Harus Naik Kelas, SMS 2024 Cetak Sejarah

Kick Off program yang dipusatkan di Hotel Aryaduta Pelembang, Senin (6/5/2024), ini dibuka secara simbolis oleh Editor in Chief sekaligus CEO Suara.com Suwarjono.
Sumatera Media Summit (SMS) 2024, mempertemukan para pemilik media massa online lokal, organisasi media hingga lembaga pers Mahasiswa se-Pulau Andalas. (Sumber: SMS 2024)