Anti Ribet! Inilah 5 Inspirasi Menu Kudapan untuk Ibu Dirumah

Rabu 16 Februari 2022, 06:00 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Membuat kudapan di rumah merupakan salah satu kegiatan yang dapat mengisi waktu luang dan menyalurkan kreativitas Anda.

Menariknya lagi membuat kudapan atau memasak bisa juga dijadikan sebagai salah satu cara untuk menghasilkan uang tambahan lho.

Melansir dari suara.com, berikut ini beberapa resep menu kudapan khas lokal yang patut kamu coba:

Baca Juga :

1. Dage Cabe Ijo

Kata Dage cukup asing di telinga beberapa orang. Dage atau dages merupakan kuliner khas Banyumas, yang terbuat dari ampas tahu dengan bentuk akhir seperti tempe. 

Biasanya orang Banyumas senang mengolah Dage ini dengan cara ditumis menggunakan cabai hijau.

Bumbunya sederhana, mulai dari bawang merah, bawang putih, cabai rawit, cabai merah keriting, dan cabai hijau. kamu dapat menumis bahan-bahan tersebut dan memasukan dage beserta kecambah dan bumbu penyedap rasa.

2. Kue Kacamata

photoIlustrasi Kue Kacamata - (via: cookpad)</span

Kue kacamata sering ditemukan di pasar-pasar tradisional. Banyak juga penyebutan kue ini tergantung daerahnya masing-masing.Di Jawa Barat biasa disebut dengan kue putri noong. 

Caranya adalah dengan menyiapkan parutan singkong yang sudah diperas airnya dan dihancurkan gumpalannya. Kemudian kamu bisa campurkan dengan garam, vanili, gula, santan, serta margarin cair.

Agar lebih cantik, adonan bisa dibagi menjadi tiga dan diberi pewarna makanan yang berbeda. Setelah itu, susun ketiga adonan di atas daun pisang dan tambahkan potongan buah pisang diatas adonan, dan gulung adonan tersebut.

Tutup bagian ujung daun pisang dengan tusuk gigi, dan adonan siap untuk dikukus selama 25 menit. 

Apabila kue sudah matang, kamu bisa memotongnya menjadi beberapa bagian. Bentuknya akan seperti kacamata apabila dua potong kue tersebut didekatkan satu sama lain.

3. Martabak Lenggang

photoIlustrasi Martabak Lenggang - (via: cookpad)</span

Kudapan manis yang sering disebut dengan martabak lipat ini menarik perhatian para penikmat kuliner karena warnanya yang terang dan teksturnya yang lembut. 

Anda hanya memerlukan tepung terigu, gula pasir, ragi instan, dan susu bubuk. Setelah itu seluruh bahannya dapat dicampurkan dengan air, telur, garam dan vanili bubuk.

Adonan martabak bisa diberi berbagai macam pewarna makanan dan dimasak dengan api kecil, setelah matang bisa diberi isian sesuai selera.

4. Burayot

photoIlustrasi Burayot - (via: cookpad)</span

Kudapan manis khas Garut ini terbuat dari bahan dasar gula merah, yang dikenal dengan nama Burayot. 

Bahan yang dibutuhkan antara lain gula merah, tepung beras dan vanili bubuk. Cukup dengan lelehkan gula merah dengan air, lalu tambahkan vanili bubuk hingga menjadi karamel. 

Matikan kompor dan kamu bisa menambahkan tepung beras dan diaduk hingga kalis. Setelah itu, adonan dapat dibentuk di atas daun pisang yang sudah diolesi minyak. 

Adonan yang sudah dibentuk dapat digoreng, yang membuat unik ketika digoreng, Burayot diambil menggunakan sumpit, sehingga membuat bentuknya menjadi unik seperti namanya Burayot dalam bahasa Sunda berarti bergelantungan.

5. Kue Kaswi Pandan

photoIlustrasi Kue Kaswi Pandan - (via: cookpad)</span

Kue kaswi pandan ini sekilas mirip dengan ongol-ongol pandan. Tanpa perlu menggunakan oven atau microwave, Anda bisa mencoba membuatnya di rumah.

Bahannya cukup menggunakan jus pandan, santan, gula, garam, vanili bubuk, tepung terigu dan tepung tapioka, serta bisa menambahkan pewarna makanan hijau agar kue terlihat lebih cantik.

Setelah seluruh adonan tercampur dengan rata, Anda bisa langsung mengukusnya selama 30 menit. 

Kue kaswi pandan pun siap disantap, namun akan lebih nikmat bila diberi kelapa parut kukus.

Nah, itulah lima menu kudapan yang dapat ibu tiru saat memiliki waktu luang. Selamat mencoba!

source: suara.com

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Tags :
Berita Terkini
Sukabumi24 April 2024, 19:32 WIB

Pria Paruh Baya Ditemukan Tewas Tergantung di Kontrakan Bojonggenteng Sukabumi

Berikut kronologi pria paruh baya ditemukan tewas tergantung di kontrakan yang berada di Bojonggenteng Sukabumi.
Ilustrasi gantung diri. Pria paruh baya di Bojonggenteng Sukabumi ditemukan tewas tergantung di kontrakan. (Sumber : Freepik.com)
Sukabumi Memilih24 April 2024, 19:21 WIB

Diantar Apdesi Jabar, Kades Deden Lengkapi Berkas Maju Pilkada Sukabumi di Demokrat

Ketua Apdesi Kabupaten Sukabumi Deden Deni Wahyudin di antar sejumlah fungsionaris Apdesi menyerahkan kelengkapan berkas pendaftaran bakal calon untuk maju di Pilkada Sukabumi 20
Deden Deni Wahyudin saat menyerahkan berkas pendaftaran bcalon kepada daerah ke DPC Partai Demokrat | Foto : Ilyas Supendi
Motor24 April 2024, 19:00 WIB

Ciri-ciri V Belt Motor Matic Harus Segera Diganti, Pengendara Harus Tahu Nih!

Menunda penggantian V-Belt yang rusak dapat berakibat fatal, seperti V-Belt putus di jalan yang dapat menyebabkan kecelakaan.
Ilustrasi - Menunda penggantian V-Belt yang rusak dapat  berakibat fatal,  seperti V-Belt putus di jalan yang  dapat  menyebabkan kecelakaan. (Sumber : wahanahonda.com)
Sehat24 April 2024, 18:35 WIB

5 Cara Berikut Dapat Meredakan Sakit Punggung saat Hamil, Salah Satunya Olahraga dan Terapi Fisik

Sakit punggung sering dikeluhkan oleh ibu hamil karena beberapa penyebab, namun ada cara yang dapat meredakan sakitnya.
Ilustrasi meredakan sakit punggung saat hamil. (Sumber : Freepik)
Life24 April 2024, 18:31 WIB

Bersikap Konsisten, Ini 7 Cara Memberi Anak Konsekuensi yang Benar-benar Berhasil

Menggunakan konsekuensi secara efektif dapat membuat perbedaan besar dalam pola asuh Anda dan perilaku anak Anda.
Ilustrasi memberi anak konsekuensi. (Sumber : pexels.com/@August de Richelieu)
Bola24 April 2024, 18:30 WIB

Link Live Streaming Persik Kediri vs PSS Sleman: Sama-sama Butuh Poin!

Bagi kamu yang ingin menyaksikan pertandingan Liga 1 2023/2024 antara Persik Kediri vs PSS Sleman berikut kami sediakan layanan live streamingnya.
Bagi kamu yang ingin menyaksikan pertandingan Liga 1 2023/2024 antara Persik Kediri vs PSS Sleman berikut kami sediakan layanan live streamingnya. (Sumber : Freepik.com/@asierromero/Ist).
Life24 April 2024, 18:00 WIB

Doa Nabi Ibrahim dan Nabi Zakaria untuk Memohon Dikaruniai Anak yang Sholeh Sholehah

Yuk amalkan doa dari Nabi Ibrahim dan Nabi Zakaria ini untuk Memohon kepada Allah SWT agar Dikaruniai Anak yang Sholeh Sholehah.
Ilustrasi  - Yuk amalkan doa dari Nabi Ibrahim dan Nabi Zakaria ini untuk Memohon kepada Allah SWT agar Dikaruniai Anak yang Sholeh Sholehah. | (Sumber : Freepik.com)
Food & Travel24 April 2024, 17:58 WIB

Glamping di Puncak Manis, The Secret Hill! Hidden Gem Lainnya di Sukabumi

Puncak Manis Glamping and villa berada di wilayah Sukamanis, jalan Puncak Manis, Kecamatan Kadudampit Kabupaten Sukabumi Jawa Barat.
Puncak manis glamping and villa, secret hill hidden gem baru di Kaki Gunung Pangrango Sukabumi (Sumber: istimewa)
Life24 April 2024, 17:30 WIB

6 Dampak Menyakitkan Perceraian Kepada Anak, Orang Tua Wajib Tahu!

Dampak perceraian orang tua sangat berbahaya bagi anak. Itu sebabnya, perceraian sarat akan efek buruk yang semestinya dihindari.
Ilustrasi. Pasangan bertengkar. Dampak negatif perceraian orang tua kepada anak yakni sulit memiliki kebahagiaan dalam keluarga. Sumber Foto : Pexels/Alex Green
Sukabumi24 April 2024, 17:04 WIB

4 Pelaku Investasi Bodong Gadai Rumah di Sukabumi Jadi Tersangka, Korban Capai 186 Orang

Kasus investasi bodong gadai rumah di Sukabumi tersebut menelan korban hingga 186 orang dengan total nilai kerugian materil hingga Rp 5 Miliar lebih.
Satreskrim Polres Sukabumi Kota saat menunjukan barang bukti kasus investasi bodong gadai rumah. (Sumber : Istimewa)