4 Kudapan Malam Hari yang Bisa Bantu Kamu Tidur Nyenyak

Kamis 28 April 2022, 16:15 WIB

SUKABUMIUDATE.com - Tidur nyenyak di malam hari bagi orang yang mengalami permasalahan tidur pasti sangat sulit untuk dilakukan. Hal tersebut terkadang membuat jengkel, karena sudah beraktivitas seharian namun tidak dapat beristirahat. 

Ada banyak faktor yang dapat mempengaruhi kualitas tidur pada malam hari, mulai dari tekanan pekerjaan, gangguan kecemasan hingga yang terburuk adalah depresi.

Melansir dari tempo.co, ahli gizi Kanika Malhotra menyarankan makanan untuk tidur malam yang nyenyak. 

"Ada banyak strategi dan teknik yang dapat Anda perkenalkan untuk mempromosikan tidur yang baik, termasuk mengubah pola makan Anda, karena beberapa makanan dan minuman memiliki sifat meningkatkan tidur," kata Kanika seperti dikutip Hindustan Times. 

Dia menambahkan, makanan butuh waktu untuk dicerna. Jadi dia menyarankan menunggu setidaknya dua hingga tiga jam antara waktu makan terakhir dengan saat tidur. 

Inilah makanan yang disarankan Kanika untuk malam hari agar tidur lebih nyenyak.

Baca Juga :

1. Almond

photoIlustrasi Almond - (Pexels.com)</span

Almond dapat membantu meningkatkan kualitas tidur juga. Ini karena kacang almond merupakan sumber hormon melatonin. Melatonin mengatur jam tidur dan memberi sinyal pada tubuh untuk bersiap tidur nyenyak. 

2. Biji Teratai

photoIlustrasi Biji Teratai - (Freepik)</span

Mengkonsumsi biji teratai yang direbus dalam segelas susu setiap hari sebelum tidur membantu memperbaiki pola tidur serta memperbaiki gangguan tidur. 

Makanan ini memiliki sifat merangsang saraf yang membantu mendorong tidur dengan mengurangi stres dan kecemasan. 

3. Teh Chamomile dan Melati

photoIlustrasi Teh Chamomile - (Freepik)</span

Minum teh chamomile atau melati dapat meningkatkan sistem kekebalan Anda, mengurangi kecemasan dan depresi, dan meningkatkan kesehatan kulit. Selain itu, teh chamomile memiliki beberapa sifat unik yang dapat meningkatkan kualitas tidur.

4. Dark Chocolate

photoIlustrasi Dark Chocolate - (Freepik)</span

Dark Chocolate atau Cokelat hitam adalah salah satu makanan pemicu tidur terbaik. 

Cokelat hitam juga mengandung serotonin, yang memiliki efek menenangkan pada pikiran dan sistem saraf dan akan membantu tidur pulas seperti bayi.

Baca Juga :

SOURCE: TEMPO.CO

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Sukabumi19 April 2024, 21:08 WIB

Dinsos Sukabumi Salurkan Program Makan Untuk Lansia Di Tegalbuleud Sukabumi

Dinas Sosial Kabupaten Sukabumi, bantu salurkan program bantuan makanan bagi lanjut usia (Lansia), yang merupakan program Kemensos RI.
Program makan bagi lansia di Tegalbuleud Sukabumi | Foto : Ragil Gilang
Sukabumi19 April 2024, 21:04 WIB

Kronologi dan Dugaan Penyebab Meninggalnya Siswi Sukabumi saat Seleksi Paskibraka

Berikut kronologi dugaan penyebab meninggalnya Kayla Nur Syifa Siswi Sukabumi peserta seleksi Paskibraka.
Suasana rumah duka Kayla Nur Syifa di Desa Cibentang, Kecamatan Gunungguruh, Kabupaten Sukabumi, Jumat (19/4/2024). | Foto: SU/Asep Awaludin
Life19 April 2024, 20:29 WIB

5 Penjelasan Kenapa Seseorang Mudah Menangis Tanpa Sebab

Ketika seseorang menangis tanpa alasan yang jelas, hal itu seringkali dapat menjadi pengalaman yang membingungkan dan membuat frustrasi.
Kenapa seseorang mudah menangis tanpa sebab | Foto : pixabay/jouycristoo
Sukabumi19 April 2024, 20:11 WIB

Ratusan Buruh Garmen di Cicurug Sukabumi Demo Tuntut Perusahan Bayar Gaji

Ratusan buruh pabrik garmen berdemonstrasi di depan halaman PT Indo Garment Lestari (IGL) tepatnya di Kampung Bojong Pereng, Desa Nyangkowek, Kecamatan Cicurug, Kabupaten Sukabumi, Jumat (19/4/2024).
Sejumlah buruh pabrik garmen melakukan aksi demo di depan halaman PT IGL | Foto : Ibnu Sanubari
Sukabumi19 April 2024, 20:05 WIB

Cita-citanya Polwan, Orang Tua Terpukul Kehilangan Kayla Siswi Peserta Paskibraka Sukabumi

Orang tua Kayla Nur Syifa peserta seleksi Paskibraka Kabupaten Sukabumi yang meninggal punya cita-cita jadi Polwan.
Orang tua Kayla Nur Syifa peserta Paskibraka Kabupaten Sukabumi yang meninggal saat diwawancarai sukabumiupdate.com di rumah duka (Sumber : SU/Asep Awaludin)
Sehat19 April 2024, 20:00 WIB

8 Makanan Tinggi Protein Purin yang Tidak Dianjurkan untuk Penderita Asam Urat

Updaters Wajib Mengetahui Apa Saja Makanan Tinggi Protein Purin yang Tidak Dianjurkan untuk Penderita Asam Urat.
Ilustrasi - Makanan Tinggi Protein Purin yang Tidak Dianjurkan untuk Penderita Asam Urat (Sumber : pexels.com/@Sebastian Coman Photography)
Sukabumi Memilih19 April 2024, 19:25 WIB

Gelar Perundingan Kebonpedes, Kader PDIP Minta Yudi Suryadikrama Maju Pilkada Sukabumi

Sejumlah kader PDI Perjuangan Kabupaten Sukabumi menggelar pertemuan dalam rangka menyikapi pemilihan bupati / wakil bupati Sukabumi yang akan dihelat pada 27 November 2024 mendatang.
Kader PDI Perjuangan menggelar Perundingan Kebonpedes, Jumat (19/4/2024) | Foto : Syams
Sukabumi19 April 2024, 19:15 WIB

SDN Sundawenang Sukabumi Dibobol Maling, Pelaku Gondol Proyektor dan Gitar

Berikut kronologi kejadian SDN Sundawenang Parungkuda Sukabumi dibobol maling. Pelaku sempat kepergok dan dikejar penjaga sekolah.
SDN Sundawenang Parungkuda dibobol maling, Jumat (19/4/2024). (Sumber : Istimewa)
Life19 April 2024, 19:00 WIB

Ajak Bicara dengan Perasaan, 9 Cara Mengatasi Anak Stres Karena Sering Dimarahi Orang Tua

Mengatasi stres yang disebabkan oleh seringnya anak dimarahi oleh orang tua memerlukan pendekatan yang sensitif dan mendukung.
Ilustrasi. Mengatasi stres yang disebabkan oleh seringnya anak dimarahi oleh orang tua memerlukan pendekatan yang sensitif dan mendukung. (Sumber : pixabay.com/@AnnieSpratt)
Sukabumi19 April 2024, 18:20 WIB

Meninggal saat Seleksi Paskibraka Kabupaten Sukabumi, Sosok Kayla di Mata Keluarga

Kayla Nur Syifa siswi SMAN 1 Cisaat yang meninggal dunia saat seleksi Paskibraka dimakamkan di TPU Cimuhara Gunungguruh Sukabumi.
Jenazah Kayla Nur Syifa Siswi SMAN 1 Cisaat yang meninggal dunia saat seleksi Paskibraka Kabupaten Sukabumi dimakamkan. (Sumber : SU/Asep Awaludin)