Korea Open 2019: Jonatan dan Gregoria Kandas di Perempat Final

Jumat 27 September 2019, 22:00 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Wakil tunggal putra dan putri Indonesia, Jonatan Christie dan Gregoria Mariska Tunjung, sama-sama kandas di babak perempat final turnamen bulu tangkis Korea Open 2019, Jumat, 27 September 2019.

Dalam pertandingan di Incheon Airport Skydome, Incheon, Korea Selatan, Jonatan atau Jojo ditaklukkan pebulutangkis Taiwan, Wang Tzu Wei, dalam duel tiga game yang berakhir 10-21, 21-15, 13-21.

Sedangkan langkah Gregoria Mariska Tunjung terhenti karena ditundukkan oleh pemain Taiwan lainnya, Tai Tzu Ying. Berjuang selama 33 menit, ia akhirnya takluk dengan skor 24-22, 22-20.

Tersingkirnya Jonatan dan Gregoria memastikan Indonesia hanya bisa menempatkan dua wakilnya di semifinal. Mereka adalah Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari dan Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto.

Tiga wakil lain, Shesar Hiren Rhustavito, Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti, dan Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo kandas. Marcus/Kevin tersingkir karena kalah dari Fajar/Rina.

Hasil wakil Indonesia di babak perempat final Korea Open:

Wakil yang menang

- Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari vs He Ji Ting/Du Yue (Cina): menang 26-24, 22-24, 22-20.

- Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto  vs Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo: menang 22-20, 21-17. 

Wakil yang kalah

- Shesar Hiren Rhustavito vs Chou Tien Chen (Taiwan): kalah 21-18, 21-9.

- Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti vs Zheng Si Wei/Huang Ya Qiang (Cina): kalah 21-10, 21-18.

- Gregoria Mariska Tunjung vs Tai Tzu Ying (Taiwan): kalah 24-22, 22-20.

- Jonatan Christie vs Wang Tzu Wei (Taiwan): kalah 21-10, 15-21, 21-13.

Sumber: Tempo.co

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Sukabumi26 April 2024, 20:09 WIB

Kades Ungkap Penyebab Banjir hingga Rendam Jalan dan 18 Rumah Warga di Cidahu Sukabumi

Data sementara terdampak banjir yang melanda Kampung Pasirdoton Desa Pasirdoton Kecamatan Cidahu Kabupaten Sukabumi, pada Kamis, 25 April 2024 bertambah
Kondisi jalan raya Cidahu dan rumah warga yang terendam banjir. (Sumber : Istimewa)
Life26 April 2024, 20:07 WIB

6 Cara Membaca Karakter Orang Pecundang di Sekitar Kita, Kenali Ciri-cirinya

Membaca karakter orang pecundang di sekitar kita sesungguhnya cukup mudah. Tentunya dengan mengenali beberapa karakter yang melekat di dalam dirinya.
Ilustrasi. Membaca karakter orang yang pecundang. | Sumber foto : Pexels/Mike Greer
Keuangan26 April 2024, 20:00 WIB

Sumber Pendapatan Pasif, 6 Manfaat Investasi dalam Pengelolaan Keuangan

Beberapa jenis investasi, seperti saham dividen, obligasi, atau properti sewa, dapat menghasilkan pendapatan pasif secara teratur. Pendapatan dari investasi ini dapat membantu meningkatkan arus kas dan memberikan stabilitas finansial tambahan.
Ilustrasi. Perhitungan Ekonomi. Manfaat Investasi dalam Pengelolaan Keuangan. (Sumber : Pexels/Mikhail Nilov.)
Life26 April 2024, 19:53 WIB

Terapkan Konsekuensi, Ini 7 Cara Memperbaiki Perilaku Tidak Baik Pada Anak

Ekspektasi orang tua terhadap anaknya kadang membuat mereka tertekan. Maka dari itu, lakukan tips berikut untuk membuat anak memperbaiki perilakunya.
Ilustrasi cara memperbaiki perilaku tidak baik anak / Sumber Foto : Freepik/jcomp
Gadget26 April 2024, 19:30 WIB

3 Cara Mengetahui Password Wifi yang Lupa Melalui HP, Mudah dan Cepat!

Ada beberapa cara yang dapat dilakukan untuk mengetahui password wifi yang lupa.
Ilustrasi. Ada beberapa cara yang dapat dilakukan untuk mengetahui password wifi yang lupa. (Sumber foto : Pexels/PhotoMIX Company)
Life26 April 2024, 19:27 WIB

6 Kebiasaan Penting yang Membuat Anda Lebih Bijak Menghadapi Masalah Hidup

Menghadapi masalah dengan bijak tentu harus dibiasakan. Untuk itu, perlu melakukan kebiasaan yang membuat lebih bijak.
Kebiasaan yang bikin bijak hadapi masalah. | Sumber Foto : Pexels/Sanket Mishra
Internasional26 April 2024, 19:26 WIB

140 Negara Secara Resmi Mengakui Palestina sebagai Negara, Terbaru Jamaika

Jamaika secara resmi mengumumkan pengakuan Palestina sebagai sebuah negara. Keputusan ini diambil lewat musyawarah kabinet pada Senin, 22 April 2024.
Jamaika resmi mengakui Palestina sebagai negara | Foto : Ist
Life26 April 2024, 19:11 WIB

Tarik Perhatian Mereka, Terapkan 8 Tips Berikut Untuk Mengajak Anak Bekerja Sama

Setiap orang tua pasti menginginkan anak yang baik, patuh dan mudah di ajak kerja sama. Untuk menerapkannya coba terapkan beberapa tips berikut.
Ilustrasi tips mengajak anak bekerja sama / Sumber Foto : Freepik/@freepik
Life26 April 2024, 19:00 WIB

5 Kebiasaan Malas Orang Miskin yang Membuatnya Sulit Kaya

Masalah Finansial, Awas Jangan Lakukan Kebiasaan Malas Orang Miskin yang Membuat Hidup Sulit Kaya Ini!
Ilustrasi - Masalah keuangan. Kebiasaan Malas Orang Miskin yang Membuatnya Sulit Kaya (Sumber : Pixabay.com/@30726203)
Sukabumi26 April 2024, 18:55 WIB

3 Kendaraan Terlibat Tabrakan Beruntun di Sukaraja Sukabumi, 5 Orang Luka-luka

Berikut kronologi tabrakan beruntun yang melibatkan minibus Daihatsu Sigra dan dua angkot di Sukaraja Sukabumi.
Tabrakan beruntun di Sukaraja Sukabumi ini melibatkan dua angkot dan satu minibus. (Sumber : Istimewa)