Bulus Raksasa Ditemukan di Yogya, Berukuran 1 Meter

Jumat 08 Februari 2019, 01:23 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Bulus raksasa ditemukan di Sungai Sempor Dusun Manyaran Desa Triharjo Sleman, 31 Januari 2019. Bulus  langka ini dititipkan di Gembira Loka Zoo mulai Kamis, 7 Februari 2019. 

Ukuran bulus ini tergolong sangat besar dibandingkan penemuan bulus-bulus sebelumnya. Bulus ini memiliki ukuran panjang sekitar 100 cm dan lebar 54 centimeter. 

"Labi-labi bintang ini sudah terancam punah dan ini mungkin temuan terbesar di Yogya, setelah temuan bulus raksasa di Sungai Ciliwung pada 2011 lalu. Diperkirakan, binatang ini sudah berusia sekitar 50 tahun," kata Ruri Eprilurahman dari Laboratorium Sistematika Hewan, Fakultas Biologi UGM. 

Menurut Ruri, labi-labi dengan ukuran tersebut populasinya sudah sangat langka dibanding bulus Jawa dan labi-labi Cina.

Koordinator Polhut Balai KSDA Yogyakarta, Purwanto SH menjelaskan, temuan bulus kelamin jantan itu bermula dari pengaduan salah satu anggota Komunitas Hulu Jogja, bahwa salah seorang warga menemukan seekor bulus ukuran sangat besar di Sungai Sempor.

Setelah mendapat laporan, hari berikutnya petugas Balai KSDA Yogyakarta bersama Polres Sleman bergerak ke lokasi hingga melakukan pendekatan agar warga menyerahkan labi-labi bintang tersebut ke Balai KSDA. Ini mengingat, satwa tersebut jenis langka yang dilindungi Undang-Undang Nomor 5/1990.

Selanjutnya bulus tersebut dititipkan ke GL Zoo. Penyerahan spesies di kebun binatang itu dilakukan petugas Balai KSDA Yogyakarta kepada Manajer Konservasi GL Zoo, Josephine Vanda Tirtayani MA.

Kedatangan petugas Balai KSDA menyerahkan bulus raksasa  antara lain disertai petugas Laboratorium Sistematika Hewan Fakultas Biologi UGM, Animal Keeper  Jogja dan dari Kelompok Studi Herpenologi Yogyakarta. (Adk)

Sumber: Tempo

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Sukabumi03 Mei 2024, 14:50 WIB

Rotary Club Berikan Donasi Rp 100 Juta untuk Penyintas Tanah Longsor di Cibadak Sukabumi

Rotary Club International ikut memberikan bantuan kepada para penyintas bencana tanah longsor di Kampung Cibatu Hilir, RT 01 RW 11, Desa Sekarwangi, Kecamatan Cibadak, Kabupaten Sukabumi
Rotary Club International memberikan bantuan kepada korban longsor Cibadak Sukabumi | Foto : Ibnu Sanubari
Food & Travel03 Mei 2024, 14:25 WIB

Menikmati Lukisan Alam: Meronanya Sunset di Pantai Minajaya Sukabumi

Salah satu daya tariknya adalah hamparan batu karang yang unik dan ombak yang relatif tenang, ditambah saat cuaca bagus menjadi lukisan alam yang indah dengan sunset yang merona.
Sunset di pantai minajaya, Surade Kabupaten Sukabumi Jawa Barat (Sumber: istimewa/kang baban)
Bola03 Mei 2024, 14:15 WIB

Jokowi Minta Timnas Indonesia U-23 Rebut Tiket Olimpiade Paris 2024 di Laga Play-off

Jokowi mengapresiasi perjuangan timnas Indonesia yang berlaga di Piala Asia U-23 2024.
Jokowi mengapresiasi perjuangan timnas Indonesia yang berlaga di Piala Asia U-23 2024. (Sumber : X/@jokowi).
Bola03 Mei 2024, 14:00 WIB

Hadapi Bali United, Bek Persib Alberto Rodriguez Antusias Tatap Championship Series

Alberto Rodriguez antusias hadapi Bali United di Championship Series.
Alberto Rodriguez antusias hadapi Bali United di Championship Series. (Sumber : X@persib)
Sukabumi03 Mei 2024, 13:49 WIB

Disperkim Segera Bangun Tugu Nol Kilometer Kabupaten Sukabumi, Lokasi Mulai Dirapihkan

Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman (Disperkim) telah memulai melakukan penataan area lokasi yang akan menjadi tempat pembangunan Tugu Nol Kilometer Kabupaten Sukabumi yang berada di Alun-Alun Palabuhanratu.
Penataan area pembangunan tugu nol kilometer Kabupaten Sukabumi | Foto : Ilyas Supendi
Life03 Mei 2024, 13:48 WIB

Hadiahi Perilaku Baik, Ini 8 Cara Mengajarkan Keterampilan Disiplin Diri pada Anak

Apa pun jenis disiplin yang Anda gunakan pada anak, tujuan akhir dari strategi pengasuhan Anda adalah untuk mengajarkan disiplin diri pada anak.
Ilustrasi mengajarkan keterampilan disiplin diri pada anak. | Foto: Pexels.com/@Andrea Piacquadio
Sukabumi03 Mei 2024, 13:36 WIB

Penguatan P2WKSS, Pemkot Sukabumi Tingkatkan Peran Perempuan dalam Pembangunan

Ineu Nuraeni menjelaskan soal P2WKSS dan lokus program di Kelurahan Sukakarya.
Rapat koordinasi program P2WKSS pada Jumat (3/5/2024) di Balai Kota Sukabumi. | Foto: Website KDP Kota Sukabumi
Life03 Mei 2024, 13:30 WIB

6 Alasan Kenapa Perantau Dikenal Punya Mental Tangguh dan Petarung, Ini Penyebabnya

Para perantau pada umumnya akan memiliki mental tanggung dan petarung. Sebab, berada di lingkungan baru membentuknya sedemikian rupa.
Ilustrasi. Alasan perantau punya mental tangguh. Sumber foto : Pexels/GustavoFring
Science03 Mei 2024, 13:25 WIB

Prediksi Temperatur di Jawa Barat, BMKG Soal Suhu Panas di Indonesia dan Asia

Kepala Stasiun Geofisika BMKG Bandung, Teguh Rahayu, pada Kamis 2 Mei 2024 menjelaskan bahwa fenomena ini dipengaruhi oleh gerak semu matahari.
peta temperatur wilayah pada Jumat (3/5/2024) (Sumber: zoom.earth)
Sukabumi03 Mei 2024, 13:16 WIB

Dipasang Bronjong, Dinas PU Tangani Longsor Tebing Di Jalan Surade Sukabumi

UPTD Pekerjaan Umum Jampangkulon Kabupaten Sukabumi melaksanakan kegiatan pemasangan bronjong pada lokasi longsor di ruas jalan Kadaleman-Mareleng Sta 3+800 di Desa Kadaleman, Kecamatan Surade.
Pemasangan bronjong di lokasi longsor di jalan ruas Kadaleman-Mareleng, Kecamatan Surade, Kabupaten Sukabumi | Foto : Ragil Gilang