Hasil Pertandingan Tadi Malam: Juventus dan Lille Tertahan, Leverkusen Tersungkur

Sabtu 19 Februari 2022, 09:00 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Sabtu 19 Februari 2022 liga-liga top Eropa Serie A, La Liga, Ligue 1 dan Bundesliga menggelar beberapa laga, yang mengejutkan yakni tertahannya Juventus dalam derby Kota Turin. berikut hasil dari laga-laga yang berlangsung dini hari tadi.

Dikutip dari Suara.com, dari Liga Italia, Juventus kembali gagal meraup tiga poin. Teranyar, mereka ditahan imbang Torino dalam laga pekan ke-26.

Duel Juventus vs Torino tersaji di Stadion Allianz, Turin. Si Nyonya Tua unggul lebih dulu lewat Matthijs de Ligt sebelum tim tamu menyamakan kedudukan lewat Andrea Belotti.

Juventus unggul cepat pada menit ke-13. Matthijs de Ligt menyambut umpan tendangan sudut lewat sundulan akurat ke sisi kanan gawang yang tak mampu dijangkau kiper Torino.

Keunggulan Juventus bertahan cukup lama sebelum Andrea Belotti mencetak gol penyama kedudukan 1-1 untuk Torino pada menit ke-62.

Andrea Belotti mencetak skor lewat sebuah tembakan brilliant rendah ke tengah gawang setelah memanfaatkan umpan lambung terukur dari Josip Brekalo.

Hasil ini membuat Juventus gagal menang dalam dua laga terakhirnya di Liga Italia. Sebelum ini, mereka juga bermain imbang 1-1 dengan Atalanta.

Tambahan satu poin membuat posisi Juventus di klasemen tak berubah. Mereka masih menduduki peringkat empat dengan koleksi 47 poin dari 26 laga.

Situasi itu merugikan mereka. Sebab, Atalanta yang duduk satu strip di bawahnya cuma terpaut tiga poin dan masih memiliki satu tabungan laga plus baru akan memainkan laga pekan ke-26 kontra Fiorentina pada Minggu (20/1/2022).

Sementara bagi Torino, hasil imbang ini cukup positif mengingat di dua laga sebelumnya mereka selalu menelan kekalahan di Liga Italia.

photo(Ilustrasi) Pertandingan Sepak bola - (Pixabay phillipkofler)</span

Tambahan satu poin tak mengubah posisi mereka di klasemen. Dengan koleksi 33 poin dari 25 laga, Torino duduk di peringkat 10.

Dari Liga Spanyol, Elche berhasil melakoni comeback atas Rayo Vallecano dalam laga pekan ke-25. Mereka mengalahkan tim tamu dengan skor 2-1.

Elche kebobolan lebih dulu oleh Vallecano lewat Fran Garcia pada menit ke-52, sebelum membalikan keadaan melalui gol Guido Carrilo (76') dan Ezequel Ponce enam menit jelang bubaran.

Kemenangan ini membuat Elche naik ke posisi 13 klasemen sementara dengan 29 poin dari 25 pertandingan. Mereka kini cuma terpaut tiga poin dari Osasuna di peringkat sembilan.

Sementara bagi Rayo Vallecano, kekalahan ini membuat posisi mereka terancam. Vallecano untuk sementara tertahan di peringkat 11 dengan koleksi 31 poin dari 24 laga, setara Celta Vigo tetapi kalah selisih gol.

Serie A Italia

Juventus vs Torino (1-1)

La Liga Spanyol

Elche vs Rayo Vallecano (2-1)

Bundesliga Jerman

Mainz vs Bayer Leverkusen (3-2)

Ligue 1 Prancis

Lille vs Metz (0-0)

Sumber: Suara.com

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkini
Life27 April 2024, 07:00 WIB

Lakukan Sekarang! 7 Kebiasaan Positif di Pagi Hari yang Akan Membentukmu Menjadi Orang Sukses

Kebiasaan positif di pagi hari ini akan membentukmu menjadi orang sukses di masa depan.
Ilustrasi. Membaca Buku | Kebiasaan positif di pagi hari ini akan membentukmu menjadi orang sukses di masa depan.(Sumber : pixabay.com/@455992)
Inspirasi27 April 2024, 06:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 27 April 2024, Yuk Cek Dulu Sebelum Jalan-jalan di Akhir Pekan

Prakiraan cuaca hari ini wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya Sabtu 26 April 2024.
Prakiraan cuaca hari ini wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya Sabtu 26 April 2024. (Sumber : Freepik/@wirestock)
Sukabumi26 April 2024, 23:14 WIB

Marwan Belum Terima 2 Partai Tambahan yang Akan Dukung Asjap di Pilkada Sukabumi, Kenapa?

Ketua DPD Partai Golkar Kabupaten Sukabumi, Marwan Hamami menyebut ada dua partai lagi yang ingin turut hadir pada acara deklarasi koalisi tiga partai dalam pengusungan pasangan bakal calon untuk maju di Pilkada 2024.
Marwan Hamami, Ketua DPD Partai Golkar Kabupaten Sukabumi | Foto : Asep Awaludin
Sukabumi26 April 2024, 23:09 WIB

Tiga Partai Resmi Berkoalisi, Marwan Beberkan Alasan Usung Asep Japar di Pilkada Sukabumi

Tiga partai yakni Golkar, Gerindra, dan PPP secara resmi berkoalisi untuk mengusung Asep Japar di Pilkada 2024
Ketua DPD Partai Golkar Kabupaten Sukabumi, Marwan Hamami menandatangani kesepakatan koalisi tiga partai Golkar, PPP dan Gerindra, Jumat (26/4/2024) | Foto : Asep Awaludin
Sukabumi26 April 2024, 21:49 WIB

Akibat Banjir, Toko Alat Listrik di Cidahu Sukabumi Alami Kerugian hingga Belasan Juta

Banjir yang terjadi di Kampung Pasirdoton, Desa Pasirdoton, Kecamatan Cidahu, Kabupaten Sukabumi, pada Kamis, 25 April 2024 membuat beberapa pihak mengalami kerugian yang cukup besar.
Sejumlah warga dan karyawan toko memindahkan barang yang sebelumnya terendam banjir di Kampung Pasirdoton, Desa Pasirdoton, Kecamatan Cidahu, Kabupaten Sukabumi | Foto : Ibnu Sanubari
Life26 April 2024, 21:05 WIB

6 Mental Miskin yang Membuat Hidup Anda Melarat di Masa Depan, Yuk Hindari!

Orang yang memelihara mental miskin tentu akan berpengaruh terhadap masa depannya, melarat atau berjaya. Itulah pentingnya hal ini.
Ilustrasi. Mental miskin yang wajib dijauhi. | Sumber foto : Pexels/Mehmet Turgut Kirkgoz
Life26 April 2024, 21:00 WIB

8 Sikap Baik Orang Sopan yang Membuatnya Dihargai dan Dihormati

Inilah Contoh Sikap Baik Orang Sopan yang Membuatnya Dihargai dan Dihormati. Apa Kamu Salah Satunya?
Ilustrasi - Sikap Baik Orang Sopan yang Membuatnya Dihargai dan Dihormati . (Sumber : Freepik.com)
Sukabumi26 April 2024, 20:57 WIB

Jelang Kongres, PAN Kabupaten Sukabumi Pastikan Dukung Zulhas Tiga Periode

DPD PAN Kabupaten Sukabumi menyatakan sikapnya untuk mendukung kembali Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan kembali melanjutkan kepemimpinan di periode ketiga pada masa jabatan 2025-2030.
Mansurudin, Ketua DPD PAN Kabupaten Sukabumi | Foto : Sukabumi Update
Life26 April 2024, 20:30 WIB

Kamu Akan Tetap Miskin Jika 10 Kebiasaan Ini Masih Terus Dilakukan!

Kebiasaan buruk dapat menghambat kemajuanmu dan membuatmu terjebak dalam jurang kemiskinan.
Ilustrasi - Kebiasaan buruk dapat menghambat kemajuanmu dan membuatmu terjebak dalam jurang kemiskinan. (Sumber : Freepik)
Inspirasi26 April 2024, 20:24 WIB

5 Kebiasaan Orang China yang Membuat Hidupnya Gampang Kaya dan Jauh dari Kemiskinan

Orang China memiliki kebiasaan yang membuat hidupnya selalu kaya dan jauh dari kehidupan miskin di masa depannya, apalagi di hari tuanya.
Ilustrasi. Kebiasaan orang china yang membuatnya hidup kaya. | Sumber foto : Pexels/Pixabay