Inilah Daftar Lagu Zayn Malik yang Enak Didengar Selain Album One Direction

Jumat 13 Januari 2023, 09:45 WIB
Penyanyi Asal Inggris, Zayn Malik Eks One Direction (Sumber : Instagram/@zayn)

Penyanyi Asal Inggris, Zayn Malik Eks One Direction (Sumber : Instagram/@zayn)

SUKABUMIUPDATE.com - Zayn Malik kembali ramai diperbincangkan warganet usai dirinya genap berusia 30 tahun pada hari kemarin, Kamis (12/1/2023).

Penyanyi asal Inggris, Zayn Malik ini seolah tak pernah redup di kalangan masyarakat terutama directioners.

Mulai dari Zayn Malik keluar dari One Direction dan memutuskan berkarir solo hingga kisah asmaranya dengan model cantik, Gigi Hadid.

Lagu-lagu Zayn Malik nyatanya tetap diminati di seluruh dunia, terlepas dari pemberitaan media tentang kehidupan pribadinya.

Baca Juga: Trending di Google, Ini Lirik Lagu "Galang Rambu Anarki" - Iwan Fals

Selain Album One Direction, Inilah Daftar Lagu Zayn Malik yang Enak Didengar, seperti dikutip dari berbagai sumber Jumat (13/1/2023)!

1. Pillowtalk, Lagu Zayn Malik yang Enak Didengar

Usai keluar dari One Direction, Zayn kembali ke industri musik rilis single debutnya, 'Pillowtalk'.

Single 'Pillowtalk' dirilis pada Januari 2016 dan berhasil menjadi nomor 1 di Inggris dan Amerika Serikat.

2. Befour, Lagu Zayn Malik yang Enak Didengar

Pada Maret 2016, Zayn baru merilis album debutnya 'Mind of Mine'.

Lagu Before ini berasal dari album Mind Of Mine yang sangat Enak Didengar. Lagu ini menceritakan tentang keluarnya Zayn dari One Direction.

Dalam lagu ini mengambarkan tekanan yang begitu kuat dalam grup. Dan tersirat jelas, jika lagu ini menceritakan tentang kebebasan dari kekangan itu.

3. I Don't Wanna Live Forever, Lagu Zayn Malik yang Enak Didengar

Tahun 2016 tepatnya di bulan Desember, Zayn Malik merilis lagu 'I Don't Wanna Live Forever' kolaborasi dengan artis Taylor Swift.

Lagu tersebut semakin terkenal ketika berhasil muncul di soundtrack film Fifty Shades Darker dan memenangkan Kolaborasi Terbaik di MTV 2017 serta MTV Millennial Awards 2017.

Baca Juga: Rhoma Irama Bawakan Lagu Butter Milik BTS, Warganet: Bangtan Soneta

4. Dusk Till Dawn, Lagu Zayn Malik yang Enak Didengar

Dalam lagu ini Zayn berkolaborasi atau duet dengan penyanyi terkenal Sia. Lagu ini menceritakan tentang kasih sayang lelaki yang sangat mencintai pasangannya, hingga rela melakukan apa pun.

Lagu ini juga memiliki nada tinggi yang sulit digapai oleh para penyanyi. Namun tidak dengan Zayn dan Sia, karena keduanya memang terkenal memiliki ciri khas tersendiri dalam nada tinggi.

5. Entertainer, Lagu Zayn Malik yang Enak Didengar

Lagu ini masuk ke dalam album Icarus Falls, dan sangat pas Anda dengar kalau lagi galau.

Lagu ini menceritakan tentang seorang wanita yang membutuhkan bantuan sang pria dalam keadaan sulit, namun sang pria malah gagal membantunya.

Dan dari situ penyesalan pun datang, sosok pria yang diceritakan dalam lagu ini tampak begitu menyesal karena tidak bisa berbuat banyak untuk kekasih.

6. Still Got Time, Lagu Zayn Malik yang Enak Didengar

Lagu ini memiliki genre RnB yang sangat smooth. Dalam lagu ini Zayn berkolaborasi dengan PartyNextDoor.

Adapun lagu Still Got Time Zayn Malik menceritakan tentang seorang pekerja seni yang meminta kekasihnya untuk mencari cinta yang lain.

Baca Juga: Zayn Malik Eks One Direction Ultah, Intip Perjalanan Cintanya dengan Gigi Hadid

7. Connexion, Lagu Zayn Malik yang Enak Didengar

Lagu Connexion ada di dalam album ketiganya, yaitu Nobody Is Listening.

Dalam lagu ini Zayn menceritakan tentang kisah cinta yang bertepuk sebelah tangan. Dia sangat memperjuangkan cintanya apapun resikonya.

8. Better, Lagu Zayn Malik yang Enak Didengar

Lagu Better juga berada di album ketiganya, Nobody Is Listening sama seperti Connexion.

Lagu Zayn Malik ini menceritakan tentang hubungan sepasang kekasih yang on-off dan memiliki kesempatan terakhir. Bahasa kekinian nya adalah kekasih yang sering putus nyambung

Banyak penggemar yang mengira lagu ini menceritakan tentang hubungannya bersama Gigi.

Sumber : berbagai sumber

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Jawa Barat03 Mei 2024, 00:01 WIB

Bahas UHC, Sekda Kabupaten Sukabumi Hadiri Monev Implementasi JKN

Sekda Kabupaten Sukabumi Ade Suryaman hadiri acara monev Implementasi Inpres Nomor 1 Tahun 2022 tentang Optimalisasi Pelaksanaan Program JKN di Bandung.
Sekda Kabupaten Sukabumi didampingi perangkat daerah hadiri acara monev implementasi inpres terkait JKN di Bandung. (Sumber : Dokpim Pemkab Sukabumi)
Sukabumi02 Mei 2024, 22:39 WIB

Longsor di Parungkuda Sukabumi, Akses Jalan Desa Langensari Tertutup Dapuran Bambu

Akses jalan Desa Langensari Parungkuda Sukabumi tertutup longsor dapuran bambu.
P2BK bersama sejumlah relawan tengah melakukan penanganan longsor dapuran bambu yang menutup badan jalan di Kampung Sindangsari RT 1/2, Desa Langensari, Parungkuda Sukabumi, Kamis (2/5/2024). (Sumber : Istimewa)
Opini02 Mei 2024, 22:12 WIB

Mengarahkan Kompas Pendidikan: Sebuah Renungan di Hari Pendidikan Nasional

Sistem pendidikan harus menyediakan ruang yang cukup untuk pembelajaran empati, kejujuran, dan keberanian moral.
Ilustrasi. Seputar Hardiknas 2024 | Foto: Pixabay/sasint
Keuangan02 Mei 2024, 21:56 WIB

Masih Dibuka, Pendaftar Tahara di BPR Cicurug Sukabumi Diprediksi Terus Meningkat

Pendaftaran calon nasabah Tabungan Hari Raya (Tahara) Perumda BPR Sukabumi cabang Cicurug masih dibuka hingga 8 Mei 2024.
Kepala Pemasaran BPR Sukabumi Cabang Cicurug, Jujun Junaedi. (Sumber : SU/Ibnu)
Opini02 Mei 2024, 21:33 WIB

Menjadi Pembaca Kritis: Memilah Informasi di Era Media Baru

Pembaca kritis tidak hanya menerima informasi mentah-mentah, tertapi mampu memahami konteks informasi, menganalisis isi dan sumbernya, serta mengevaluasi kebenarannya.
Ilustrasi memilah informasi di zaman hadirnya media baru. (Sumber : Istimewa)
Sukabumi02 Mei 2024, 21:17 WIB

Pengantar ke Neraka! Bank Emok-Rentenir Dilarang Keras Masuk Kutamara Sukabumi

Spanduk tolak rentenir dan bank emok terbentang di Kampung Kutamara Surade Sukabumi. Praktik riba disebut sudah rusak rumah tangga dan pengantar ke neraka.
Spanduk penolakan hadirnya praktik riba akibat rentenir hingga bank emok yang dipasang ormas Gempa di Kampung Kutamara Surade Sukabumi. (Sumber : Istimewa)
Bola02 Mei 2024, 21:00 WIB

Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Irak di Perebutan Tempat ke-3 Piala Asia U-23 2024

Bagi kamu yang ingin menyaksikan pertandingan Liga 1 2023/2024 antara Timnas Indonesia U-23 vs Irak U-23 berikut kami sediakan layanan live streamingnya.
Bagi kamu yang ingin menyaksikan pertandingan Liga 1 2023/2024 antara Timnas Indonesia U-23 vs Irak U-23 berikut kami sediakan layanan live streamingnya. (Sumber : Instagram/@jagad_stadium/Ist).
Sehat02 Mei 2024, 20:30 WIB

Sulit Tidur dan Sangat Mengganggu! 4 Cara Mengobati Sakit Asam Urat di Malam Hari

Ada beberapa cara mengobati sakit asam urat di malam hari.
Ilustrasi - Ada beberapa cara mengobati sakit asam urat di malam hari. (Sumber : Freepik.com/DC Studio).
Life02 Mei 2024, 20:15 WIB

6 Minuman yang Bisa Menenangkan Pikiran saat Stres, Cemas dan Galau, Yuk Dicoba!

Sejumlah minuman bermanfaat untuk membantu menenangkan pikiran di saat sedang mengalami stres, cemas dan galau. Patut menjadi rekomendasi sebagai menu harian.
Ilustrasi minuman yang menenangkan pikiran. | Sumber foto : Pexels/Anna Tarazevich
Life02 Mei 2024, 20:00 WIB

10 Tips Pola Tidur yang Baik untuk Penderita Gula Darah

Yuk Lakukan Sederet Tips Pola Tidur yang Baik untuk Penderita Gula Darah Berikut Agar Bisa Nyenyak di Malam Hari.
Ilustrasi. Tidak Nyenyak. Pola Tidur yang Baik untuk Penderita Gula Darah. (Sumber : Pexels/IvanOboleninov)