#peristiwa longsor
Sukabumi26 Januari 2024, 19:36 WIB

Pengungsi Longsor Cibadak Sukabumi Mulai Sakit

Ratusan pengungsi menjalani pemeriksaan kesehatan pasca bencana longsor dan pergerakan tanah di Kecamatan Cibadak, Kabupaten Sukabumi.
Pemkab Sukabumi lakukan pemeriksaan kesehatan bagi pengungsi tanah longsor di Cibadak Sukabumi | Foto : Ibnu Sanubari
Sukabumi07 Januari 2024, 23:13 WIB

Hujan Deras Mengakibatkan Longsor di 2 Titik di Kalibunder Sukabumi

Dua lokasi di wilayah Kecamatan Kalibunder mengalami longsor akibat hujan deras yang terjadi pada Minggu (7/1/2024), siang tadi.
2 lokasi mengalami longsor di wilayah kecamatan Kalibunder akibat hujan, Minggu (7/1/2024) | Foto : Ragil Gilang
Sukabumi10 Desember 2023, 16:40 WIB

Longsor di Desa Sukadamai Sukabumi, Jalan Menuju Dua Kampung Tertutup

Akses jalan di wilayah Kampung Cimuncang RT 1/5, Desa Sukadamai, Kecamatan Cicantayan, Kabupaten Sukabumi tidak bisa di lalui karena tertutup material dari tebing yang longsor, Minggu (10/12/2023)
Longsor di Kampung Cimuncang RT 1/5, Desa Sukadamai, Kecamatan Cicantayan, Kabupaten Sukabumi | Foto : Ibnu Sanubari
Sukabumi05 Desember 2023, 16:31 WIB

Longsor Timpa Satu Rumah Warga di Nagrak Sukabumi, M Gibran Berhasil Selamat

Intensitas hujan yang tinggi mengakibatkan longsor di Kampung Cibubuay RT 02/01, Desa Darmareja, Kecamatan Nagrak, Kabupaten Sukabumi
Kondisi rumah warga yang tertimpa longsor di Kampung Cibubuay Desa Darmareja Kecamatan Nagrak Sukabumi | Foto : Ist
Sukabumi04 Desember 2023, 17:13 WIB

Curah Hujan Tinggi, Sehari Terjadi Longsor di 5 Titik di Cicurug Sukabumi

Curah hujan yang cukup tinggi pada Minggu, 03 Desember 2023, sore, mengakibatkan sejumlah daerah di Kecamatan Cicurug, Kabupaten Sukabumi, dilanda bencana longsor.
Intensitas hujan yang cukup tinggi pada Minggu, 03 Desember 2023, sore, mengakibatkan 5 titik di Cicurug Sukabumi mengalami bencana longsor | Foto : Ibnu Sanubari
Sukabumi04 Desember 2023, 14:38 WIB

Tebing Longsor Timpa 3 Rumah Warga di Cidahu Sukabumi

Hujan deras disertai angin kencang melanda Kampung Cidadap Desa Girijaya, Kecamatan Cidahu, Kabupaten Sukabumi pada Minggu, 03 Desember 2023. Akibatnya, tebing setinggi 7,5 meter longsor dan menimpa tiga rumah warga.
Kerusakan rumah yang terdampak longsor di Cidahu Sukabumi | Foto : Ibnu Sanubari
Sukabumi03 Desember 2023, 22:57 WIB

Hujan Deras Picu Pohon Tumbang dan Longsor di Cidahu Sukabumi

Desa Babakan Pari Cidahu Sukabumi diterjang bencana longsor hingga pohon tumbang saat hujan deras terjadi pada Minggu (03/12/2023) sore.
Pohon tumbang di di Kampung Babakan Pari, RT 02/05, Desa Babakan Pari, Kecamatan Cidahu, Kabupaten Sukabumi, Minggu (03/12/2023). (Sumber : Istimewa)
Sukabumi01 Desember 2023, 18:17 WIB

5 Kampung di Kabandungan Sukabumi Alami Peristiwa Longsor Dalam Satu Malam

BPBD Kabupaten Sukabumi mencatat sebanyak 8 rumah yang total dihuni 9 KK 38 jiwa terdampak bencana longsor di Kabandungan Sukabumi tersebut.
Warga saat membersihkan material longsor di Kabandungan Sukabumi yang terjadi pada Kamis 30 November 2023 malam. (Sumber : P2BK Kabandungan)