La Liga: Mengenal Martin Braithwaite, Rekrutan Darurat Barcelona

Minggu 23 Februari 2020, 01:00 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Barcelona mendapatkan pemain baru pada pekan ini. Klub La Liga Spanyol itu merekrut Martin Braithwaite dari klub la Liga lainnya, Leganes.

Bursa transfer pemain sebenarnya sudah tutup. Tapi di La Liga ada aturan yang membolehkan pemain melakukan transfer darurat ketika ada pemainnya yang absen lebih dari lima bulan. Kebetulan Barcelona baru kehilangan Ousmane Dembele hingga akhir musim.

Aturan di atas sempat dikeluhkan Leganes, yang tak bisa merekrut pemain penggantin Braithwaite. Padahal mereka membutuhkan penyerang tajam untuk menghindarkan diri dari degradasi. Direktur Leganes Martin Ortega mengatakan, "Kami menganggap bahwa ada peraturan yang tidak adil, dari mana Barcelona mendapat manfaat. Tapi justru klub yang dirugikan karena ini adalah Leganes."

Lalu, siapakah Martin Braithwaite? Dia adalah striker internasional Denmark yang pernah mengecap rasanya bermain di liga di Inggris, Prancis dan, yang terakhir, Spanyol. Ia berasal dari Esbjerg, dan bermain untuk tim lokalnya di Denmark sebelum pindah ke klub Ligue 1 Toulouse pada 2013-14.

Braithwaite kemudian beralih ke Inggris, bermain untuk Middlesbrough selama dua musim. Waktunya di Inggris diselingi oleh peminjaman ke Bordeaux dan Leganes. Braithwaite membuat langkah permanen ke Leganes pada musim panas 2019, ia berhasil mencetak total 10 gol dalam 43 penampilan La Liga untuk klub, sebelum akhirnya pindah ke Barcelona pada Februari 2020.

Dia telah menjadi bagian dari timnas Denmark sejak 2013 dan bermain untuk negaranya di Piala Dunia 2018. Dia akan menjadi pemain Denmark kelima yang berman untuk Barcelona, mengikuti jejak Allan Simonsen, Michael Laudrup, Thomas Christiansen dan Ronnie Ekelund.

Barcelona membayar biaya 18 juta pound sterling (Rp 321 miliar) ke Leganes untuk membawa Martin Braithwaite ke Catalunya. Leganes terpaksa menerima tawaran itu karena memenuhi klausul pembebasan pemain internasional Denmark itu. Pemain berusia 28 tahun itu telah menyetujui kontrak empat setengah tahun dengan Blaugrana.

Sumber: Tempo.co

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Science29 April 2024, 05:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 29 April 2024, Cek Dulu Yuk Langit di Awal Pekan!

Prakiraan cuaca hari ini wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya Senin 29 September 2024.
Prakiraan cuaca hari ini wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya Senin 29 September 2024. (Sumber : Freepik/@wirestock)
Life28 April 2024, 23:24 WIB

7 Trik Jitu Move On dari Mantan Pacar, Ini yang Bisa Kamu Lakukan!

Putus cinta adalah salah satu momen paling sulit dalam kehidupan, terutama ketika harus melepaskan mantan pacar yang pernah kita cintai dengan sepenuh hati.
Ilustrasi putus cinta. | Sumber Foto: pixabay/oppy77
Life28 April 2024, 23:17 WIB

6 Cara Memiliki Mental Kuat agar Tahan Banting dan Tidak Direndahkan Orang Lain

Memiliki mental kuat sangat dibutuhkan dalam hidup supaya tahan banting dan tidak mudah direndahkan oleh orang lain.
Ilustrasi. Cara memiliki mental kuat. | Sumber foto : Pexels/Andrea Piacquadio
DPRD Kab. Sukabumi28 April 2024, 23:12 WIB

Soroti Isu Pungli di PT GSI Sukabumi, DPRD Kritik Program Disnakertrans Tak Efektif

Ketua Komisi IV DPRD Kabupaten Sukabumi, Hera Iskandar angkat bicara terkait isu pungli di GSI Cikembar.
Warga sempat blokade jalan cikembar, sebagai bentuk protes praktik pungli tenaga kerja di PT GSI (Sumber : SU/Ibnu)
Life28 April 2024, 22:12 WIB

Ini 5 Sikap Sabar yang Membuat Anda Hidup Damai Setiap Hari

Sikap sabar akan membantu setiap orang lebih merasakan kedamaian dan ketenangan dalam hidupnya.
Ilustrasi. Sikap sabar yang membuat damai. | Sumber Foto : Pexels/Andrea Piacquadio
Sukabumi28 April 2024, 22:07 WIB

Dihuni Nenek dan Cucu, Rutilahu di Surade Sukabumi Nyaris Roboh Akibat Gempa Garut

Rutilahu yang dihuni nenek dan cucu di Surade Sukabumi nyaris roboh akibat gempa Garut M6,2.
Kondisi rutilahu yang nyaris roboh akibat diguncang gempa laut Garut. (Sumber : Istimewa)
Life28 April 2024, 21:30 WIB

Sembunyi Saat Bertemu Orang Baru, Kenali 7 Perilaku Umum Anak Usia 2 Tahun

Anak usia dua tahun menunjukkan emosinya dengan cara yang cukup aneh. Pelajari cara memecahkan kode tujuh perilaku umum balita.
Ilustrasi. Perilaku umum anak 2 tahun. Sumber : Freepik/@freepik
Bola28 April 2024, 21:22 WIB

Kapolres Sukabumi Ajak Nobar Semifinal Piala Asia U-23 Indonesia Vs Uzbekistan, Ini Lokasinya

Dukung Timnas masuk Final, Polres Sukabumi gelar nobar semifinal Piala Asia U-23 Indonesia vs Uzbekistan.
Timnas Indonesia U-23 lolos ke Semifinal Piala Asia U-23 2024 usai kalahkan Korea Selatan. (Sumber : Dok. AFC)
Life28 April 2024, 21:00 WIB

10 Kebiasaan Positif yang Membuat Anda Dihargai Orang Lain

Ayo Lakukan Sederet Kebiasaan Positif Berikut yang Bisa Membuat Hidupmu Dihargai oleh Orang Lain.
Ilustrasi. Kebiasaan Positif yang Membuat Seseorang Dihargai oleh Orang Lain. (Sumber : Pexels/HuyPhan)
Life28 April 2024, 20:30 WIB

Tanggapi Segera, Begini 10 Cara Untuk Menghentikan Balita yang Suka Menggigit

Balita seringkali menggigit jika mereka merasa marah, tidak nyaman, hingga mengekspresikan perasaannya. Namun jangan dibiarkan dan hentikan dengan cara ini.
Ilustrasi. Tips menghentikan balita yang suka menggigit. Sumber : Freepik/@kreasi orang