14 September Api PON Sampai di Palabuhanratu

Sabtu 24 Februari 2018, 16:47 WIB

SUKABUMIUPDATE.COM - Api Pekan Olah Raga Nasional ke-XIX Jawa Barat yang dikirab mulai dari Indramayu, Jawa Barat, dipastikan tiba di Palabuhanratu, Kabupaten Sukabumi pada 14 September mendatang.

Sebagai tuan rumah di cabang olahraga tinju, Kabupaten Sukabumi telah menyiapkan tim untuk menyambut kedatangan rombongan kirab Api PON XIX dan Pekan Paralimpiade Nasional atau Pekan Paralimpik Indonesia (Peparnas) XV Jawa Barat tersebut, mulai dari daerah Desa Benda, Kecamatan Cicurug, yang merupakan perbatasan Kabupaten Sukabumi.

"Kita siapkan dua kendaraan yang sudah "di-branding" logo PON XIX dan Peparnas XV Jabar untuk menyambut dari perbatasan. Sebab rute kirab ke Kabupaten Sukabumi akan datang dari arah Bogor," kata Kepala Dinas Kepariwisataan, Kebudayaan, Kepemudaan dan Olahraga (Disparnudpora) Kabupaten Sukabumi Ahmad Riyadi, kepada sukabumiupdate.com, Kamis, (1/9).

Selanjutnya, api PON tersebut akan berhenti di Tugu Ikan di Jalan Batusapi, Kecamatan Palabuhanratu dan yang selanjutnya akan di serahkan oleh pelari pembawa obor api PON ke Bupati Sukabumi Marwan Hamami di Alun-Alun Palabuhanratu. 

"Api PON akan dibawa oleh pelari pertama yaitu Ramdani Kamal yang merupakan atlet legendaris tinju Kabupaten Sukabumi, didampingi 10 pelari pendamping dari Batalyon Infanteri 310 Kidang Kencana dan diserahkan ke Marwan," tambahnya.

Dengan begitu, pesta kemeriahan menyambut PON ke-XIX harus ikut disambut oleh semua elemen masyarakat Palabuhanratu. "Kemeriahan itu harus disertai saling menjaga keamanan, kenyamanan dan kebersihan," harapnya.

Dari informasi yang didapat, berikut rute rombongan Kirab Api PON XIX di Kabupaten Sukabumi. Kecamatan Cicurug, Parungkuda, Cibadak, Cikembar, Warungkiara, Bantargadung dan Palabuhanratu.

Sedangkan rute pelari pembawa api PON di Palabuhanratu dimulai dari Tugu Ikan Batusapi melalui Jalan Ahmad Yani, kemudian perempatan depan Badan Layanan Umum Daerah (BLUD) Palabuhanratu lalu belok ke arah kiri ke Jalan Bhayangkara, Jalan Siliwangi, dan finish di Alun-Alun Palabuhanratu.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Internasional14 Mei 2024, 12:39 WIB

Helm, Tatap Mata dan Batagor : Kisah 3 Pemuda Thailand Kuliah di Sukabumi

Ketiganya adalah mahasiswa asing yang kuliah di Universitas Muhammadiyah Sukabumi, untuk tahun ajaran 2023/2024.
Eldie dan Mae, pemuda Yala, Thailand yang kuliah di Universitas Muhammadiyah Sukabumi (Sumber: tim peliput UMMI)
Life14 Mei 2024, 12:30 WIB

8 Kebiasaan Sederhana yang Bisa Membuat Hati Bahagia, Jangan Ragu Lakukan!

Kebiasaan sederhana yang bisa membuat hati bahagia ini dapat membantu Anda mengalami lebih banyak kedamaian dan kebahagiaan dalam kehidupan sehari-hari.
Ilustrasi. Sisihkan waktu untuk melakukan hal-hal yang dinikmati dan memberi diri sendiri kesenangan termasuk salah satu kebiasaan sederhana yang bisa membuat hati bahagia. (Sumber : Freepik/@freepik)
Bola14 Mei 2024, 12:15 WIB

Prediksi Bali United vs Persib Bandung di Leg 1 Semifinal Championship Series

Persib Bandung hari ini akan melakoni leg 1 semifinal Championship Series melawan Bali United.
Persib Bandung hari ini akan melakoni leg 1 semifinal Championship Series melawan Bali United. (Sumber : X@BaliUtd/@persib).
Sehat14 Mei 2024, 12:00 WIB

7 Obat Alami untuk Menyembuhkan Penyakit Asam Urat di Rumah, Mudah Didapat!

Bawang putih memiliki sifat antiinflamasi dan antioksidan yang dapat membantu mengurangi peradangan dan meningkatkan kesehatan secara keseluruhan. Mengonsumsi bawang putih mentah atau dalam bentuk suplemen dapat membantu mengelola gejala asam urat.
Ilustrasi - Bawang Putih Adalah Salah Satu Obat Alami untuk Menyembuhkan Penyakit Asam Urat di Rumah yang Mudah Didapat! (Sumber : Pexels/IsabellaMendes)
Life14 Mei 2024, 11:45 WIB

6 Tips Untuk Menghindari Anak Mengabaikan Tugas Rumah dan Tanggung Jawab

Kadang-kadang, anak mungkin menunjukkan tingkat tanggung jawab yang berbeda-beda yang diberikan kepada teman mereka di rumah. Maka dari itu sebagai orang tua harus mengarahkan dengan baik anak agar bisa bertanggung jawab
Ilustrasi menghindari anak mengabaikan tugas dan tanggung jawab (Sumber : pexels.com/@JuliaMCameron)
Sukabumi14 Mei 2024, 11:42 WIB

Pelaku Ditangkap! Polisi Soal Anak Bunuh Ibu di Kalibunder Sukabumi

Polisi sudah berangkat ke lokasi kejadian dugaan pembunuhan.
(Foto Ilustrasi) Polisi menangkap terduga pelaku pembunuhan ibu kandung di Kampung Cilandak, Desa Sekarsari, Kecamatan Kalibunder, Kabupaten Sukabumi. | Foto: Pixabay/KlausHausmann
DPRD Kab. Sukabumi14 Mei 2024, 11:35 WIB

Tuai Pro Kontra Pasca Tragedi Bus SMK, DPRD Sukabumi Minta Study Tour Diatur dan Tak Wajib

Ketua Komisi IV DPRD Kabupaten Sukabumi Hera Iskandar meminta study tour diatur soal keselamatannya dan tak wajib agar tak beratkan orang tua.
Ketua Komisi IV DPRD Kabupaten Sukabumi Hera Iskandar. (Sumber : Istimewa)
Life14 Mei 2024, 11:30 WIB

5 Posisi Tidur yang Tidak Dianjurkan untuk Penderita Asam Urat

Jika penderita asam urat merasa nyeri atau ketidaknyamanan saat tidur dalam posisi tertentu, pertimbangkan untuk mencoba posisi tidur yang berbeda atau berkonsultasi dengan dokter atau ahli untuk saran yang lebih spesifik tentang manajemen nyeri.
Ilustrasi. Posisi Tidur yang Tidak Dianjurkan untuk Penderita Asam Urat (Sumber : Pexels/pixabay)
Jawa Barat14 Mei 2024, 11:15 WIB

Polisi Tetapkan Sopir Bus Kecelakaan Maut Rombongan SMK Jadi Tersangka

Penetapan tersangka ini atas keterangan 13 saksi, termasuk 2 di antaranya saksi ahli.
Kondisi bus pariwisata Putera Fajar pasca-kecelakaan di Subang, Jawa Barat. | Foto: Istimewa
Life14 Mei 2024, 11:15 WIB

Inilah 4 Alasan Mengapa Bayi Rewel di Malam Hari yang Perlu Diketahui Orang Tua

Salah satu hal tersulit adalah saat kita sering kali merasa bingung dengan apa yang sedang terjadi. Mereka mungkin merasa seperti orang tua yang tidak mampu karena tidak bisa menghentikan rewel bayinya.
Ilustrasi alasan mengapa bayi rewel di malam hari (Sumber : Pexels.com)