Warga Ingin Bangun Destinasi Wisata, Reses Hendar Darsono di Sukaraja Sukabumi

Sabtu 26 Maret 2022, 10:54 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Anggota Komisi II DPRD Jabar (Jawa Barat) Hendar Darsono diminta warga mengupayakan bantuan pembangunan destinasi wisata di Desa Sukaraja, Kecamatan Sukaraja Kabupaten Sukabumi. Ada potensi kebun bambu yang bisa ditata dan dikelola oleh warga sebagai potensi pemberdayaan masyarakat desa.

Dalam reses II yang berlangsung 14 Maret 2022 lalu di aula Desa Sukaraja Jalan Goalpara RT 001 RW 013 ini, warga berharap DPRD bisa mendorong anggaran dari pemerintah provinsi Jawa Barat untuk membangun destinasi wisata desa. 

"Ya ada tiga aspirasi utama yang disampaikan warga Desa Sukaraja saat reses kemarin. Salah satunya membangun spot wisata yang saat ini tengah ditata oleh warga," ucap anggota Fraksi Partai Demokrat Jabar, Hendar Darsono kepada sukabumiupdate.com, Sabtu (26/3/2022).

"Lokasinya cocok untuk ruang publik dan tempat berkumpul warga. Sekaligus memanfaatkan sebagai spot wisata dan pemberdayaan ekonomi," sambung Hendar.

Menurut Ketua DPC Partai Demokrat Kabupaten Sukabumi ini, pemerintah desa juga berharap bisa membangun sejumlah fasilitas dan pemberdayaan warga lainnya. Seperti rumah tahfidz dan ruang sekretariat bisa dibangun di area kantor desa.

"Saya berterima kasih kepada warga Desa Sukaraja, sudah mempercayakan aspirasi untuk disampaikan kepada pemerintah," ungkap Hendar. 

photoReses II 2022 Anggota DPRD Jabar di Desa Sukaraja Kabupaten Sukabumi - (Istimewa)</span

Dihubungi terpisah, Kepala Desa Sukaraja Yusup Kohar menjelaskan pembangunan destinasi wisata adalah usulan warga khususnya pengurus RW 12. Disana ada kebun bambu yang ingin dimanfaatkan sebagai ruang publik sekaligus tempat wisata.

"Ada kebun bambu yang dilintasi aliran sungai kecil. Tempatnya bagus jika ditata, warga sudah memulai dengan swadaya. Mereka berhadap ada perhatian dari Provinsi Jawa Barat untuk pemberdayaan masyarakat dan pengambangan desa wisata," jelas Yusup melalui sambungan telepon, Sabtu (26/3/2022).

Baca Juga :

Rencananya warga membangun sejumlah saung bambu, jembatan bambu dan tempat bermain serta berkumpul. Menurut Yusup, di lokasi tersebut juga akan ada ternak kelinci dan fasilitas edukasi pertanian dan peternakan. 

"Konsepnya seperti itu, warga yang berinisiatif termasuk rencana pengelolaannya. Kami di desa hanya bisa mensupport kegiatan positif pemberdayaan seperti ini, namun punya keterbatasan anggaran. Untuk itu kemarin disuarakan kepada anggota DPRD Jabar, kang Hendar Darsono," ungkapnya.

Selain wisata, lanjut Yusuf pihaknya juga berharap ada bantuan pembangunan ruang untuk kegiatan keagamaan warga. "Kita punya program tahfiz alquran, namun pengurusnya butuh ruang untuk menyusun dan menata kegiatan tersebut."

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkini
Jawa Barat24 April 2024, 00:53 WIB

Empat Pejabat Eselon II Kabupaten Sukabumi Ikuti PKN 2024, Sekda Ade Jadi Mentor

Berikut daftar nama pejabat Eselon II Kabupaten Sukabumi yang ikuti Pelatihan Kepemimpinan Nasional (PKN) Angkatan VI Tahun 2024 di BPSDM Jabar.
Sekda Kabupaten Sukabumi Ade Suryaman bersama empat pejabat eselon II yang ikuti PKN 2024. (Sumber : Dokpim Pemkab Sukabumi)
Sukabumi24 April 2024, 00:06 WIB

17 Aset TPPU Eks Kepala Bea Cukai Yogyakarta Eko Darmanto di Sukabumi Disita KPK

Belasan asetnya di Sukabumi disita KPK, berikut perjalanan kasus korupsi Eks Kepala Bea Cukai Yogyakarta Eko Darmanto. Dari tersangka gratifikasi hingga TPPU.
Mantan Kepala Bea dan Cukai Yogyakarta Eko Darmanto saat menjalani pemeriksaan di KPK terkait kasus gratifikasi, Jumat (8/12/2023). (Suara.com/Yaumal)
Entertainment23 April 2024, 22:28 WIB

Positif Konsumsi Ganja, Selebgram Chandrika Chika dan 5 Temannya Ditangkap Polisi

Selebgram Chandrika Chika ditangkap polisi bersama 5 temannya usai terbukti menyalahgunakan narkoba jenis ganja di salah satu hotel.
Sosok selebgram Chandrika Chika. (Sumber Foto: Instagram)
Sukabumi23 April 2024, 21:55 WIB

Rumah Tertimpa Tembok Bangunan Ambruk, Lansia di Nagrak Sukabumi Terpaksa Mengungsi

Dua rumah warga yang salah satu penghuninya merupakan lansia di Nagrak Sukabumi alami kerusakan usai terdampak longsor saat hujan deras.
Kondisi rumah lansia di Nagrak Sukabumi yang alami kerusakan usai tertimpa tembok bangunan rumah warga lainnya yang ambruk karena longsor. (Sumber : P2BK Nagrak)
Sehat23 April 2024, 21:00 WIB

Lawan Asam Urat dengan 8 Obat Alami Ini, Solusi Sehat Kurangi Frekuensi Serangannya

Mengobati asam urat dengan bahan alami dapat membantu mengurangi gejala dan mencegah serangan yang lebih parah.
Ilustrasi Kunyit - 
Mengobati asam urat dengan bahan alami dapat membantu mengurangi gejala dan mencegah serangan yang lebih parah.  (Sumber : Freepik.com/@azerbaijan_stockers)
Sukabumi23 April 2024, 20:30 WIB

Banyak PJU Mati, Jalan Depan Komplek Perkantoran Palabuhanratu Gelap Saat Malam

Ruas Jalan Sudirman di Kecamatan Palabuhanratu, Kabupaten Sukabumi kondisinya gelap di malam hari, karena lampu Penerangan Jalan Umum (PJU) banyak yang tidak menyala alias mati.
Kondisi lampu PJU di ruas jalan Sudirman, Kecamatan Palabuhanratu, Kabupaten Sukabumi, banyak yang tidak menyala | Foto : Ilyas Supendi
Gadget23 April 2024, 20:30 WIB

10 Rekomendasi HP Samsung Harga Rp 1 Jutaan yang Punya Spesifikasi Bagus

HP dari Samsung ini menawarkan solusi untuk memiliki smartphone dengan fitur yang cukup lengkap tanpa harus mengeluarkan biaya besar.
Ilustrasi Samsung A03- HP dari Samsung ini menawarkan solusi untuk memiliki smartphone dengan fitur yang cukup lengkap tanpa harus mengeluarkan biaya besar. (Sumber : samsung.com).
Sukabumi23 April 2024, 20:05 WIB

Viral Emak-emak Ngamuk Maksa Minta Sedekah di Sukabumi, Polisi Turun Tangan

Emak-emak pengemis viral yang ngamuk maksa minta sedekah terekam berulah di Cibeureum dan Baros Sukabumi.
Kolase foto tangkapan layar video viral emak-emak ngamuk maksa minta sedekah di Sukabumi. (Sumber : TikTok esapperdana)
Life23 April 2024, 20:00 WIB

10 Kebiasaan Orang Sopan yang Membuatnya Dihormati dan Disegani

Kebiasaan-kebiasaan sopan membantu menciptakan lingkungan yang positif, menghormati, dan saling mendukung dalam interaksi sosial, sehingga membuat orang yang melakukannya dihormati dan disegani oleh orang lain.
Ilustrasi. Kebiasaan Orang Sopan yang Membuatnya Dihormati dan Disegani. (Sumber : Pexels/Mikhail Nilov.)
Bola23 April 2024, 19:30 WIB

Persib Bandung Siap Tampil dengan Kekuatan Terbaik Saat Jamu Borneo FC di Kandang

Persib akan tampil dengan skuad terbaik saat menjamu Borneo FC.
Persib akan tampil dengan skuad terbaik saat menjamu Borneo FC. (Sumber : Persib.co.id)