5 Doa Untuk Anak yang Sakit, Yuk Amalkan Insya Allah Sembuh

Sabtu 24 Juni 2023, 05:00 WIB
Ilustrasi. 5 Doa Untuk Anak yang Sakit, Yuk Amalkan Insya Allah Sembuh. (Sumber : pixabay.com/@Victoria_Watercolor)

Ilustrasi. 5 Doa Untuk Anak yang Sakit, Yuk Amalkan Insya Allah Sembuh. (Sumber : pixabay.com/@Victoria_Watercolor)

SUKABUMIUPDATE.com - Sakit bisa menyerang siapa saja termasuk anak-anak. Saat anak mengalami sakit, tentunya para orang tua akan khawatir tentang kesehatannya.

Kebanyakan orang tua pasti langsung membawa anak mereka untuk berobat ke dokter dan meminum obat. Namun, selain dengan medis anak yang sakit juga dapat didoakan agar segera cepat sembuh.

Nah, berikut ini ada beberapa doa untuk anak yang sedang sakit agar anak bisa lekas sembuh.

5 Doa Untuk Anak yang sedang Sakit

1. Doa Anak yang Demam

Jika anak sedang sakit panas atau demam, para orang tua bisa mengamalkan doa untuk anak yang sedang sakit berikut.

Baca Juga: 6 Spot Menarik di Wisata Alam Situ Gunung Sukabumi yang Wajib Kamu Kunjungi

"Bismillaahil Kabiiri. Nauudzu Billaahil Adhiimi Mm Syarri Irqin Na aarin Wa Min Syarri Harrin Naari.”

Artinya: Dengan nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang. Dengan nama Allah Yang Maha Besar. Saya berlindung kepada Allah Yang Maha Agung dari kejahatan keringat yang mendidihkan darah dan dan kejahatan panas api nereka.

2. Doa Anak Sedang Diare

Selain memeberikan obat-obatan, orang tua juga bisa membacakan doa untuk anak yang sedang sakit diare berikut ini.

“Allahuma shalli ‘alaa sayyidinaa Muhammadin thibbil quluubi wadawaa-iha wa‘aafiyatil abdaani wasyifaa-ihaa wanuuril ab-shaari wadhiyaa-ihaa wa’alaa aalihii washohbihii wasaliim.”

Baca Juga: Baca Doa Ini Agar Lolos PPDB dan Diterima di Sekolah yang Diinginkan

Artinya: Ya Allah, berikanlah rohmat kepada baginda kami, Nabi Muhammad sebagai penyembuh hati sekaligus obatnya, memberikan kesehatan badan dan mengobatinya, yang menjadi cahaya mata hati dan sinarnya, juga kepada keluarga dan sahabat beliau, dan semoga Engkau memberikan berkah dan kesejahteraan

3. Doa Anak Sakit Batuk dan Pilek

Meskipun penyakit ini sering dianggap enteng sepele, tetapi para orang tua bisa membacakan doa anak yang sedang sakit agar anak lekas pulih.

"Asalulallahu ‘Azhiim robbul ‘arsyil ‘szhiim ayyasyfiyak.”

Baca Juga: 5 Bacaan Doa Agar Kamu Segera Dapat Pekerjaan dan Terbebas dari Pengangguran

Artinya: “Aku memohon kepada Allah, Dzat yang Maha Besar, Tuhan yang Mempunyai Arasy, yang Maha Besar, semoga Dia berkenan memberi kesembuhan padamu,” (HR Abu Dawud dan Tirmidzi).

4. Mengamalkan Surah Al-Fatihah Sebanyak Tujuh Kali

Doa untuk anak yang sedang sakit ini bisa diamalkan oleh para orang tua untuk anak. surat Al-Fatihah mempunya banyak keutamaan, salah satunya adalah mengharapkan kesembuhan bagi anak atau keluarga yang sedang sakit

Cara mengamalkannya yaitu cukup membacakan surat Al-Fatihah sebanyak tujuh kali di hadapan anak yang sakit, lalu sambil mengusap rambut, kepala atau bagian tubuhnya yang sedang sakit.

5. Doa Rasulullah SAW dengan Menyebut Nama yang Sakit

Diriwayatkan dari Imam Muslim, Rasulullah SAW mengajarkan doa lain yang ditujukkan untuk memohon kesembuhan bagi seseorang sambil menyebut namanya.

Hal tersebut merupakan bentuk yang kuat agar orang tersebut pulih dari sakitnya.

“Allāhummasyfi fulan/fulanah. Allāhummasyfi fulan/fulanah. Allāhummasyfi fulan/fulanah.”

Baca Juga: Link Nonton Film Sewu Dino Full Movie, Film Horor Tentang Santet yang Mematikan

Artinya: Tuhanku, sembuhkan dia. Tuhanku, sembuhkan dia. Tuhanku, sembuhkan dia (sambil disebutkan namanya)

Pada kata fulan/fulanah dapat diganti dengan nama anak atau keluarga yang sedang sakit.

Itulah beberapa doa untuk anak yang sedang sakit yang bisa diamalkan para orang tua. Semoga bermanfaat!

Sumber: Akurat.co

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Kecantikan07 Mei 2024, 11:45 WIB

Perempuan Wajib Tahu, Ini 7 Cara Merawat Kuku Setiap Saat Agar Sehat dan Bersih

Sebagai perempuan penting sekali untuk mengetahui cara menjaga dan merawat kuku setiap saat. Karena perlu diketahui agar kuku bisa sehat dan bersih
Ilustrasi kuku bersih (Sumber : pixabay.com/ @keynee2)
Sehat07 Mei 2024, 11:30 WIB

10 Rekomendasi Makanan Rendah Kalori untuk Diet Sehat

Sayuran panggang atau rebus seperti wortel, kacang polong, kembang kol, dan kacang panjang adalah pilihan camilan yang rendah kalori dan rendah lemak.
Makanan Rebus untuk Diet. | Rekomendasi Makanan Rendah Kalori untuk Diet Sehat. Foto : Pixabay
Sukabumi07 Mei 2024, 11:04 WIB

Literasi Digital, Pemkot Sukabumi Gelar EdukAsyik dengan Pendekatan Komunikasi Pribadi

Tujuan kegiatan ini adalah untuk memberikan edukasi kepada pengguna internet.
Pemkot Sukabumi melalui Diskominfo menggelar EdukAsyik Literasi Digital di Hotel Balcony, Selasa (7/5/2024). | Foto: Dokpim Kota Sukabumi
Life07 Mei 2024, 11:00 WIB

10 Tips Hidup Bahagia Meski Menghadapi Banyak Masalah, Ayo Lakukan!

Habiskan waktu dengan orang-orang yang Anda cintai dan hargai agar hidup bahagia meski banyak masalah.
Ilustrasi. Sahabat Baik. Tips Hidup Bahagia Meski Menghadapi Banyak Masalah, Ayo Lakukan! | (Sumber : Pixabay.com/Dimhou)
Sukabumi07 Mei 2024, 10:33 WIB

Diserahkan Kusmana, 1.070 KPM di Limusnunggal Sukabumi Terima Bantuan Beras

Bantuan ini merupakan bagian dari program pemerintah untuk membantu masyarakat.
Pj Wali Kota Sukabumi Kusmana Hartadji menyerahkan bantuan pangan beras secara simbolis kepada KPM di Kelurahan Limusnunggal, Selasa (7/5/2024). | Foto: Dokpim Kota Sukabumi
Inspirasi07 Mei 2024, 10:30 WIB

Info Lowongan Kerja Lulusan S1 untuk Pelamar Berpengalaman

Berikut Informasi Lengkap tentang Lowongan Kerja Lulusan S1 untuk Pelamar Berpengalaman. Jobseeker Ayo Daftar!
Ilustrasi. Info Lowongan Kerja Lulusan S1 untuk Pelamar Berpengalaman (Sumber : pexels.com/AndreaPiacquadio)
Nasional07 Mei 2024, 10:04 WIB

Deklarasi Oposisi! Tiga Poin Ganjar Pranowo untuk Pemerintahan Prabowo-Gibran

Pernyataan ini disampaikan Ganjar dalam sambutan kepada TPN Ganjar-Mahfud.
Ganjar Pranowo menyatakan oposisi terhadap pemerintahan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka. | Foto: Istimewa
Life07 Mei 2024, 10:00 WIB

Kemampuan Mengatasi Kegagalan, 7 Ciri Orang yang Akan Sukses di Masa Depan

Orang yang akan sukses di masa depan menunjukan ciri-ciri yang dapat dikenali.
Orang yang akan sukses di masa depan menunjukan ciri-ciri yang dapat dikenali. | (Sumber : Freepik.com/@kues)
Keuangan07 Mei 2024, 09:30 WIB

7 Tantangan Orang Kaya Agar Tidak Jatuh Miskin, Jangan Lengah!

Dengan manajemen keuangan yang tepat, disiplin, dan perencanaan yang baik, orang kaya dapat memitigasi risiko dan menjaga kekayaan mereka dari kemungkinan jatuh miskin.
Ilustrasi. Orang kaya. Ada beberapa faktor yang bisa memengaruhi stabilitas keuangan seseorang meskipun memiliki kekayaan yang substansial. (Sumber : pexels.com/AndreaPiacquadio)
Sehat07 Mei 2024, 09:00 WIB

6 Bahan Alami yang Efektif Mengatasi Sakit Lambung, Maag dan Gangguan Pencernaan

Anda dapat mengatasi asam lambung dan meningkatkan kualitas hidup Anda dengan mengonsumsi bahan-bahan alami.
Ilustrasi Teh Chamomil - Anda dapat mengatasi asam lambung dan meningkatkan kualitas hidup Anda dengan mengonsumsi bahan-bahan alami.  (Sumber : Freepik.com/@8photo)