Resmi Dilantik, Wali Kota dan Wakil Wali Kota Sukabumi Kenalkan Aplikasi Super hingga Kece

Kamis 20 September 2018, 08:41 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Wali Kota dan Wakil Wali Kota Sukabumi Achmad Fahmi-Andri Setiawan Hamami langsung membeberkan program 100 hari kerja usai dilantik oleh Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil di Gedung Merdeka Jalan Asia Afrika, Kota Bandung, Kamis (20/9/2019).

"Di awal pemerintahan kami berupaya untuk melakukan penguatan dari sisi internal baik bersama pak wakil wali Kota Sukabumi dengan aparatur sipil negara (ASN),'' ujar Wali Kota Sukabumi Achmad Fahmi kepada awak media usai pelantikan.

Menurut Fahmi dalam program 100 hari ini bersama Wakil Wali Kota Sukabumi akan meluncurkan beberapa program unggulan.

Pertama dalam kerangka percepatan proses dengan layanan kepada masyarakat dengan meluncurkan aplikasi Super atau Sukabumi Particapated Sesponder.

"Melalui aplikasi ini kebutuhan masyarakat apapun bisa melalui aplikasi itu. Program ini untuk integrasikan program gubernur Jabar yakni Jabar Quick Respon. Mudah-mudahan pekan depan program ini tuntas," ucapnya.

Selain itu, program lainnya adalah homecare program unggulan ini muncul ketika banyak masyarakat sakit kesulitan datang ke sarana kesehatan. Apakah itu karena sudah tidak ada keluarganya, atau sudah jompo.

"Jadi nantinya para perawat yang akan mendatangi warga yang sakit tersebut ke rumahnya memberikan pelayanannya," papar Fahmi.

BACA JUGA: Fahmi Andri Pimpin Kota Sukabumi, Ini Janji Kampanyenya

Sementara dalam bidang ekonomi, tambah Fahmi akan menggulirkan program Sukabumi Kelurahan Entrepreuneurship Center (Kece). Apalagi wakilnya memiliki basis wirausaha.

"Dengan program ini, kami ingin memunculkan wirausaha-wirausaha muda perkelurahan di Kota Sukabumi dengan kemandirian," terangnya.

Fahmi mengaku, bersama pasangannya akan menjalankan amanat Gubernur Jabar Ridwan Kamil dalam penguatan pelayanan kepada masyarakat dan peningkatan profesionalitas.

BACA JUGA: Achmad Fahmi-Andri Hamami Resmi Dilantik, Ini Pesan Gubernur Jabar

"Harapannya kedepan pemerintah lebih dicintai dan disukai masyarakat," pungkasnya.

Wakil Wali kota Sukabumi Andri Setiawan Hamami menjelaskan, Sukabumi Kelurahan Entrepreuneurship center (Kece) diharapkan dapat menekankan pada penciptaan lapangan kerja baru. Hal ini dinilai akan memberikan manfaat langsung kepada masyarakat.

 "Nantinya akan ada pelatihan bekerjasama dengan provinsi untuk memunculkan pelaku usaha baru," tukasnya.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Sehat07 Mei 2024, 09:00 WIB

6 Bahan Alami yang Efektif Mengatasi Sakit Lambung, Maag dan Gangguan Pencernaan

Anda dapat mengatasi asam lambung dan meningkatkan kualitas hidup Anda dengan mengonsumsi bahan-bahan alami.
Ilustrasi Teh Chamomil - Anda dapat mengatasi asam lambung dan meningkatkan kualitas hidup Anda dengan mengonsumsi bahan-bahan alami.  (Sumber : Freepik.com/@8photo)
Nasional07 Mei 2024, 08:54 WIB

Tak Masuk Akal, Drh Slamet Kritik Rencana Impor Beras Akibat Gelombang Panas

Slamet menyebut kondisi negara-negara pengimpor lebih parah ketimbang Indonesia.
Anggota Komisi IV DPR RI F-PKS drh Slamet mengkritik rencana impor beras yang diusulkan pemerintah pada tahun ini. | Foto: Istimewa
Sukabumi07 Mei 2024, 08:30 WIB

Kota Sukabumi dalam Musrenbangnas 2024, Sinkronisasi dan Koordinasi Pembangunan

Kusmana akan bersinergi dengan pemerintah pusat dalam melaksanakan program.
Pj Wali Kota Sukabumi Kusmana Hartadji (kanan) dan Kepala BAPPEDA Kota Sukabumi Asep Suhendrawan (kiri) hadir dalam Musrenbangnas 2024, Senin, 6 Mei 2024 di Jakarta Convention Center (JCC), Senayan. | Foto: Dokpim Kota Sukabumi
Sehat07 Mei 2024, 08:00 WIB

Tetap Hati-hati, Ini 7 Tantangan Hidup Sehat Bagi Penderita Asam Lambung

Stres dapat meningkatkan produksi asam lambung dalam tubuh, sehingga dapat memperburuk gejala asam lambung.
Ilustrasi - Sakit Perut. Tantangan Hidup Sehat Bagi Penderita Asam Lambung. (Sumber : Freepik.com/@diana.grytsku)
Life07 Mei 2024, 07:00 WIB

7 Ciri Anak Stres Karena Memiliki Masalah di Sekolah, Tingkahnya Beda!

Anak yang bermasalah di sekolah bisa kehilangan nafsu makan atau makan berlebihan sebagai respons terhadap stres, dan juga mungkin memiliki masalah tidur, seperti kesulitan tidur atau terbangun dalam tidur.
Ilustrasi. Ciri Anak Stres Karena Memiliki Masalah di Sekolah (Sumber : pixabay.com/@ธนาวุธเกตุชีพ)
Sehat07 Mei 2024, 06:00 WIB

5 Air Rebusan untuk Mengobati Asam Lambung Secara Alami

Cara membuat air rebusan untuk mengobati asam lambung bisa dengan mencampurkan salah satu atau beberapa bahan alami berikut ke dalam air panas, biarkan meresap beberapa saat, kemudian saring dan minum air rebusan tersebut.
Ilustrasi. Jahe. Air Rebusan untuk Mengobati Asam Lambung Secara Alami (Sumber : Freepik)
Science07 Mei 2024, 05:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 7 Mei 2024, Sukabumi Cerah dari Pagi Hingga Malam

Prakiraan cuaca tanggal 7 Mei 2024 wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi
Ilustrasi. Prakiraan cuaca tanggal 7 Mei 2024 wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi. | Foto: Pixabay/yeskay1211
Sukabumi06 Mei 2024, 22:27 WIB

Momen Hardiknas, Diarpus Sukabumi Bicara Program Pendukung Gerakan Merdeka Belajar

Kepala Diarpus Kabupaten Sukabumi Aisah dukung gerakan merdeka belajar agar generasi Indonesia emas bisa tercapai.
Program Pusling Diarpus Kabupaten Sukabumi di SMK Doa Bangsa Palabuhanratu 30 Maret 2024. (Sumber : IG UPP Palabuhanratu)
Sukabumi06 Mei 2024, 21:34 WIB

UPTD PU Sagaranten Tangani Longsor di Irigasi Binongsari Curugkembar Sukabumi

UPTD PU Wilayah Sagaranten melakukan penanganan sementara bencana longsor yang sempat menimbun aliran irigasi Binongsari Curugkembar Sukabumi.
Kabag TU UPTD Wilayah Sagaranten, Ami Amalia saat meninjau  penanganan longsor di Daerah Irigasi (DI) Binongsari, Curugkembar Sukabumi. (Sumber : Istimewa)
Sukabumi Memilih06 Mei 2024, 21:19 WIB

Solusi Ayep Zaki Soal SDM hingga Penanganan Kemiskinan di Kota Sukabumi

Ayep Zaki menyebut dua persoalan yang harus diperhatikan di Kota Sukabumi yakni soal peningkatan kapasitas sumber daya manusia, dan soal kemiskinan.
Ayep Zaki dan Fungsionari HIMASI Kota Sukabumi | Foto : Ist