5 Rekomendasi Anime Romance Rating Tinggi

Senin 07 Maret 2022, 15:24 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Anime romance merupakan salah satu genre yang bisa kamu pilih untuk nonton Anime. Terlebih beberapa diantaranya memiliki rating tinggi dari penontonnya.

Selain itu, ada banyak alur cerita anime romantis yang dibalut dalam genre fantasi, misteri, sekai, dan lain sebagainya.

Dikutip dari Suara.com, berikut daftar lima anime romance dengan rating tertinggi.

photoIlustrasi Anime Romace - (Pinterest)

1. Kimi No Nawa. (Your Name.) - 9.01

Film anime ini berkisah tentang siswa sekolah menengah Mitsuha Miyamizu dan Taki Tachibana.

Keduanya suatu hari bangun dalam tubuh orang lain! Mitsuha bisa menjadi impiannya hidup di kota besar Tokyo, sementara Taki bisa merasakan kehidupan yang tenang di pedesaan. Mereka harus menemukan satu sama lain dan mencari tahu misteri dari pertukaran tubuh ini.

Selain sebagai anime Romance, anime ini terdaftar juga ke dalam genre Supernatural, School, dan Drama. Anime ini masuk daftar anime romance rating tertinggi karena mendapatkan skor 9,01 (dipilih oleh 998.113 pengguna).

2. Clannad: After Story - 8.96

Clannad: After Story (2008-2009) adalah seri sekuel dari seri romance slice-of-life Clannad. Total ada 25 episode.

Jalan ceritanya adalah tentang karakter utama Tomoya Okazaki dan Nagisa Furukawa lulus dari sekolah menengah dan mengalami kegembiraan sekaligus perasaan patah hati saat tumbuh dewasa. Seri ini menerima skor 8,96 (ditentukan oleh 481.110 pengguna).

3. Kaguya-Sama Wa Kokurasetai?: Tensai-Tachi No Renai Zunousen (Kaguya-Sama: Love Is War Season 2) - 8.81

Musim kedua Kaguya-sama: Love is War (2020) sebanyak 12 episode menarik perhatian penonton hingga membuatnya merangsek masuk ke dalam daftar anime romance rating tertinggi berdasarkan myanimelist.net.

Alur ceritanya sendiri tentang kehidupan siswa top Miyuki Shirogane dan Kaguya Shinomiya.

Baca Juga :

Mereka masuk dalam kepengurusan OSIS, Miyuki sebagai ketua OSIS dengan Kaguya menjadi wakil presidennya. Mereka memiliki perasaan satu sama lain tapi sulit untuk mengaku karena suatu aturan aneh di antara anggota OSIS. Seri ini memiliki skor 8,81 (dari 247.396 pengguna).

4. Monogatari Series: Second Season - 8.78

Musim kedua dari Seri Monogatari (2013) memulai kisah semester baru dan sekelompok teman yang ingin menangkal kegelapan yang masuk ke sekolah.

Kelompok siswa itu adalah Koyomi Araragi, jenius Tsubasa Hanekawa, vampir Shinobu Oshino, atlet Suruga Kanbaru, roh Mayoi Hachikuji, penguntit Koyomi Nadeko Sengoku, dan tsundere Hitagi Senjogahara.

Di antara alur cerita yang menegangkan dan juga lucu, ada kisah cinta mendebarkan di antara tokoh utamanya. Ini menerima skor 8,78 (seperti yang dicetak oleh 245.761 pengguna).

5. Shigatsu Wa Kimi No Uso (Your Lie In April) - 8.78

Your Lie in April (rilis antara 2014-2015) adalah seri anime berjumlah 22 episode. Serial ini menceritakan perjalanan Kousei Arima. Dia adalah anak ajaib di bidang piano sampai ibunya meninggal lalu Arima menjadi depresi dan tidak pernah mau lagi bermain piano.

Setelah tidak bermain selama dua tahun, ia bertemu pemain biola bernama Kaori Miyazono, kehadirannya mengubah dunianya. Serial ini memiliki skor 8,78 (menurut 735.327 pengguna) dan dalam kategori Drama, Musik, Romansa, Sekolah, dan Shounen. Dalam kategori romance, anime ini masuk ke dalam anime romance rating tertinggi.

Sumber: Suara.com

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkini
Keuangan29 April 2024, 21:32 WIB

6 Cara Melatih Anak Pandai Mengelola Uang Sejak Dini, Ikuti Langkah Ini

Mengajarkan anak pandai mengelola uang sangat berguna untuk masa depannya. Hal ini membantunya dewasa dalam memili uang.
Ilustrasi. Cara mengajari anak mengelola uang. | Sumber foto : Pexels/cottonbro studio
Sehat29 April 2024, 21:00 WIB

Hidup Sehat Bebas Asam Urat: Rekomendasi Makanan Sehat dan Pantangan yang Perlu Diketahui

Bagi penderita asam urat, ada sejumlah makanan yang dipantang dan beberapa diantaranya di rekomendasikan.
Ilustrasi daging merah - Bagi penderita asam urat, ada sejumlah makanan yang dipantang dan beberapa diantaranya di rekomendasikan. (Sumber : pexels.com/@Eduardo Krajan)
Life29 April 2024, 20:53 WIB

Bisa Berasal Dari Kemarahan, Ini 3 Penyebab Agresi Pada Balita

Ingin tahu mengapa balita Anda begitu marah dan agresif? Pelajari lebih lanjut tentang agresi balita, dan kapan harus khawatir.
Ilustrasi agresi pada balita / Sumber Foto: Freepik/@stocking
Life29 April 2024, 20:48 WIB

6 Cara Mendidik Anak Agar Jadi Orang Disiplin Seumur Hidupnya

Melatih anak agar menjadi orang disiplin tentu sangat diidamkan semua orang tua. Oleh sebabnya, perlu dilakukan beberapa langkah mewujudkannya.
Ilustrasi. Cara melatih anak menjadi orang disiplin. | Sumber foto : Pexels/Gustavo Fring
Bola29 April 2024, 20:30 WIB

Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23 2024

Timnas Indonesia hari ini akan menghadapi Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23 2024.
Timnas Indonesia hari ini akan menghadapi Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23 2024. (Sumber : Instagram/@jagad_stadium/Ist).
Sukabumi29 April 2024, 20:29 WIB

Dibiayai Donatur, Siswa MI Gelarsari Sukabumi Setiap Hari Dapat Makan Siang Gratis

Kepala Sekolah (Kepsek) MI Gelarsari, Solahhudin Sanusi mengatakan program makan siang gratis tersebut merupakan bantuan dari lembaga swasta Indonesia Food Security Review (IFSR) yang berlokasi di Jakarta.
Para siswa MI Gelarsari Bantargadung Sukabumi saat menikmati makan siang gratis program lembaga swasta | Foto : Ilyas Sanubari
DPRD Kab. Sukabumi29 April 2024, 20:22 WIB

Terpukau dengan Gaya Main Timnas U-23, Badri Yakin Indonesia Bisa Taklukan Uzbekistan

Anggota DPRD Kabupaten Sukabumi Badri Suhendi prediksi Timnas Indonesia U-23 menang lawan Uzbekistan dengan skor 2-1.
Badri Suhendri, MH / Anggota DPRD Fraksi Partai Demokrat Kabupaten Sukabumi | Foto : sukabumiupdate
Sukabumi Memilih29 April 2024, 20:03 WIB

Antusias, 7 Orang Daftar Maju Pilkada Kota Sukabumi Lewat PDIP

Sejumlah tokoh sangat antusias mengikuti penjaringan bakal calon Walikota\Wakil Walikota dalam perhelatan Pilkada Kota Sukabumi 2024 melalui DPC PDIP Kota Sukabumi.
Iwan Kustiawan, saat mendaftar menjadi bakal calon wali kota Sukabumi di Pilkada Sukabumi 2024 | Foto : Sukabumi Update
Life29 April 2024, 20:02 WIB

Temukan Alasannya Dengan Segera, Terapkan 10 Cara Berikut Agar Balita Berhenti Memukul

Meskipun balita belum memahami dampak dari memukul, namun sebenarnya mereka tidak memiliki niat jahat. Begini cara menangani agar mereka berhenti memukul.
Ilustrasi cara balita berhenti memukul / Sumber Foto : pexels.com/@Tatiana Syrokova
Sehat29 April 2024, 20:00 WIB

Cara Diet Sehat untuk Diabetes Tipe 1: Bantu Menjaga Gula Darah Tetap Stabil

Penderita diabetes tipe 1 harus berhati-hati dalam mengatur pola makannya untuk menjaga kestabilan kadar gula darah karena tubuhnya tidak dapat memproduksi insulin secara alami.
Ilustrasi. Penderita diabetes tipe 1 harus berhati-hati dalam mengatur pola makannya untuk menjaga kestabilan kadar gula darah karena tubuhnya tidak dapat memproduksi insulin secara alami. (Sumber : Pexels/NataliyaVaitkevich)