3 Penyakit Utama yang Sering Menyerang di Musim Hujan

Kamis 02 Januari 2020, 10:01 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Tahun baru 2020 disambut dengan hujan deras dan banjir. Tentunya, masyarakat wajib waspada khususnya terhadap berbagai masalah kesehatan yang bisa ditemui di musim hujan.

Kementerian Kesehatan melalui Gerakan Masyarakat (Germas) menyampaikan bahwa ada tiga penyakit yang wajib menjadi perhatian. Pemerintah juga membagikan beberapa upaya pencegahan bagi ketiganya.

Influenza

Influenza adalah penyakit yang disebabkan oleh virus dan menyebar melalui cairan tubuh, seperti ingus dan air liur. Umumnya, penyakit ini bisa menyerang lewat mulut, hidung, ataupun tangan yang menyentuh benda yang telah terkontaminasi.

Sebagai bentuk pencegahan, pemerintah melalui Kemenkes pun mengimbau agar masyarakat melakukan olahraga dan istirahat yang cukup. Mereka juga menyarankan supaya memperbanyak makan buah dan sayur, sering mencuci tangan, hingga memakai masker saat sedang flu.

Demam berdarah

Penyakit akibat virus yang dibawa oleh nyamuk aedes aegypti dan aedes albopic-tusini ini juga rawan dialami saat musim hujan sebab nyamuk akan berkembang biak dengan sangat cepat pada waktu-waktu ini.

Untuk mencegah demam berdarah, Kemenkes pun meminta agar masyarakat menerapkan 3M Plus, yakni menguras bak mandi, menutup tempat air, dan memanfaatkan barang-barang bekas serta melakukan PSN (Pemberantasan Sarang Nyamuk).

Diare

Musim hujan juga tak luput dari diare. Ini dialami karena seseorang mengonsumsi makanan yang telah terkontaminasi bakteri, virus, dan parasit. Contohnya bakteri E. Coli, Salmonella, Shigella, dan lain-lain.

Kemenkes pun mengimbau agar masyarakat selalu mencuci tangan dengan sabun dan air yang mengalir, buang air pada tempatnya, dan selalu memperhatikan kebersihan makanan yang akan dikonsumsi.

Sumber: Tempo.co

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkini
Life27 April 2024, 10:00 WIB

9 Alasan Mengapa Semakin Dewasa Kamu Pasti Merasa Kesepian

Ada beberapa alasan yang menunjukan seseorang mengalami kesepian dalam hidupnya.
Ilustrasi - Ada beberapa alasan yang menunjukan seseorang mengalami kesepian dalam hidupnya. (Sumber : pexels.com/mikoto.raw Photographer).
Life27 April 2024, 09:30 WIB

5 Manfaat Bangun Subuh Bagi Mental dan Fisik, Nomor 3 Bisa Anda Rasakan Sendiri

Secara umum, bangun subuh memiliki banyak manfaat bagi kesehatan fisik, mental, dan spiritual.
Secara umum, bangun subuh memiliki banyak manfaat bagi kesehatan fisik, mental, dan spiritual.| Sumber: Freepik.com (jcomp)
Sehat27 April 2024, 09:00 WIB

Cara Membuat Teh Serai yang Kaya Antioksidan untuk Mengontrol Tekanan Darah Tinggi

Teh serai menyimpan beragam manfaat kesehatan bagi tubuh manusia.
Ilustrasi - Teh serai menyimpan beragam manfaat kesehatan bagi tubuh manusia. (Sumber : Freepik.com/jcomp).
Sehat27 April 2024, 08:45 WIB

5 Manfaat Kesehatan Teh Hijau untuk Program Diet yang Jarang Diketahui

Teh hijau juga dikenal memiliki beragam manfaat untuk kesehatan tubuh seperti mendukung penurunan berat badan.
Ilustrasi - Teh hijau juga dikenal memiliki beragam manfaat untuk kesehatan tubuh seperti mendukung penurunan berat badan. (Sumber : Pixabay.com/arum33).
Inspirasi27 April 2024, 08:12 WIB

LW Doa Bangsa Sosialisasikan Wakaf dalam Acara Temu Rembug PPPH Kabupaten Kuningan

Edukasi Wakaf Indonesia (EWI) melakukan kunjungan silaturahmi sekaligus temu rembug dengan calon pengurus LPPPH EWI kabupaten Kuningan
Edukasi Wakaf Indonesia (EWI) melakukan kunjungan silaturahmi sekaligus temu rembug dengan calon pengurus LPPPH EWI kabupaten Kuningan (Sumber : Istimewa).
Sehat27 April 2024, 08:00 WIB

6 Rekomendasi Makanan Mengandung Omega 3 untuk Kecerdasan Anak

Berikut Rekomendasi Makanan Mengandung Omega 3 untuk Mendukung Kecerdasan Anak. Ayah Bunda Yuk Simak!
Frittata, Olahan Telur. Rekomendasi Makanan Mengandung Omega 3 untuk Kecerdasan Anak (Sumber : via tastyfitnessrecipes)
Life27 April 2024, 07:00 WIB

Lakukan Sekarang! 7 Kebiasaan Positif di Pagi Hari yang Akan Membentukmu Menjadi Orang Sukses

Kebiasaan positif di pagi hari ini akan membentukmu menjadi orang sukses di masa depan.
Ilustrasi. Membaca Buku | Kebiasaan positif di pagi hari ini akan membentukmu menjadi orang sukses di masa depan.(Sumber : pixabay.com/@455992)
Inspirasi27 April 2024, 06:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 27 April 2024, Yuk Cek Dulu Sebelum Jalan-jalan di Akhir Pekan

Prakiraan cuaca hari ini wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya Sabtu 26 April 2024.
Prakiraan cuaca hari ini wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya Sabtu 26 April 2024. (Sumber : Freepik/@wirestock)
Sukabumi26 April 2024, 23:14 WIB

Marwan Belum Terima 2 Partai Tambahan yang Akan Dukung Asjap di Pilkada Sukabumi, Kenapa?

Ketua DPD Partai Golkar Kabupaten Sukabumi, Marwan Hamami menyebut ada dua partai lagi yang ingin turut hadir pada acara deklarasi koalisi tiga partai dalam pengusungan pasangan bakal calon untuk maju di Pilkada 2024.
Marwan Hamami, Ketua DPD Partai Golkar Kabupaten Sukabumi | Foto : Asep Awaludin
Sukabumi26 April 2024, 23:09 WIB

Tiga Partai Resmi Berkoalisi, Marwan Beberkan Alasan Usung Asep Japar di Pilkada Sukabumi

Tiga partai yakni Golkar, Gerindra, dan PPP secara resmi berkoalisi untuk mengusung Asep Japar di Pilkada 2024
Ketua DPD Partai Golkar Kabupaten Sukabumi, Marwan Hamami menandatangani kesepakatan koalisi tiga partai Golkar, PPP dan Gerindra, Jumat (26/4/2024) | Foto : Asep Awaludin