Perbedaan Hijab Instan Jenis Bergo dan Khimar yang Wajib Diketahui Hijabers

Selasa 11 Oktober 2022, 10:30 WIB
Pemakaian Jenis hijab instan khimar atau bergo.

Pemakaian Jenis hijab instan khimar atau bergo.

SUKABUMIUPDATE.com - Hijab instan tentu sudah tidak asing lagi bagi para pecinta hijab. Produk yang satu ini populer bagi para hijabers muda yang mengikuti trend perkembangan fashion hijab.

Namun, hijab instan ini memiliki dua jenis nama yang seringkali tertukar perbedaannya.

Hijab instan sendiri adalah penutup kepala yang praktis dan dapat secara instan atau langsung digunakan tanpa menggunakan jarum. Jenis hijab instan yang dikenal adalah khimar atau bergo.

Ternyata, hijab instan jenis khimar atau bergo berbeda lho. Nah, untuk para hijabers kekinian wajib banget untuk menyimak perbedaan kedua jenis hijab instan ini

Mengutip dari hijab.id, inilah perbedaan khimar dan bergo yang wajib kamu ketahui. Check It Out!

 

Baca Juga :

 

1. Definisi Khimar dan Bergo

Khimar

 

photo(Ilustrasi) Khimar - (Istimewa)</span

 

Khimar adalah salah satu jenis hijab instan yang berbentuk kain menjulur lurus hingga menutupi bagian leher, dada dan perut baik dari depan maupun belakang.

Khimar yang panjangnya hingga lutut dan bagian belakang sampai dengan betis yang sering digunakan oleh para hijabers syar'i.

Ukurannya yang sangat panjang sampai  menutupi bagian bawah tubuh menjadikan jenis khimar ini dikenal sebagai hijab syar'i.

Bergo

 

photo(Ilustrasi) Bergo - (Istimewa)</span

 

Berbeda dengan Hijab instan jenis bergo yang kemunculannya diawali dengan adanya pad/pet/topi hijab. 

Seiring berjalannya waktu, bentuk hijab instan non pad juga mulai diproduksi dan termasuk bergo jenis syria.

Apabila khimar bentuknya panjang, maka bergo cenderung lebih pendek. Ukuran hijab instan jenis bergo sendiri biasanya hanya berukuran sampai pada tulang selangka saja. Beberapa bergo juga memiliki ukuran yang panjang.

Meskipun tidak sepanjang khimar yaitu sampai menutupi dada atau maksimal satu jengkal di bawah dada.

2. Desain Model

Namun, lagi-lagi karena perkembangan fashion muncul pula bergo syar'i yang ukurannya cukup jumbo hingga menutupi dada keseluruhan. 

Perbedaan jenis hijab bergo dan khimar lebih terlihat pada bahan yang digunakan ketika memiliki ukuran dan model yang sama-sama syar'i.

Khimar

Khimar adalah jenis hijab instan yang didesain untuk tampilan yang lebih syar'i. Khimar biasa digunakan diluar rumah untuk kegiatan keagamaan atau pesta pernikahan.

Aurat yang ditutup oleh khimar akan lebih sempurna karena menjadi salah satu langkah menutup aurat sesuai syariat agama.

Bergo

Desain bergo memiliki model yang lebih sederhana dan simple karena digunakan untuk aktivitas sehari-hari.

Hijab instan jenis bergo lebih direkomendasikan an untuk kegiatan sehari-hari yang tidak formal.

Keunggulan dan Kelemahan Hijab Instan Khimar dan Bergo

 

photo(Ilustrasi) Hijab Bergo dan Khimar - (Istimewa)</span

 

Baik bergo ataupun khimar memiliki keunggulan dan kelemahan masing-masing.

Baik dari bahan atau material yang digunakan, maupun penggunaannya di dalam keseharian. Keunggulan serta kelemahan dari keduanya, juga menjadi perbedaan jenis hijab bergo dan khimar yang bisa Kamu temukan.

Khimar

1. Keunggulan Khimar

Hijab instan jenis khimar memiliki ukuran yang sangat besar. Keunggulan dari khimar instan ini diantaranya:

  • Bentuk dan ukuran khimar sesuai dengan syariat agama mengenai menutup aurat
  • Bentuk khimar lurus sehingga tidak menampakkan lekuk tubuh
  • Khimar berukuran besar sampai bawah danmenutup keseluruhan dada hingga perut penggunanya
  • Biasanya digunakan untuk menghadiri acara-acara resmi seperti pengajian atau pesta pernikahan
  • Bahan khimar terbuat dari beragam material sehingga dapat disesuaikan dengan selera, bentuk wajah maupun waktu pemakaiannya

2. Kelemahan Khimar

Keunggulan selalu diikuti oleh kelebihan. Adapun kelemahan dari khimar adalah:

  • Lebih ribet dalam pemakaian dibanding bergo karena ukurannya yang besar dan lebar sehingga akan sedikit membatasi ruang gerak 
  • Khimar tidak cocok untuk digunakan berolahraga karen didesain untuk acara resmi

Bergo

1. Keunggulan Bergo

Hijab instan jenis bergo memiliki cukup banyak keunggulan. Keunggulan ini tidak lepas dari desain dan cara pakai yang praktis. Beberapa keunggulannya adalah sebagai berikut:

  • Pemakaian lebih praktis
  • Desain lebih sederhana dan simpel
  • Ukuran dari bergo standar sehingga cocok digunakan sehari-hari baik dirumah, hangout, atau berolahraga
  • Kamu biasanya memerlukan jarum ketika memakainya karena bergo adalah jenis hijab instan anti ribet

2. Kelemahan Bergo

DIlihat keunggulannya, kamu sudah dapat mengidentifikasi perbedaan jenis hijab bergo dan khimar. Namun, tentunya bergo juga memiliki beberapa kelemahan bergo sebagai berikut:

  • Bergo tidak cocok digunakan dalam beberapa agenda resmi karena terlalu kasual
  • Saat dipakai direkomendasikan menambahkan aksesori karena notif dari bergo terlalu sederhana

Ukuran bergo cukup standar hanya sebatas tulang selangka dan tidak membuatmu menutup aurat secara sempurna.

Bagaimana apakah kamu sudah memahami perbedaan khimar dan bergo?

Ulasan ini semoga membantu kamu untuk menentukan jenis hijab instan apa yang akan kamu gunakan nantinya ya. Jangan sampai kamu menggunakan hijab instan simple di acara yang resmi!

 

Baca Juga :

 

WRITER: NIDA SALMA MARDIYYAH

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Sukabumi24 April 2024, 01:20 WIB

Disdik Sukabumi Pastikan Ujian Sekolah Tingkat SD dan SMP Berjalan Lancar

Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Sukabumi, Eka Nandang Nugraha mengungkapkan bahwa saat ini sudah tidak ada lagi ujian nasional, sebagai penggantinya ada penilaian sumatif akhir jenjang (PSAJ)
Suasana Ujian Sekolah jenjang SD di lingkungan Dinas Pendidikan Kabupaten Sukabumi | Foto : Sukabumi Update
Jawa Barat24 April 2024, 00:53 WIB

Empat Pejabat Eselon II Kabupaten Sukabumi Ikuti PKN 2024, Sekda Ade Jadi Mentor

Berikut daftar nama pejabat Eselon II Kabupaten Sukabumi yang ikuti Pelatihan Kepemimpinan Nasional (PKN) Angkatan VI Tahun 2024 di BPSDM Jabar.
Sekda Kabupaten Sukabumi Ade Suryaman bersama empat pejabat eselon II yang ikuti PKN 2024. (Sumber : Dokpim Pemkab Sukabumi)
Sukabumi24 April 2024, 00:06 WIB

17 Aset TPPU Eks Kepala Bea Cukai Yogyakarta Eko Darmanto di Sukabumi Disita KPK

Belasan asetnya di Sukabumi disita KPK, berikut perjalanan kasus korupsi Eks Kepala Bea Cukai Yogyakarta Eko Darmanto. Dari tersangka gratifikasi hingga TPPU.
Mantan Kepala Bea dan Cukai Yogyakarta Eko Darmanto saat menjalani pemeriksaan di KPK terkait kasus gratifikasi, Jumat (8/12/2023). (Suara.com/Yaumal)
Entertainment23 April 2024, 22:28 WIB

Positif Konsumsi Ganja, Selebgram Chandrika Chika dan 5 Temannya Ditangkap Polisi

Selebgram Chandrika Chika ditangkap polisi bersama 5 temannya usai terbukti menyalahgunakan narkoba jenis ganja di salah satu hotel.
Sosok selebgram Chandrika Chika. (Sumber Foto: Instagram)
Sukabumi23 April 2024, 21:55 WIB

Rumah Tertimpa Tembok Bangunan Ambruk, Lansia di Nagrak Sukabumi Terpaksa Mengungsi

Dua rumah warga yang salah satu penghuninya merupakan lansia di Nagrak Sukabumi alami kerusakan usai terdampak longsor saat hujan deras.
Kondisi rumah lansia di Nagrak Sukabumi yang alami kerusakan usai tertimpa tembok bangunan rumah warga lainnya yang ambruk karena longsor. (Sumber : P2BK Nagrak)
Sehat23 April 2024, 21:00 WIB

Lawan Asam Urat dengan 8 Obat Alami Ini, Solusi Sehat Kurangi Frekuensi Serangannya

Mengobati asam urat dengan bahan alami dapat membantu mengurangi gejala dan mencegah serangan yang lebih parah.
Ilustrasi Kunyit - 
Mengobati asam urat dengan bahan alami dapat membantu mengurangi gejala dan mencegah serangan yang lebih parah.  (Sumber : Freepik.com/@azerbaijan_stockers)
Sukabumi23 April 2024, 20:30 WIB

Banyak PJU Mati, Jalan Depan Komplek Perkantoran Palabuhanratu Gelap Saat Malam

Ruas Jalan Sudirman di Kecamatan Palabuhanratu, Kabupaten Sukabumi kondisinya gelap di malam hari, karena lampu Penerangan Jalan Umum (PJU) banyak yang tidak menyala alias mati.
Kondisi lampu PJU di ruas jalan Sudirman, Kecamatan Palabuhanratu, Kabupaten Sukabumi, banyak yang tidak menyala | Foto : Ilyas Supendi
Gadget23 April 2024, 20:30 WIB

10 Rekomendasi HP Samsung Harga Rp 1 Jutaan yang Punya Spesifikasi Bagus

HP dari Samsung ini menawarkan solusi untuk memiliki smartphone dengan fitur yang cukup lengkap tanpa harus mengeluarkan biaya besar.
Ilustrasi Samsung A03- HP dari Samsung ini menawarkan solusi untuk memiliki smartphone dengan fitur yang cukup lengkap tanpa harus mengeluarkan biaya besar. (Sumber : samsung.com).
Sukabumi23 April 2024, 20:05 WIB

Viral Emak-emak Ngamuk Maksa Minta Sedekah di Sukabumi, Polisi Turun Tangan

Emak-emak pengemis viral yang ngamuk maksa minta sedekah terekam berulah di Cibeureum dan Baros Sukabumi.
Kolase foto tangkapan layar video viral emak-emak ngamuk maksa minta sedekah di Sukabumi. (Sumber : TikTok esapperdana)
Life23 April 2024, 20:00 WIB

10 Kebiasaan Orang Sopan yang Membuatnya Dihormati dan Disegani

Kebiasaan-kebiasaan sopan membantu menciptakan lingkungan yang positif, menghormati, dan saling mendukung dalam interaksi sosial, sehingga membuat orang yang melakukannya dihormati dan disegani oleh orang lain.
Ilustrasi. Kebiasaan Orang Sopan yang Membuatnya Dihormati dan Disegani. (Sumber : Pexels/Mikhail Nilov.)